Kedudukan Struktur Organisasi KANTOR ARSIP DAN PERPUSTAKAAN DAERAH KABUPATEN KLATEN

commit to user 56 d. Jalan kolektor sekunder antara 12 – 14 meter. e. Jalan lokal primer antara 9 – 10 meter. f. Jalan lokal sekunder 7 meter. g. Jalan lokal sekunder pembagi 6 meter. Gambar III.4. Rencana Pengembangan Jaringan Jalan Sumber : Badan Pemerintah Daerah Kab. Klaten, 2005

C. KANTOR ARSIP DAN PERPUSTAKAAN DAERAH KABUPATEN KLATEN

1. Kedudukan

Kantor Arsip dan Perpustakaan Kabupaten Klaten berkedudukan sebagai satuan organisasi Perpustakaan nasional berada di bawah tanggung jawab Kepala Perpustakaan Nasional RI. Skema kedudukan kantor arsip dan perpustakaan daerah tercantum pada halaman selanjutnya. KETERANGAN Arteri Primer Arteri Sekunder Kolektor Primer Kolektor Sekunder Lokal Primer Lokasl Sekunder commit to user 57 Skema III.1. kedudukan kantor arsip dan perpustakaan daerah Sumber : Laporan Perpusda klaten, 2009

2. Struktur Organisasi

Skema III.2. Struktur Organisasi Perpustakaan Sumber : Laporan Perpusda klaten, 2009 a. Tugas Kepala Perpustakaan Memimpin pelaksanaan pemerintah daerah dalam menunjang tugas- tugas di bidang pengelolaan kearsipan dan perpustakaan. Dengan tugas sebagai berikut : 1 Melaksanakan penyiapan rencana dan program kerja. 2 Melaksanakan pengadaan, pengumpulan, pengelolaan, penyi- apan, perawatan dan penyajian bahan pustaka. Kepala Kantor Kelompok Jabatan fungsional Seksi Pelayanan Perpustakaan Seksi Pelayanan Kearsipan Sub Bagian tata Usaha Kepala Perpus. Nas Gubernur Kep. Wilayah Sekretar is Dirjen Bina sistem perpustakaan Pusat Jasa Perpustakaan Perpustakaan daerah Pusat deposit dan konversi Dirjen pengembangankerjas ama perpustakaan commit to user 58 3 Melaksanakan pengelolaan dan pelayanan perpustakaan. 4 Melaksanakan evaluasi dan pelaporan atas hasil kegiatannya. 5 Melaksanakan pengelolaan kearsipan sesuai dengan klasifi- kasi arsip berdasarkan peraturan yang berlaku. 6 Melaksanakan pengelolaan ketatausahaan, kepegawaian, keuangan, perlengkapan dan pemeliharaan. 7 Melaksanakan tugas lain yang diberikan bidang kearsipan. b. Tugas Sub Bagian Tata Usaha Melaksanakan urusan umum, pengelolaan kepegawaian, keuangan dan perlengkapan. Secara detail tugas yang harus dilakukan yaitu : 1 Melaksanakan tugas ketatausahaan dan kerumahtanggaan. 2 Menyusun penyiapan rencana dan program kerja di bidang kearsipan dan perpustakaan sesuai dengan kebijakan bupati berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku. 3 Melaksanakan pelaporan atas program kerja kegiatan yang telah dilakukan kepada bupati. 4 Melaksanakan tugas lain yang diberikan kepada perpustakaan sesuai dengan bidang dan tugasnya. c. Tugas Seksi Pelayanan Perpustakaan Membantu tugas kepala kantor di bidang pelayanan perpustakaan. Secara detail tugas-tugasnya adalah sebagai berikut : 1 Melaksanakan pengumpulan dan pengelolaan, penyimpanan serta melaksanakan pelestarian bahan pustaka, karya cetak dan karya rekam. commit to user 59 2 Menyelenggarakan kerjasama di bidang perpustakaan dengan unit kerja lain dan melaksanakan koordinasi untuk kelancaran pelaksanaan tugas. 3 Melaksanakan bimbingan teknis, menyelenggarakan pelatih- an dan ketrampilan petugas perpustakaan untuk meningkat- kan kemampuan. 4 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh kepala perpus- takaan sesuai dengan bidangnya. d. Tugas Seksi Layanan Arsip Membantu tugas-tugas kepala kantor dalam bidang pengelolaan kearsipan dan pelayanan kearsipan. Secara detail tugas yang harus dilaksanakan antara lain sebagai berikut : 1 Melaksanakan pengelolaan dan pengumpulan arsip aktif, in- aktif dan statis di lingkungan pemerintah daerah. 2 Melakukan bimbingan dalam peningkatan kemampuan dan ketrampilan petugas dalam bidang kearsipan. 3 Mengadakan koordinasi, pembinaan dalam rangka pelaksana- an penilaian arsip in-aktif dengan berita acara. 4 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh kepala perpus- takaan sesuai dengan bidang dan tugasnya. e. Tugas Kelompok Jabatan Fungsional 1 Jabatan Fungsional keahlian adalah jabatan yang pelaksanaan tugasnya meliputi kegiatan yang berkaitan dengan penelitian dan pengembangan, peningkatan dan penerapan konsep dan teori serta commit to user 60 metode operasional dan penerapan disiplin ilmu pengetahuan yang mendasari pelaksanaan tugas fungsi ilmu pengetahuan jabatan fungsional yang bersangkutan dan terikat etika profesi. 2 Jabatan Fungsional ketrampilan dalah jabatan fungsioanal pelaksanaan tugasnya meliputi kegiatan teknis operasional yang berkaitan dengan penerapan konsep atau metode operasional dari suatu bidang dan terikat etika profesinya.

3. Program Pokok