Rekruitmen Pengawas PAI KAJIAN TEORI

E. Rekruitmen Pengawas PAI

Dalam rangka mendapatkan tambahan pegawai dalam suatu instansi untuk mencapai tujuan yang ada maka dilakukan rekrutmen pegawai baru. Untuk menghasilkan pengawas PAI yang berkualitas dan mampu melaksanakan tugasnya, dimulai dari proses pengangkatan pengawas sesuai dengan yang dipersyaratkan. Sebagaimana dijelaskan dalam Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 12 tahun 2007 tentang standar pengawas sekolahmadrasah, bahwa untuk diangkat dalam jabatan fungsional pengawas harus memiliki kualifikasi standar pengawas secara Nasional, antara lain; a. Memiliki latar belakang pendidikan minimun sarjana S1 atau diploma IV kependidikan dari perguruan tinggi yang terakreditasi sesuai dengan bidang tugasnya. b. Memiliki pangkat miminum golongan IIIc c. Berusia setinggi tingginya 55 Tahun sejak diangkat menjadi pengawas sekolah madrasah d. Memenuhi kompetensi sebagai pengawas satuan pendidikan melalui uji kompetensi atau diklat pengawas. e. Lulus seleksi pengawas satuan pendidikan yang dibuktikan dengan sertifikat. 57 Kemudian dalam Peraturan Menteri Agama Nomor 2 Tahun 2012 tentang pengawas Madrasah dan Pendidikan Agama Islam pada Sekolah, dipertegas lagi bahwa kualifikasi pengawas PAI meliputi; a. Berpendidikan minimal sarjana S1 atau diploma IV dari perguruan tinggi terakreditasi. b. Berstatus sebagai guru pendidik bersertifikat pada madrasah atau sekolah c. memiliki pengalaman mengajar minimal 8 delapan tahun sebagai guru madrasah atau guru PAI di sekolah d. Memiliki pangkat minimum Penata, golongan ruang IIIc 57 Ibid. e. Memiliki kompetensi pengawas yang dibuktikan dengan sertifikat kompetensi pengawas f. Berusia maksimal 55 lima puluh lima tahun g. DP3 setiap unsurnya paling rendah baik dalam dua tahun terakhir dan Tidak pernah dijatuhi hukuman disiplin sedang atau tingkat berat selama menjadi PNS. 58 Rekrutmen pengawas PAI merupakan hal yang sangat penting dalam mempersiapkan sumber daya manusia. Sistem rekrutmen pengawas PAI sangat mempengaruhi mutu dan kualitas kepengawasan. Karena sumber daya manusia berkualitas akan memberikan kontribusi terhadap pelaksanaan rencana program serta visi dan misi organisasi, tercapainya program pengawasan tergantung kepada kemampuan sumber daya manusia dalam mengimplementasikan program organisasi.

F. Pengembangan Profesionalisme Pengawas SekolahMadrasah

Dokumen yang terkait

Tipe-Tipe Kepribadian Guru Pendidikan Agama Islam Di Kecamatan Percut Sei Tuan Kabuapaten Deli Serdang - Repository UIN Sumatera Utara

0 0 1

Tipe-Tipe Kepribadian Guru Pendidikan Agama Islam Di Kecamatan Percut Sei Tuan Kabuapaten Deli Serdang - Repository UIN Sumatera Utara

0 2 3

Tipe-Tipe Kepribadian Guru Pendidikan Agama Islam Di Kecamatan Percut Sei Tuan Kabuapaten Deli Serdang - Repository UIN Sumatera Utara

0 0 2

Tipe-Tipe Kepribadian Guru Pendidikan Agama Islam Di Kecamatan Percut Sei Tuan Kabuapaten Deli Serdang - Repository UIN Sumatera Utara

0 6 10

Tipe-Tipe Kepribadian Guru Pendidikan Agama Islam Di Kecamatan Percut Sei Tuan Kabuapaten Deli Serdang - Repository UIN Sumatera Utara

0 6 46

Tipe-Tipe Kepribadian Guru Pendidikan Agama Islam Di Kecamatan Percut Sei Tuan Kabuapaten Deli Serdang - Repository UIN Sumatera Utara

0 1 20

Tipe-Tipe Kepribadian Guru Pendidikan Agama Islam Di Kecamatan Percut Sei Tuan Kabuapaten Deli Serdang - Repository UIN Sumatera Utara

0 1 24

Tipe-Tipe Kepribadian Guru Pendidikan Agama Islam Di Kecamatan Percut Sei Tuan Kabuapaten Deli Serdang - Repository UIN Sumatera Utara

0 0 3

Tipe-Tipe Kepribadian Guru Pendidikan Agama Islam Di Kecamatan Percut Sei Tuan Kabuapaten Deli Serdang - Repository UIN Sumatera Utara

0 0 3

Implementasi komunikasi persuasif guru agama Islam dalam menyampaikan pendidikan agama Islam di Sekolah Dasar Al-Manar Kecamatan Hamparan Perak Kabupaten Deli Serdang - Repository UIN Sumatera Utara

0 0 142