Jenis dan Sumber Data Teknik Pengumpulan Data Uji Validitas dan Reliabilitas

3.7 Jenis dan Sumber Data

Dalam penelitian ini, jenis data yang digunakan terdiri dari: 1. Data Primer Data primer adalah data yang dikumpulkan dari sumber-sumber asli. Dalam penelitian ini, data primer diperoleh dari hasil kuesioner yang telah dibagikan peneliti kepada Mahasiswa Jurusan S1 Teknik Elektro Fakultas Teknik USU. 2. Data Sekunder Data sekunder adalah data yang dikummpulkan oleh pihak lain. Data sekunder ini diperoleh melalui studi pustaka, internet, dan literatur yang mendukung penelitian.

3.8 Teknik Pengumpulan Data

Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah: 1. Wawancara Yaitu dengan melakukan wawancara langsung dengan responden terpilih dan pihak-pihak yang terkait. 2. Kuesioner Pengumpulan data dengan menyebarkan daftar pertanyaan untuk diisi oleh responden, yaitu Mahasiswa Jurusan S1 Teknik Elektro Fakultas Teknik USU. 3. Studi Dokumentasi Pengumpulan data melalui buku-buku, internet, dan literatur yang ada kaitannya dengan masalah yang sedang diteliti. Universitas Sumatera Utara

3.9 Uji Validitas dan Reliabilitas

Kuesioner yang baik tentunya harus terlebih dahulu diuji validitas dan reliabilitasnya. Rangkaian penelitian harus dilakukan dengan baik demi mendapatkan hasil penelitian yang berkualitas. 1. Uji Validitas Uji validitas dilakukan untuk mengukur apakah data yang telah didapat setelah penelitian merupakan data yang valid dengan alat ukur yang digunakan kuesioner. Uji validitas dilakukan terlebih dahulu dengan memberikan kuesioner kepada tiga puluh orang responden yang diambil dari luar sampel di lingkungan Fakultas Teknik USU. Pengujian dilakukan dengan menggunakan program SPSS 17.0 for Windows dengan kriteria sebagai berikut: 1. Jika r hitung r tabel maka pertanyaan dinyatakan valid 2. Jika r hitung r tabel maka pertanyaan dinyatakan tidak valid 2. Uji Reliabilitas Uji reliabilitas digunakan untuk melihat apakah alat ukur yang digunakan kuesioner menunjukkan konsistensi dalam mengukur gejala yang sama. Pengujian dilakukan dengan menggunakan program SPSS 17.0 for Windows. Butir pertanyaan yang sudah dinyatakan valid dalam uji validitas, ditentukan reliabilitasnya dengan kriteria sebagai berikut: 1. Jika r alpha r tabel maka pertanyaan dinyatakan reliabel 2. Jika r alpha r tabel maka pertanyaan dinyatakan tidak reliabel Universitas Sumatera Utara

3.10 Teknik Analisis Data

Dokumen yang terkait

Kepuasan dan Pengetahuan Produk Terhadap Keputusan Pembelian Ulang Gadget Apple Pada Mahasiswa Manajemen Fakultas Ekonomi USU Medan

2 31 111

Pengaruh Kepuasan Dan Pengetahuan Produk Terhadap Keputusan Pembelian Ulang Smartphone Blackberry Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi USU

5 40 121

Analisis Pengaruh Nilai Iklan Terhadap Keputusan Pembelian Mizone Pada Mahasiswa Fakultas Hukum USU Medan

1 42 71

Pengaruh Iklan Tarif Hemat Terhadap Keputusan Pembelian Kartu Simpati Pada Mahasiswa Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi USU

2 32 83

Pengaruh Promosi Produk Rokok Terhadap Keputusan Pembelian Rokok Sampoerna A-Mild Pada Mahasiswa S1 Fakultas Ekonomi USU

1 38 113

Pengaruh Harga dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Produk Oriflame Pada Mahasiswa Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi USU

11 101 107

MINAT BERWIRAUSAHA MAHASISWA PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN TEKNIK ELEKTRO JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG

0 12 126

ANALISIS PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK, MEREK DAN PROMOSITERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN Analisis Pengaruh Harga, Kualitas Produk, Merek dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Air Minum kemasan Merek Aqua (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan

0 2 17

ANALISIS PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK, MEREK DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN Analisis Pengaruh Harga, Kualitas Produk, Merek dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Air Minum kemasan Merek Aqua (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi da

0 2 16

Pengaruh Harga dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Produk Oriflame Pada Mahasiswa Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi USU

0 0 10