Materi Ajar Langkah-langkah Kegiatan Pertemuan III
                                                                                Pendidikan Agama Khonghucu dan Budi Pekeri         49
Penutup
-  Guru menunjuk seorang peserta didik untuk memimpin doa penutup  memimpin menyanyi
lagu Bundaku. Ketua kelas memimpin peserta didik untuk berdiri dan memberi salam sambil
bersikap yi, ”Terima kasih Guru”
-  Guru membalas dan bersikap gongshou, ”Terima kasih kembali, Wei de dong Tian,
anak-anak.” -  Peserta didik membalas salam dengan bersikap
yi, ”Xian you yi de, Guru.” -  Guru menjawab, ”Shanzai.”
-  Guru mengajak peserta didik untuk saling memberi bai ketika berpisah.
15 menit
Pertemuan IV Kegiatan
Proses Pembelajaran Waktu
Awal Apersepsi
dan Motivasi
-  Ketua kelas memimpin peserta didik untuk berdiri dan memberi salam sambil bersikap yi,
”Selamat pagi Guru” -  Guru membalas dengan bersikap gongshou,
”Selamat pagi, Wei de dong Tian, anak-anak.” -  Peserta didik menjawab dengan bersikap yi,
”Xian you yi de, Guru.” -  Guru menjawab, ”Shanzai.”
-  Guru mengajak peserta didik untuk saling memberi bai.
-  Guru menunjuk seorang peserta didik untuk memimpin doa pembuka dan pembacaan
Delapan Pengakuan Iman, diikuti oleh seluruh peserta didik.
10 menit
-  Guru mengajak peserta didik menyanyi lagu Bundaku dengan bergandengan tangan dan
bergerak mengikuti irama. -  Guru meminta siswa menceritakan kegiatan
yang telah dilakukan bersama-sama keluarga. 10 menit
Inti Eksplorasi
-  Guru mengajak peserta didik menyebutkan anggota keluarga Inti.
-  Guru mengajak peserta didik menyebutkan anggota keluarga besar.
-  Guru bertanya, “Apa yang telah kamu lakukan untuk ayahmu, ibumu, dan saudaramu?”
10 menit
50           Buku Guru Kelas II SD
Elaborasi
-  Guru mengajak peserta didik untuk membuka buku teks pelajaran 1 B dan membaca secara
bergantian. -  Guru menjelaskan tentang keluarga bahagia.
Penjelasan  Keluarga Bahagia -  Keluarga terdiri atas ayah, ibu, dan anak-
anaknya. Masing-masing anggota keluarga mempunyaitugas sesuai dengan jabatannya
dan semua dilakukan dengan baik sebagai bentuk tanggung jawab.
Masing-masing anggota keluarga harus saling membantu, saling menyayangi dan
saling menghormati. Dengan demikian, akan terciptalah keluarga yang harmonis, keluarga
bahagia.
Ice Breaking: lagu Watak Baik -  Guru mengajak peserta didik berdiri untuk
mengikuti gerakan dan menyanyikan lagu Watak Baik
Watak saya baik  telapak tangan mendekap dada
Baik watak saya acungkan 2 jempol Kalau tidak baik silangkan tangan, bentuk X
Bukan watak saya lambaikan telapak tangan
Penjelasan Bentuk Keluarga -  Keluarga dari saudara ayah atau keluarga dari
saudara ibu  termasuk dalam keluarga besar kita. Kita harus hormat pada paman dan bibi.
Kita juga harus menyayangi saudara sepupu. -  Ada pula keluarga yang tidak mempunyai ayah
atau ibu.
-  Kita harus bersyukur kepada Tian atas rahmat karunia bagi kebahagiaan keluarga kita.
Penjelasan Aktivitas: -  Guru meminta peserta didik menceritakan
Aktivitas sehari-hari mereka yang menunjukkan sikap mandiri.
-  Guru mempersilakan peserta didik untuk memperhatikan gambar dan menceritakan
kembali. 40 menit
10 menit
Pendidikan Agama Khonghucu dan Budi Pekeri         51
Konirmasi
-  Guru memberi kesempatan kepada peserta didik untuk bertanya.
-  Guru mengulang materi  untuk memahami arti keluarga bahagia.
-  Guru menegaskan bahwa orang tua adalah orang yang  berjasa dalam kehidupan seorang
anak. Seorang anak wajib berterima kasih dalam bentuk laku bakti.
10 menit
Penutup
-  Guru menunjuk seorang peserta didik untuk memimpin doa penutup  memimpin
menyanyi lagu Bundaku. -  Ketua kelas memimpin peserta didik untuk
berdiri dan memberi salam sambil bersikap yi, ”Terima kasih Guru”
-  Guru membalas dan bersikap gongshou, ”Terima kasih kembali, Wei de dong Tian,
anak-anak.” -  Peserta didik membalas salam dengan bersikap
yi, ”Xian you yi de, Guru.” -  Guru menjawab, ”Shanzai.”
-  Guru mengajak peserta didik untuk saling memberi bai ketika berpisah.
15 menit
                