Langkah-langkah Kegiatan SIMPULAN DAN SARAN

MATA PELAJARAN : ILMU PENGETAHUAN SOSIAL SATUAN PENDIDIKAN : SMP MTS KELAS SEMESTER : VIII TOPIK : PELESTARIAN LINGKUNGAN ALOKASI WAKTU : 4 X 45 MENIT 2 X PERTEMUAN

A. Kompet ensi Dasar dan Indikat or

Geografi: 1. 3 Mendeskripsikan permasal ahan l i ngkungan hi dup dan upaya penang-gul angannya dal am pembangunan berkel anj ut an  Menaf sirkan art i pent ing l ingkungan bagi kehidupan.  Mengident if ikasi bent uk-bent uk kerusakan l ingkungan hidup dan f akt or penyebabnya.  Memberi cont oh usaha pel est ar ian l i ngkungan hidup. Sosiologi: 6. 1 Mendeskripsikan bent uk-bent uk hubungan sosial 6. 2 Mendeskripsikan pranat a sosial dal am kehidupan masyarakat 6. 3 Mendeskripsikan upaya pengendal ian penyimpangan sosial  Memberi cont oh peran pranat a agama dal am mengat ur hubungan manusia dengan sesamanya dan dengan l ingkungan al am.  Memberi cont oh peran pranat a ekonomi yang mengat ur peril aku manusia dal am memanf aat kan sumber daya al am. Ekonomi: 4. 1 Mendeskripsikan hubungan ant ar a kel angkaan sumber daya dengan kebut uhan manusia yang t idak t erbat as  Mengident if ikasi peranan pemer int ah dal am permasal ahan t enaga kerj a Sej arah: 2. 1 Menj el askan proses perkembangan kol onial isme dan imperial isme Barat , sert a pengaruh yang dit i mbul kannya di berbagai daerah di Indonesia.  Mengident if ikasi dan memberi cont oh kebij akan- kebij akan pemer int ah kol onial sert a pengarahunya t erhadap kehidupan ekonomi rakyat di berbagai daer ah

B. Mat eri Pembelaj aran

a. Pranat a Sosial dan Hubungan Sosial b. Lingkungan Hidup dan Pembangunan Berwaw asan Lingkungan c. Posisi dan peran Indonesia dal am j ar ingan perdagangan dan pel ayaran Asia-Eropa d. Sumber Daya Ekonomi

C. Sumber Alat dan Media Pembelaj aran

1. Buku Sumber: - Buku sumber yang rel evan 2. Al at : - Kert as HVS dan kart on manil a - Spidol warna - Transparan 3. Media Pembel aj aran: - Lingkungan sekit ar - OHP - Gambar-gambar Fot o-f ot o

D. Langkah-langkah Pembelaj aran

Pert emuan 1 Tahapan Kegiatan Kegiatan Kegiatan Awal Pendahuluan  Menyampaikan beber apa KD yang t el ah dipadukan yang diharapkan t ercapai set el ah pembel aj aran berakhir  Menj el askan l angkah-l angkah kegi at an yang harus dil akukan siswa sel ama pembel aj ar an berl angsung  Menggal i pemahaman yang sudah dimil iki siswa berkait an dengan beberapa KD t ersebut  Menarik perhat i an siswa  Memot ivasi siswa dengan mengaj ukan pert anyaan-pert anyaan yang berkait an dengan kerusakan l ingkungan akibat al am dan ul ah manusia. Kegiatan Inti  Unt uk membangun konsep yang ber kait an dengan peran pranat a agama dal am hubungan manusia dengan l i ngkungan al am, peran pranat a ekonomi dal am memanf aat kan sumber daya al am, art i pent ing l ingkungan bagi kehidupan, Tahapan Kegiatan Kegiatan bent uk-bent uk kerusakan l ingkungan, pel est arian l ingkungan hidup dan pembangunan berwawasan l ingkungan dil akukan dengan cara menggal i dari f akt a yang ada di sekit ar t empat t inggal si swa, sehingga pada akhi rnya si swa mendapat kan kesimpul an t ent ang pengert i an yang dimaksud.  Unt uk membangun kemampuan siswa dal am kait an dengan menganal isis per an pranat a sosial dalam mengat ur hubungan- hubungan sosi al , memecahkan permasal ahan l ingkungan hidup dal am pembangunan berwawasan l ingkungan sert a mensint esakan ant ara angkat an kerj a dan t enaga kerj a sebagao sumber daya al am kegiat an ekonomi kel as dibagi at as 4 kel ompok  Dil akukan di skusi kel ompok masing-masing kel ompok memil ih sat u t opik, yakni : 1 kerusakan l ingkungan hidup di Indonesi a, 2 Fakt or-f akt or yang menyebabkan t erj adi nya ker usakan l ingkungan hidup di Indonesia, 3 Kerugian mat eri akibat kerusakan l ingkungan hidup, 4 nil ai-nil ai dal am agama yang berkait an dengan hubungan manusia dengan l i ngkungan al am. Kegiatan Akhir Penutup  Set iap kel ompok memperl ihat kan cat at an hasil diskusi unt uk dipresent asi kan pada pert emuan ke-dua  Guru memberikan r espon t er hadap pert anyaan sisw a ber kait an dengan masal ah yang ada di masing-masing kel ompok  Mengi ngat kan kembal i agar siswa mempersiapkan unt uk penyaj i an pada pert emuan berikut nya