Koefisien Determinansi R Uji t

a. Hubungan secara parsial antara variabel X 1 terhadap Y Dari uji-t atau t-test dari Variabel X 1 Profitabilitas Industri, didapat t hitung adalah -0,643 dengan tingkat signifikansi 0,524. Karena probabilitas 0,524 dari α 0,05, maka Profitabilitas Industri berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap ROE Perusahaan Rokok, sehingga penggunaan variabel bebas atau variabel independent Profitabilitas Industri untuk menganalisis variabel terikat atau variabel dependen tidak dapat dipercaya. b. Hubungan secara parsial antara variabel X 2 terhadap Y Dari uji-t atau t-test dari Variabel X 2 Leverage Keuangan Tertimbang, didapat t hitung adalah 3.005 dengan tingkat signifikansi 0,004. Karena probabilitas 0,004 dari α 0,05, maka Leverage Keuangan Tertimbang berpengaruh positif dan signifikan terhadap ROE Perusahaan Rokok, sehingga penggunaan variabel bebas atau variabel independent Leverage Keuangan Tertimbang untuk menganalisis variabel terikat atau variabel dependen dapat dipercaya.

4.4. Pembahasan

a. Variabel Profitabilitas Industri tidak berpengaruh signifikan negatif terhadap ROE Perusahaan pada perusahaan Rokok yang go publik di BEI tahun 2005-2008. Dikarenakan dengan tingkat signifikansi 0,524. Maka probabilitas 0,524 dari α 0,05. Ini menunjukkan bila Profitabilitas Industri menurun tetapi ROE Perusahaan rokok tetap mengalami peningkatan. Hal ini tidak sesuai dengan penelitian yang dilakukan Martono 2002, pengukuran pengaruh profitabilitas ROE industry terhadap ROE perusahaan menunjukkan pengaruh yang positif dan signifikan. Pengaruh positif menunjukkan bahwa profitabilitas industry memiliki pola searah dengan profitabilitas perusahaan, artinya kenaikkan profitabilitas industry mempunyai pengaruh terhadap kenaikan profitabilitas perusahaan akan tetapi tidak semua perusahaan mengalami hal tersebut. Hal ini disebabkan perusahaan Rokok tidak semuanya mendapatkan laba karena ada perusahaan rokok yang mengalami laba sehingga membuat tingkat Profitabilitas Industri menurun, walau Profitabilitas Industri menurun akan tetapi ROE Perusahaan Rokok tetap naik karena beberapa perusahaan rokok seperti PT. Gudang Garam, Tbk, PT. Hanjaya Mandala Sampoerna, Tbk, dan PT. Bentoel International Investama, Tbk karena penjualan rokok pada tahun 2005-2008 mengalami peningkatan karena didukung oleh modal yang besar yang dimiliki oleh perusahaan-perusahaan rokok. b. Variabel Leverage Keuangan Tertimbang memiliki pengaruh signifikan positif terhadap ROE Perusahaan pada perusahaan Rokok yang go publik di BEI tahun 2005-2008. Dikarenakan dengan tingkat signifikansi 0,004. Maka probabilitas 0,004 dari α 0,05 Dari Ini menunjukkan dengan meningkatnya hutang maka akan juga meningkatkan laba yang diterima perusahaan rokok. Hal ini tidak sesuai dengan penelitian yang dilakukan Gapensky and Dave 1999: 427, secara teori pengaruh leverage keuangan terhadap ROA perusahaan dapat bersifat

Dokumen yang terkait

Pengaruh Profitabilitas Industri, Rasio Leverage Keuangan Tertimbang Dan Intensitas Modal Tertimbang Terhadap " ROA " Dan " ROE" Pernsahaan Kayu Dan Pengolahannya Di Bursa Efek Jakarta

0 25 120

Pengaruh Rasio Leverage Dan Rasio Intensitas Modal Terhadap Profitabilitas Perusahaan Automotive Yang Go-Public Di Bursa Efek Indonesia

2 29 114

PENGARUH RASIO PROFITABILITAS TERHADAP PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN KEUANGAN DAN PERBANKAN YANG GO PUBLIC DI BURSA Pengaruh Rasio Profitabilitas Terhadap Perubahan Laba Pada Perusahaan Keuangan Dan Perbankan Yang Go Public Di Bursa Efek Indonesia Tahun

0 1 12

ANALISIS PENGARUH RASIO PROFITABILITAS DAN LEVERAGE TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN ROKOK DI BURSA EFEK ANALISIS PENGARUH RASIO PROFITABILITAS DAN LEVERAGE TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN ROKOK DI BURSA EFEK JAKARTA.

0 0 13

PENGARUH LEVERAGE DAN LIKUIDITAS TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN OTOMOTIVE YANG GO PUBLIC DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 0 78

ANALISIS PENGARUH RASIO LEVERAGE KEUANGAN TERTIMBANG DAN PANGSA PASAR TERHADAP RETURN ON EQUITY (ROE) PADA PERUSAHAAN ROKOK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI).

0 2 128

ANALISIS PENGARUH RASIO LEVERAGE KEUANGAN TERTIMBANG, INTENSITAS MODAL TERTIMBANG DAN PANGSA PASAR TERTIMBANG TERHADAP ROA DAN ROE PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG GO PUBLIC DI BEJ PERIODE 1999 - 2002 Repository - UNAIR REPOSITORY

0 0 111

ANALISIS PENGARUH RASIO LEVERAGE KEUANGAN TERTIMBANG DAN PANGSA PASAR TERHADAP RETURN ON EQUITY (ROE) PADA PERUSAHAAN ROKOK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI)

0 0 23

KATA PENGANTAR - ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS INDUSTRI DAN RASIO LEVERAGE KEUANGAN TERTIMBANG TERHADAP “ROE” TERHADAP PERUSAHAAN ROKOK YANG GO PUBLIC DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 15

ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS INDUSTRI, RASIO LEVERAGE KEUANGAN TERTIMBANG, RASIO INTENSITAS MODAL TERTIMBANG DAN PANGSA PASAR TERHADAP ROA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2013-2015

0 0 18