Keadaan sosial ekonomi Kondisi Non Fisik a. Penduduk

commit to user 47 Periode tahun Jumlah penduduk Pertumbuhan penduduk Persentase 2000 1.257.682 14.971 1.19 2001 1.265.295 7.681 0.60 2002 1.271.530 6.235 0.49 2003 1.277.297 5.767 0.45 2004 1.281.786 4.489 0.35 2005 1.286.058 4.272 0.33 2006 1.293.242 4.184 0.56 2007 1.296987 3.745 0.29 2008 1.300.494 3.507 0.27 Tabel III.3. Laju Pertumbuhan Penduduk Sumber : Pemkab Klaten,2010,Klaten dalam angka 2008 Dari tabel diatas terlihat bahwa laju pertumbuhan penduduk masih fluktuatif, akan tetapi cenderung mengalami peningkatan prosentase sebesar 0,3.

b. Keadaan sosial ekonomi

1 Jenis badan usaha Adanya peningkatan sosial ekonomi yang terus meningkat sejalan dengan meningkatnya sarana dan prasarana yang telah ada, seperti sarana perhubungan dan transportasi, penyediaan sarana per- ekonomian yang lebih memadai dan sebagainya. Tersedianya fasili- tas ekonomi yang makin baik akan menunjang fungsi kota sebagai pusat kegiatan dan pelayanan terhadap masyarakat dapat terpenuhi. commit to user 48 Sektor usaha 2006 2007 2008 Perusahaan 653 671 678 Badan usaha 576 617 722 Usaha kecil 537 589 620 Usaha menengah 8 24 45 Usaha besar 1 7 13 Niaga barang 460 522 595 Niaga jasa 66 83 98 Jumlah 2301 2513 2771 Tabel III.4. Jumlah Badan Usaha Sumber : Pemkab Klaten,2010,Klaten dalam angka 2008 Tabel di atas menunjukkan bahwa perkembangan perekonomi- an masyarakat Kabupaten Klaten mengalami peningkatan sebesar 10 dari tahun ke tahun, dengan demikian dapat diperoleh kesimpu- lan bahwa masyarakat Klaten selalu berusaha untuk terus dapat meningkatkan kualitas hidup. 2 Pelaku perekonomian Dengan adanya berbagai macam fasilitas yang mampu menunjang peningkatan taraf hidup menjadi lebih baik, menjadikan masyarakat Klaten sebagai manusia dengan pemikiran yang lebih maju dan ingin mengembangkan kemampuan diri dalam segala bidang. Hal ini ditunjukkan dengan adanya peningkatan kualitas di berbagai sektor perekonomian dan tenaga kerja. commit to user 49 Bidang pekerjaan Jumlah pelaku jiwa Industri besarmenengah 12.543 Industri kecil 136.435 PNS termasuk guru 16.636 Pertanian 64.627 Perdagangan 3.271 Wiraswasta 12.213 Menunggu penempatan 17.389 Lainnya 36.629 Jumlah 299.743 Tabel III.5. Tabel Mata Pencaharian Sumber : Pemkab Klaten,2010,Klaten dalam angka 2008 Dibanding sebelumnya, jumlah pengangguran di wilayah Kabupaten Klaten berkurang sebanyak 50. Pada tahun 2007 jumlah pengangguran mencapai angka 2.144 jiwa. Sedangkan tahun 2008 hanya 1.273 jiwa. Sedangkan indeks kemampuan rata-rata masyarakat Klaten meningkat menjadi 0.83 dari tahun sebelumnya yaitu 0.72 pada tahun 2007. 4 Dengan demikian dapat dikatakan bahwa mayarakat telah menuju ke kehidupan sosial ekonomi Kabupaten Klaten yang lebih maju dan matang.

c. Pendidikan dan kebudayaan