Identifikasi Use case dan Aktor Use Case Diagram

pendekatan model driven hampir selalu ditingkatkan oleh penggunaan peralatan otomatis, yang disebut juga CASE tools. Peralatan CASE ini menawarkan konsistensi dan kelengkapan seperti pengecekan error berbasis aturan rule based error checking. Untuk itu dalam perancangan Sistem Informasi Manajemen Surat Keputusan ini menggunakan Rational Rose.

4.4.1. Identifikasi Use case dan Aktor

Identifikasi aktor dan use case ini didasari pada kebutuhan fungsi-fungsi sistem. Kebutuhan akan fungsi ini diakomodir di use case. Selanjutnya use case menyediakan nilai hasil kepada aktor. Atas dasar spesifikasi ini paling tidak didapat cara menentukan aktor. Berdasarkan penjelasan bab sebelumnya use case mencakup aliran-aliran kerja workflow dalam sistem bersifat internal sedangkan aktor-aktor mencakup segala sesuatu yang ada di luar sistem bersifat eksternal. Pemodelan sistem dilakukan untuk mendeskripsikan use case apa saja dan aktor yang akan terlibat dalam analisis sistem usulan, dapat dilihat dalam Tabel 4.4 requirement aktor dan use case. Tabel 4.4 Requirement Aktor dan Use case Requirement Aktor Use case 1. Admin mengentry data format surat keputusan pada bagian membaca, menimbang, memperhatikan, mengingat, tembusan dan pejabat yang menandatangani Admin Menambah S.K data Master 2. Admin mengentry surat keputusan yang dibutuhkan, disesaikan dengan surat yang di inginkan. 3. Pegawai mendownload dan mencetak data sesuai dengan surat yang telah dikeluarkan pihak Subbagian Administrasi Kepegawaian UIN Syarif Hidayatullah Jakarta Admin Pegawai Menambah S.K mutasi pegawai Mencetak S.K

4.4.2. Use Case Diagram

Use Case Diagram menjelaskan apa yang akan dilakukan oleh sistem yang akan dibangun dan siapa yang berinteraksi dengan sistem. Use Case Diagram dapat dibuat sesuai dengan Tabel 4.4 Requirement Aktor dan Use Case. Sebagai catatan bahwa dalam perancangan sistem ini Admin memiliki hak akses penuh terhadap seluruh proses yang ada dalam aplikasi Sistem Manajemen Surat Keputusan. Sedangkan bagi proses penambahan data dilakukan pada use case Menginputkan data master surat keputusan, edit, hapus dan cetak data terdapat pada use case. Berikut ini merupakan use case diagram dari sistem usulan Sistem Informasi Manajemen Surat Keputusan Gambar 4.4 Use case Diagram data master Gambar 4.5 Use case Diagram S.K Gambar 4.6 Use case Diagram mencetak S.K

4.4.3. Deskripsi Use Case Tingkat Perancangan

Dokumen yang terkait

Pengembangan sistem Informasi kepegawaian (simpeg) berbasis web : studi kasus Subag Administrasi Kepegawaian Pusat UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

5 46 281

Korelasi kemampuan akademik mahasiswa terhadap penyelesaian studi di program studi pendidikan fisika

0 6 65

Pengembangan aplikasi SMS reminder dalam kalender Akademik UIN Syarif Hidayatullah Jakarta: studi kasus Pusat Komunikasi (PUSKOM) UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

1 17 249

Pengetahuan, sikap, dan perilaku mahasiswa program studi pendidikan dokter UIN Syarif Hidayatullah Jakarta tentang makanan cepat saji ( fast food) tahun 2009

0 21 71

Pustakawan akademik dan feasilibitas pengembangan insitutional repository (studi kasus di UIN Syarif Hidayatullah Jakarta)

0 16 14

Pustakawan Akademik dan Feasilibitas Pengembangan Insitutional Repository (Studi Kasus di UIN Syarif Hidayatullah Jakarta)

0 11 17

Pemetaan Kajian Tafsir Al-Qur’an pada Program Pascasarjana UIN Syarif Hidayatullah Jakarta dan UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta: Analisis Sitiran Pengarang yang Disitir Disertasi Mahasiswa Tahun 2005-2010

0 5 55

Perilaku pencarian informasi dosen jurusuan komunikasi fakultas ilmu dakwah ilmu komunikasi UIN Syarif Hidayatullah Jakarta dalam memenuhi kebutuhan berdakwah

0 12 0

Pengaruh self-regulated learning dan dukungan sosial terhadap prokrastinasi akademik mahasiswa psikologi Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta

0 21 0

Institutional Repository UIN Syarif Hidayatullah Jakarta: PENGUJIAN KEPUASAN SISTEM INFORMASI MENGGUNAKAN END-USER COMPUTING SATISFACTION STUDI KASUS : SISTEM INFORMASI AKADEMIK UIN SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA

1 10 192