Saran KESIMPULAN, SARAN DAN KETERBATASAN

organisasi tertentu dan tujuannya dan berharap untuk memelihara keanggotaan dalam organisasi.

B. Saran

Setelah melakukan penelitian ini dan melihat hasil pembahasan, penulis mengajukan saran atau masukan yang dapat berguna bagi Koperasi Kredit CU. Lantang Tipo: 1. Koperasi Kredit CU. Lantang Tipo perlu meningkatkan komitmen organisasinya, mengingat komitmen organisasi berpengaruh positif tehadap loyalitas yang dimiliki karyawan terhadap organisasi. Hal tersebut dapat dilakukan dengan dengan cara meningkatkan keterlibatan dalam setiap kegiatan yang dilakukan oleh organisasi sesuai dengan tingkatan tugas masing-masing seperti seminar, studi banding ke Credit Union lainnya dan meningkatkan keterlibatan para karyawannya dalam mencari solusi atas berbagai masalah yang sedang dihadapi atau issu-issu yang sedang berkembang yang berkaitan dengan perkembangan operasional organisasi, sehingga karyawan tidak hanya merasa meiliki Koperasi Kredit CU. Lantang Tipo sebagai anggota saja, melainkan sebagai aktor utama yang paling bertanggung jawab atas perkembangan, pertumbuhan dan kemajuan Koperasi Kredit CU. Lantang Tipo. Hasil ini terlihat pada kesenangan berdiskusi dengan anggota ataupun dengan rekan kerja atas masalah yang sedang dihadapi dan issu-issu yang sedang berkembang terkait dengan organisasi merupakan komitmen organisasi yang dimiliki oleh karyawan yang diikuti oleh perasaan terhadap masalah organisasi masih lemah jika dibandingkan dengan variabel terukur lain yang membentuk komitmen organisasi, seperti; karyawan merasa memiliki perusahaan, perasaan bahwa perusahaan seperti bagian keluarga dan berartinya perusahaan bagi karyawan. 2. Dengan memperhatikan bahwa keadilan eksternal berpengaruh positif terhadap komitmen organisasi, keadilan distributif internal berpengaruh positif terhadap komitmen organisasi, maka Koperasi Kredit CU. Lantang Tipo disarankan untuk tetap menekankan keadilan dalam menetapkan aturan ataupun sistem yang digunakan dalam operasional organisasi, baik yang menyangkut dengan eksternal organisasi maupun yang berkaitan dengan pendistribusian secara internal terkait dengan aturan ataupun sistem yang ditetapkan oleh organisasi tersebut.

C. Keterbatasan