Kerangka Pikir Hipotesis TINJAUAN PUSTAKA

2.3. Kerangka Pikir

Berdasarkan teori dan hasil penelitian terdahulu, maka dapat dibuat premis-premis yang dapat digunakan sebagai dasar yang dapat mendukung hipotesis dalam melakukan penelitian, yaitu sebagai berikut : Premis 1 : Pemberian kredit dipengaruhi oleh jumlah simpanan dan besarnya gaji Muchlis, 2001. Premis 2 : Pemberian kredit eksploitasi dipengaruhi oleh target pendapatan, realisasi pendapatan dan jaminan Windasari, 2001. Premis 3 : Pertambahan dana mempunyai pengaruh dalam pemberian kredit, hal ini disebabkan pemasukan terbesar dalam koperasi berasal dari modal sendiri dan modal pinjaman Undang-undang No.251992 pasal 41, bab VII tentang Perkoperasian. Premis 4 : Pengalokasian dana simpan pinjam dalam koperasi sangat berpengaruh dalam keputusan pemberian kredit simpan pnjam Sudarsono, 1994:172. Premis 5 : Jumlah anggota yang banyak akan mengakibatkan jumlah simpanan yang besar sehingga mempengaruhi keputusan pemberian kredit Revrisond, 1997:100. Premis 6 : Teori dana memandang satuan usaha sebagai satuan yang terdiri dari sumber-sumber ekonomi dana dan kewajiban-kewajiban yang bersangkutan serta batasan-batasan yang bersangkutan dalam pemikiran dana tersebut Dukat, 1986:142. Berdasarkan uraian diatas dapat ditarik model alur kerangka pikir sebagai berikut : Pertambahan Dana X Uji statistik Regresi Linier Berganda

2.4. Hipotesis

Berdasarkan perumusan masalah dan landasan teori yang telah dikemukakan, maka dapat disusun suatu hipotesis yang merupakan jawaban sementara terhadap permasalahan yang diteliti dan masih harus dibuktikan secara empiris, yaitu :  Bahwa pertambahan dana, alokasi dana, jumlah anggota, dan pendapatan koperasi berpengaruh terhadap keputusan pemberian kredit simpan pinjam  Bahwa pertambahan dana adalah variabel yang berpengaruh terhadap keputusan pemberian kredit 1 Alokasi Dana X 2 Keputusan Pemberian Kredit Y Jumlah Anggota X 3 Pendapatan Koperasi X 4

BAB III METODE PENELITIAN

3.1. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel

Menurut Nazir 1999:152 definisi operasional adalah suatu definisi yang diberikan kepada suatu variabel atau konstrak dengan cara memberikan arti atau menspesifikasikan kegiatan, ataupun memberikan suatu operasional yang diperlukan untuk mengukur konstrak variabel tersebut. Adapun variabel-variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah keputusan pemberian kredit Y sebagai variabel terikat, sedangkan variabel- variabel bebasnya adalah pertambahan dana X 1 , alokasi dana X 2 , jumlah anggota X 3 , dan pendapatan koperasi X 4 . Konsep dan definisi secara operasional setiap variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah :

1. Keputusan Pemberian Kredit Y

Keputusan pemberian kredit adalah keputusan mengenai jumlah atau besarnya suatu kredit yang diberikan kepada anggota dan disetujui oleh pihak koperasi Kasmir, 2003:101. Skala pengukuran yang digunakan adalah rasio dengan satuan rupiah

2. Pertambahan Dana X

1 Pertambahan dana adalah pertambahan jumlah dana atau simpanan- simpanan yang terdiri simpanan pokok, simpanan wajib, simpanan sukarela yang diterima dari anggota Muchlis:2001. 58

Dokumen yang terkait

Pengaruh Dana Alokasi Umum (DAU), Dana Alokasi Khusus (DAK), Pendapatan Asli Daerah (PAD), Dana Bagi Hasil (DBH) Dan Bantuan Keuangan Provinsi (BKP) Terhadap Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Dengan Belanja Pelayanan Dasar Sebagai Moderating Variabel (Stud

5 68 181

Analisis Peranan Koperasi Simpan Pinjam Terhadap Pengembangan usaha Mikro dan Kecil di Kota Padangsidimpuan.

30 148 79

Analisis Perbandingan Koperasi Simpan Pinjam (KOPDIT) Dengan Koperasi Unit Desa (KUD) Di Kabupaten Karo( Studi Kasus : Kopdit Unam Dan Kud Sada Kata )

7 160 53

Analisis Sistem Pemberian Dan Penagihan Kredit Pada Koperasi Simpan Pinjam Mahanta Kabupaten Karo

3 104 62

PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PEDAGANG KECIL KOPERASI SIMPAN PINJAM Pengaruh Pemberian Kredit Terhadap Peningkatan Pendapatan Pedagang Kecil Koperasi Simpan Pinjam Putri Manunggal Kecamatan Pulokarto di Kabuapten Sukoharjo.

0 11 14

PENGARUH PERTAMBAHAN DANA DAN BESARNYA GAJI TERHADAP Jumlah PEMBERIAN KREDIT SIMPAN PINJAM PADA KPRI GURU JAYA SAMPANG MADURA.

3 4 82

1 PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP KEBERHASILAN USAHA ANGGOTA KOPERASI SIMPAN PINJAM SEPAKAT MAKMUR PEMANGKAT

0 1 9

PENGARUH PERTAMBAHAN DANA, ALOKASI DANA, JUMLAH ANGGOTA SERTA PENDAPATAN KOPERASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBERIAN KREDIT SIMPAN PINJAM KPRI “SUMBER REJEKI” DUDUKSAMPEYAN KABUPATEN GRESIK

0 0 22

KATA PENGANTAR - PENGARUH PERTAMBAHAN DANA DAN BESARNYA GAJI TERHADAP Jumlah PEMBERIAN KREDIT SIMPAN PINJAM PADA KPRI GURU JAYA SAMPANG MADURA

0 0 19

EVALUASI SISTEM PEMBERIAN KREDIT Studi Kasus pada Koperasi Simpan Pinjam Sentra Dana SKRIPSI

0 1 167