Pengujian Hipotesis Minor Hasil Penelitian 1. Deskripsi Data Penelitian

Tabel XIV Hasil Perhitungan Analisis Varian Satu Jalur Sum of Squares df Rata-rata Square F Sig. Between Groups 1110.394 2 555.197 4.615 .013 Within Groups 7579.364 63 120.307 Total 8689.758 65

b. Pengujian Hipotesis Minor

1 Hipotesis minor pertama yang diuji berbunyi: Ada perbedaan tingkat kelekatan aman anak antara ibu yang bekerja di luar rumah dengan ibu yang bekerja di dalam rumah. Berdasarkan hasil Post Hoc Test, dapat diketahui bahwa rata-rata skor tingkat kelekatan aman untuk ibu yang bekerja di luar rumah 0,312 p0,05, tidak berbeda secara signifikan dengan rata-rata skor tingkat kelekatan aman untuk ibu yang bekerja di dalam rumah. Jadi hipotesis yang ada ditolak. 2 Hipotesis minor kedua yang diuji berbunyi: Ada perbedaan tingkat kelekatan aman anak antara ibu yang bekerja di luar rumah dengan ibu yang tidak bekerja. Melalui Post Hoc Test dapat diketahui bahwa rata-rata skor tingkat kelekatan aman untuk ibu yang bekerja di luar rumah 0,010 p0,05, berbeda secara signifikan dengan rata-rata skor tingkat kelekatan aman untuk ibu yang tidak bekerja. Jadi hipotesis yang ada diterima. 3 Hipotesis minor ketiga yang diuji berbunyi: Ada perbedaan tingkat kelekatan aman anak antara ibu yang bekerja di dalam rumah dengan ibu yang tidak bekerja. Melalui Post Hoc Test dapat diketahui bahwa PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI rata-rata skor tingkat kelekatan aman untuk ibu yang bekerja di dalam rumah 0,267 p0,05, tidak berbeda secara signifikan dengan rata-rata skor tingkat kelekatan aman untuk ibu yang tidak bekerja. Jadi hipotesis yang ada ditolak. Tabel XV Ringkasan Hasil Post Hoc Test Multiple Comparisons Dependent Variable: Kelekatan I status J status Rata-rata Difference I-J Std. Error Sig. 95 Confidence Interval Lower Bound Upper Bound Tukey HSD luar rmh dlm rmh -4.864 3.307 .312 -12.80 3.07 irt -10.045 3.307 .010 -17.98 -2.11 dlm rmh luar rmh 4.864 3.307 .312 -3.07 12.80 irt -5.182 3.307 .267 -13.12 2.76 irt luar rmh 10.045 3.307 .010 2.11 17.98 dlm rmh 5.182 3.307 .267 -2.76 13.12 The rata-rata difference is significant at the .05 level.

D. Pembahasan

Hasil penelitian membuktikan bahwa ada perbedaan tingkat kelekatan aman anak yang signifikan dilihat dari status pekerjaan ibu dengan F = 4,615, nilai siginifikansi sebesar 0,013 p0,05. Hal ini menunjukkan bahwa status pekerjaan ibu merupakan faktor yang cukup berperan dalam terbentuknya kelekatan aman pada anak. Berdasarkan hasil deskriptif diketahui bahwa kelekatan aman anak dari kelompok ibu yang tidak bekerja memiliki rerata empiris tertinggi yaitu sebesar 95,14. Disusul oleh kelekatan aman anak dari kelompok ibu yang

Dokumen yang terkait

ANALISIS PERBEDAAN TINGKAT STRESS DOSEN DILIHAT DARI PERBEDAAN GENDER DAN KELOMPOK PEKERJAAN YANG BERBEDA

0 3 101

PERBEDAAN TINGKAT DEPRESI ANTARA IBU DARI ANAK GANGGUAN CEREBRAL PALSY DENGAN IBU DARI ANAK Perbedaan Tingkat Depresi Antara Ibu Dari Anak Gangguan Cerebral Palsy Dengan Ibu Dari Anak Gangguan Attention Deficit Hyperactivity Disorder (Adhd) Di Yaya

0 1 16

PERBEDAAN TINGKAT DEPRESI ANTARA IBU DARI ANAK GANGGUAN CEREBRAL PALSY DENGAN IBU DARI ANAK Perbedaan Tingkat Depresi Antara Ibu Dari Anak Gangguan Cerebral Palsy Dengan Ibu Dari Anak Gangguan Attention Deficit Hyperactivity Disorder (Adhd) Di Yaya

0 3 14

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENDIDIKAN DAN STATUS PEKERJAAN IBU DENGAN STATUS GIZI ANAK USIA PRASEKOLAH Hubungan Antara Status Pendidikan Dan Status Pekerjaan Ibu Dengan Status Gizi Anak Usia Prasekolah Di Tk Pelangi Kelurahan Sangkrah Semanggi Surakarta.

0 3 15

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENDIDIKAN DAN STATUS PEKERJAAN IBU DENGAN STATUS GIZI ANAK USIA PRASEKOLAH Hubungan Antara Status Pendidikan Dan Status Pekerjaan Ibu Dengan Status Gizi Anak Usia Prasekolah Di Tk Pelangi Kelurahan Sangkrah Semanggi Surakarta.

0 2 19

PERBEDAAN STATUS GIZI BALITA BERDASARKAN TINGKAT PENDIDIKAN, STATUS PEKERJAAN DAN PENGETAHUAN IBU Perbedaan Status Gizi Balita Berdasarkan Tingkat Pendidikan, Status Pekerjaan Dan Pengetahuan Ibu Tentang Gizi Di Desa Jenalas Kecamatan Gemolong Kabup

0 0 16

Perbedaan kemandirian belajar pada anak TK ditinjau dari gaya kelekatan.

1 3 216

Perbedaan tingkat kelekatan aman anak dilihat dari status pekerjaan ibu - USD Repository

0 0 131

Perbedaan persepsi ibu terhadap kelekatan aman anak berdasarkan marital role orangtua - USD Repository

0 0 143

PERBEDAAN TINGKAT KELEKATAN ANAK DENGAN IBU DITINJAU DARI JENIS TEMPERAMEN ANAK

1 1 135