Tempat dan waktu penelitian Populasi dan Teknik Pengambilan Sampel

38

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Tempat dan waktu penelitian

Penelitian ini dilaksanakan di SMP Karya pakuan Tamansari Bogor dan waktu pelaksanaan penelitian dilaksanakan pada semester I tahun ajaran 2010- 2011 B. Metode dan Desain Penelitian Metode penelitian yang digunakan dalam penyusunan skripsi ini adalah metode quasi experiment bertujuan untuk memperoleh informasi yang merupakan perkiraan bagi informasi yang dapat diperoleh dengan eksperimen sebenarnya dalam keadaan yang tidak memungkinkan untuk mengontrol danatau memanipulasikan semua variabel yang relevan. 1 Dengan membagi kelompok penelitian menjadi dua kelompok eksperimen, yaitu kelompok kelompok eksperimen yang belajar dengan tipe zigsaw dan kelompok eksperimen yang belajar dengan tipe Think Pair Share Rancangan penelitian yang digunakan adalah : Two Group, Pretest posttest design. Rancangan tersebut berbentuk seperti berikut: Tabel 3.1 DesainPenelitian Kelompok Pretest Perlakuan Posttest K E jigsaw O I X jigsaw O 2 K E TPS O I X TPS O 2 Keterangan: K E jigsaw : Kelompok eksperimen jigsaw K E TPS : Kelompok eksperimen TPS X 1 : Perlakuan dengan perlakuan Jigsaw X 2 : Perlakuan dengan perlakuan TPS O 1 : Pemberian pretest O 2 : Pemberian posttest 1 Sumadi, Suryabrata, metodologi penelitian, Jakarta : PT Raja Persada Grafindo, 2006, hlm. 92. Dalam desain ini observasi dilakukan sebanyak dua kali yaitu sebelum dan sesudah eksperimen. Observasi yang dilakukan sebelum eksperimen O 1 disebut pretest dan observasi sesudah eksperimen O 2 disebut posttest. Perbedaan antara O 1 dan O 2 yakni O 1 - O 2 diasumsikan merupakan efek dari perlakuan atau eksperimen. Dengan Variabel penelitian: Variabel X : Penggunaan zigsaw dan TPS Variabel Y : Perbedaan Hasil belajar Biologi siswa pada pokok bahasan Sistem Ekskresi Pada Manusia

C. Populasi dan Teknik Pengambilan Sampel

Populasi adalah keseluruan subjek penelitian. 2 Adapun populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa SMP Karya Pakuan Tamansari Bogor. Sedangkan sampel pada penelitian ini diambil dua kelas dari dua belas kelas yang ada dengan menggunakan teknik cluster random sampling, yaitu proses pemilihan sampel oleh peneliti yang memberi hak kepada setiap subjek untuk memperoleh kesempatan dipilih menjadi sampel. 3 Dua kelas tersebut adalah kelas IX-A sebagai kelas eksperimen Jigsaw dan kelas IX-B sebagai kelas eksperimen Think-Pair-Sare.

D. Teknik pengumpulan data

Dokumen yang terkait

Perbandingan hasil belajar kimia siswa antara yang menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe NHT dan TPS

2 6 151

Perbandingan antara model pembelajaran cooperative learning tipe stad dengan pembelajaran konvensional dalam rangka meningkatkan hasil belajar PAI (eksperimen kelas XI SMA Negeri 3 Tangerang)

2 14 159

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw terhadap hasil belajar siswa pada konsep rangka dan panca indera manusia: penelitian kuasi eksperimen di Kelas IV MI Al-Washliyah Jakarta

0 5 172

Upaya meningkatkan aktivitas belajar siswa dalam pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) kelas II dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw di Mi Al-Amanah Joglo Kembangan

0 6 103

Perbedaan Peningkatan Hasil Belajar Antara Siswa Yang Diajar Melalui Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Dengan Pembelajaran Konvensional Pada Konsep Protista

0 18 233

Upaya meningkatkan hasil belajar siswa melalui model pembelajaran kooperatif tipe Stad (Student Teams Achievement Division) pada pembelajaran IPS kelas IV MI Miftahul Khair Tangerang

0 13 0

PERBANDINGAN HASIL BELAJAR FISIKA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW DAN TIPE STAD

0 7 50

PERBANDINGAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA DENGAN MENERAPKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NHT DAN TIPE TPS

0 6 11

Pengaruh Penggunaan Model Kooperatif Tipe Jigsaw Menggunakan Strategi Peta Konsep (Concept MAP) Terhadap Hasil Belajar Biologi Siswa

0 25 295

PERBEDAAN HASIL BELAJAR BIOLOGI ANTARA SISWA YANG DIAJAR DENGAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF PERBEDAAN HASIL BELAJAR BIOLOGI ANTARA SISWA YANG DIAJAR DENGAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW DAN TIPE STAD PADA POKOK BAHASAN EKOSISTEM DI KELAS

0 2 15