Afirmasi Afirmasi: Penyembuhan Sakit kepala dan leher

Afirmasi Visualisasi dan Kekuatan Pikiran | 137

c. Afirmasi:

Karena Allah, lutut kaki kiri saya sehat kembali, kuat kembali, aliran darah dikaki kiri saya lancar organ – organ yang terkait menyesuaikan , sehingga . kaki kiri saya dapat bergerak bebas tanpa rasa sakit.

d. Visual;isasi

Bayangkan anda melakukan kegiatan-kegiatan sehari-hari yang terkait dengan gerakan kaki kiri, dengan senang. Buka mata , Gerakkan kaki kiri anda 3. Tidak dapat mencium lutut saat kaki diluruskan a. Tutup mata, ambil nafas melalui hidung pelan dan panjang keluarkan melalui mulut pelan dan panjang 3 – 5 kali atau lebih. Rasakan rileks, nyaman, dan tenang pada setiap tarikan nafas b. Afirmasi: Tanpa alasan yang jelas, saya mampu mencium lutut saya. Semua otot, ligamen, dan tendo semakin lentur dan lentuk sedangkan organ- organ tubuh yang lain menyesuaikan diri tanpa adanya rasa sakit sehingga mulai sekarang dan seterusnya saya mampu mencium lutut saya pada saat kedua tungkai diluruskan. 3x c. Visualisasi Bayangkan anda mampu mencium lutut dengan mudah d. Buka mata , silahkan cium lutut. 138 | Hypnosis Meta NLP Bila belum puas, lakukan lagi dari afirmasi 4. Senam Penyembuhan a. Tutup mata, ambil nafas melalui hidung pelan dan panjang keluarkan melalui mulut pelan dan panjang 3 – 5 kali atau lebih. Rasakan rileks, nyaman, dan tenang pada setiap tarikan nafas b. Afirmasi: Bawah sadar saya, tunjukkan saya gerakan- gerakan senam untuk menyehatkan sakit kepala si A sehingga dengan gerakan-gerakan senam tersebut si A sehat kembali, kuat kembali dan mulai sekarang dan seterusnya bebas dari saki kepala. Bangunkan kembali setelah saya mendapatkan banyak petunjukmu tentang gerakan-gerakan senam untuk mengobati sakit kepala. Dan setelah saya bangun, saya tetap dapat mengingat dengan jelas dan teliti semua petunjukmu. Saya bangun dalam keadaan sehat dan kuat c. Hitung mundur 100 sampai dengan 1. Pada setiap hitungan menurun rasakan anda semakin rileks dan tenang. d. Proses menhitung…………….. e. Buka mata…………………….. f. Catat hasilnya, bila kurang jelas ulangi proses a sampai d g. Selesai.