PT. BAT Indonesia Tbk

20 Agustus 2002. Akta notaris No. 10 telah diserahkan kepada Menteri Kehakiman dan Hak Asasi Manusia pada tanggal 3 september 2002 dan telah di daftarkan pada perusahaan di departemen perindustrian dan perdagangan pada tanggal 23 September 2002. Perseroan bergerak di bidang Industri dan penjualan ekspor impor, distribusi cerutu, rokok dan produk-produk lain yang di buat dengan atau dari tembakau. Perseroan memulai kegiatan komersilnya pada tanggal 17 Agustus 1917 dengan nama N.V Indo Egyptian Cigarette Company. Kantor pusat perseroan masing-masing berlokasi di Cirebon dan Jakarta. Pada tahun 1979, perseroan melakukan penawaran umum perdana saham kepada masyarakat sebanyak 6.600.000 lembar saham atau 30 dari 22.000.000 saham yang di tempatkan dan di setor penuh. Saham yang di tawarkan kepada masyarakat dalam penawaran umum saham tersebut dicatatkan pada bursa efek Jakarta BEJ pada tanggal 20 Desember 1979 dan Bursa Efek Surabaya BES pada tanggal 16 Juni 1989. Pada tanggal 23 Maret 2000, perseroan mengajukan pernyataan pendaftaran kepada badan pengawas pasar Modal BAPEPAM sehubungan dengan penawaran umum terbatas Hak Memesan Efek Terkabih Dahulu penawaran umum terbatas I sebanyak 44.000.000 saham perseroan. Pernyataan pendaftaran tersebut menjadi efektif tanggal 24 April 2000 dan hak memesan efek terlebih dahulu telah dilaksanakan sepenuhnya pada tanggal 25 Mei 2000.

4. PT. Bentoel Internasional Investama Tbk

PT. Bentoel Internasional Investama Tbk didirikan berdasarkan Akta No. 247 tanggal 11 April 1987 dari Misahardi Wilamarta,SH Notaris di Jakarta. Akta pendirian tersebut telah disahkan oleh Menteri Kehakiman Republik Indonesia dengan surat keputusan No. C- 1219.HT.01.01.Th.89 tanggal 4 Februari 1989 dan telah diumumkan dalam Berita Negara Republik Indonesia No. 90 tanggal 10 November 1989 tambahan No. 29901989. Anggaran dasar perusahaan telah mengalami beberapa kali perubahan dan perubahan terakhir pada tahun 2001 berdasarkan Akta pernyataan keputusan rapat umum pemegang saham luar biasa perusahaan No. 102 tanggal 30 Mei 2001 dari Eliwaty Tjitra,SH Notaris di Jakarta. Pemegang saham menyetujui peningkatan modal dasar perusahaan. Akta perubahan tersebut telah mendapatkan persetujuan dari Menteri Hukum dan perundang-undangan Republik Indonesia dengan surat keputusan No. C-01751.HT.01.04.Th 2001 tanggal 8 Juni 2001 dan telah diumumkan dalam Berita Negara Republik Indonesia No. 91 tanggal 13 November 2001 tambahan No. 71292001. Perusahaan berdomisili di Jakarta dan kantor pusat beralamat di menara rajawali lantai 23, Jl. Mega Kuningan Lot 5.1 Jakarta 12950. sesuai dengan pasal 3 anggaran dasar perusahaan, maksud dan tujuan perusahaan antara lain adalah menjalankan usaha dalam bidang perdagangan umum Industri, pembangunan, kehutanan dan jasa. Perusahaan mulai beroperasi secara komersial sejak tahun 1980, dan pada saat itu bergerak dalam bidang Industri rotan. Saat ini perusahaan bertindak sebagai induk perusahaan holding Company. Jumlah karyawan perusahaan dan anak perusahaan sebanyak 6.572 dan 10.854 karyawan masing-masing Per 31 Desember 2004 dan 2005.

4.2 Deskripsi Hasil Penelitian

Data yang digunakan dalam analisis ini berasal dari laporan keuangan yang diterbitkan oleh beberapa perusahaan rokok yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2005-2008, yaitu : Berikut ini adalah gambaran dari hasil fluktuasi Profitabilitas Industri X1, Profitabilitas Industri Tertimbang X2 dan perkembangan Variabel terikat ROE.

4.2.1 Profitabilitas Industri X

1 Perusahaan Rokok di Bursa Efek Indonesia Tahun 2005 - 2008 Profitabilitas adalah kemampuan perusahaan memperoleh laba dalam hubungan dengan penjualan total aktiva maupun modal sendiri. Ukuran yang banyak digunakan adalah Return On Asset ROA dan Return On Equity ROE. ROE Industri adalah laba setelah pajak per total equty dari perusahaan industri secara keseluruhan. Satuan pengukuran yang digunakan adalah prosentase dan termasuk dalam skala rasio yang dirumuskan sebagai berikut : ROE Industri = 1 − It y TotalEquit hPajak LabaSetela It y TotalEquit hPajak Labasetela

Dokumen yang terkait

Pengaruh Profitabilitas Industri, Rasio Leverage Keuangan Tertimbang Dan Intensitas Modal Tertimbang Terhadap " ROA " Dan " ROE" Pernsahaan Kayu Dan Pengolahannya Di Bursa Efek Jakarta

0 25 120

Pengaruh Rasio Leverage Dan Rasio Intensitas Modal Terhadap Profitabilitas Perusahaan Automotive Yang Go-Public Di Bursa Efek Indonesia

2 29 114

PENGARUH RASIO PROFITABILITAS TERHADAP PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN KEUANGAN DAN PERBANKAN YANG GO PUBLIC DI BURSA Pengaruh Rasio Profitabilitas Terhadap Perubahan Laba Pada Perusahaan Keuangan Dan Perbankan Yang Go Public Di Bursa Efek Indonesia Tahun

0 1 12

ANALISIS PENGARUH RASIO PROFITABILITAS DAN LEVERAGE TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN ROKOK DI BURSA EFEK ANALISIS PENGARUH RASIO PROFITABILITAS DAN LEVERAGE TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN ROKOK DI BURSA EFEK JAKARTA.

0 0 13

PENGARUH LEVERAGE DAN LIKUIDITAS TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN OTOMOTIVE YANG GO PUBLIC DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 0 78

ANALISIS PENGARUH RASIO LEVERAGE KEUANGAN TERTIMBANG DAN PANGSA PASAR TERHADAP RETURN ON EQUITY (ROE) PADA PERUSAHAAN ROKOK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI).

0 2 128

ANALISIS PENGARUH RASIO LEVERAGE KEUANGAN TERTIMBANG, INTENSITAS MODAL TERTIMBANG DAN PANGSA PASAR TERTIMBANG TERHADAP ROA DAN ROE PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG GO PUBLIC DI BEJ PERIODE 1999 - 2002 Repository - UNAIR REPOSITORY

0 0 111

ANALISIS PENGARUH RASIO LEVERAGE KEUANGAN TERTIMBANG DAN PANGSA PASAR TERHADAP RETURN ON EQUITY (ROE) PADA PERUSAHAAN ROKOK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI)

0 0 23

KATA PENGANTAR - ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS INDUSTRI DAN RASIO LEVERAGE KEUANGAN TERTIMBANG TERHADAP “ROE” TERHADAP PERUSAHAAN ROKOK YANG GO PUBLIC DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 15

ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS INDUSTRI, RASIO LEVERAGE KEUANGAN TERTIMBANG, RASIO INTENSITAS MODAL TERTIMBANG DAN PANGSA PASAR TERHADAP ROA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2013-2015

0 0 18