Novita WeningTyas Respati 2004 Imam Subekti dan Novi Wulandari Widiyanti Simposium

11

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

2.1. Penelitian Terdahulu

Dari penelitian terdahulu yang telah dilakukan dan berhubungan dengan faktor-faktor yang mempengaruhi lamanya penyelesaian audit pada perusahaan go public. Berikut ini akan diuraikan beberapa penelitian terdahulu yang berhubungan dengan penelitian yang akan dilakukan oleh peneliti :

1. Novita WeningTyas Respati 2004

a. Judul “Faktor-faktor yang Berpengaruh Terhadap Ketepatan Waktu Pelaporan Keuangan : Studi Empiris di Bursa Efek Jakarta.” b. Permasalahan Penelitian ini akan meneliti tentang pengaruh debt to equity ratio, ukuran perusahaan, profitability, konsentrasi kepemilikan perusahaan oleh pihak dalam insider ownership concentration dan konsentrasi kepemilikan perusahaan yang dimiliki oleh pihak luar outsider ownership concentration terhadap ketepatan waktu pelaporan keuangan perusahaan. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. c. Hipotesis Debt to equity ratio, ukuran perusahaan, profitability, konsentrasi kepemilikan perusahaan oleh pihak dalam insider ownership concentration dan konsentrasi kepemilikan perusahaan yang dimiliki oleh pihak luar outsider ownership concentration berpengaruh signifikan terhadap ketepatan waktu pelaporan keuangan perusahaan. d. Kesimpulan Hasil penelitian juga menemukan bahwa variabel profitabilitas dan Outsider Ownership secara signifikan berpengaruh terhadap ketepatanwaktu pelaporankeuangan perusahaan, sedangkan variabel lainnya yaitu Ukuran Perusahaan, Debt to Equity Ratio dan Insider Ownership ditemukan tidak signifikan.

2. Imam Subekti dan Novi Wulandari Widiyanti Simposium

Nasional Akuntansi Denpasar Bali, 2004 a. Judul “Faktor-faktor yang Berpengaruh Terhadap Audit delay di Indonesia.” b. Permasalahan Penelitian ini akan menginvestigasi tentang faktor-faktor yang menjadi penyebab panjang-pendeknya audit delay. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. c. Hipotesis Profitabilitas perusahaan, ukuran perusahaan, jenis industri, opini auditor, dan ukuran auditor berpengaruh signifikan terhadap audit delay. d. Kesimpulan Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa kelima variabel yaitu tingkat profitabilitas, aktiva, jenis industri, opini dan auditor ukuran KAP berpengaruh signifikan terhadap variabel audit delay.

3. Sistya Rachmawati Jurnal Akuntansi dan Keuangan, Vol. 10, No.

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Insider Ownership, Dispersion Of Ownership,Collaterizable Assets Dan Tingkat Pertumbuhan Terhadap Kebijakan Deviden Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

1 53 99

PENGARUH INSIDER OWNERSHIP, OUTSIDER OWNERSHIP, DIVIDEND PAYOUT RATIO, DAN EARNINGS VOLATILITY TERHADAP KEBIJAKAN UTANG PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 5 79

Pengaruh Insider Ownership dan Risiko Pasar Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013

0 2 66

Pengaruh Ukuran dan Solvabilitas Perusahaan terhadap Lamanya Waktu Penyelesaian Audit (Audit Delay) pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

0 0 19

Pengaruh Insider Ownership dan Risiko Pasar Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013

0 0 9

Pengaruh Insider Ownership dan Risiko Pasar Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013

0 1 2

Pengaruh Insider Ownership dan Risiko Pasar Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013

0 0 8

Pengaruh Insider Ownership dan Risiko Pasar Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013

0 0 17

Pengaruh Insider Ownership dan Risiko Pasar Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013

0 0 2

ANALISIS PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, INSIDER OWNERSHIP DAN OUTSIDER OWNERSHIP TERHADAP AUDIT DELAY PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 2 22