Perumusan Masalah Penelitian Keaslian Penelitian Maksud dan Tujuan Manfaat Penelitian

rencana akibat kerusakan prematur yang diindikasikan terjadi pelunakan serta oksidasi pada aspal, karena temperatur tinggi. Oleh sebab itu, salah satu cara untuk meningkatkan kualitas aspal maka digunakan bahan modifikasi yang telah tersedia di pasaran. Suatu bahan baru modifikasi yang tersedia di pasaran adalah Retona Refined Buton Asphalt. Retona merupakan hasil produksi ekstraksi aspal alam dari Pulau Buton. Aspal Buton dimanfaatkan untuk mengatasi kelemahan yang ada pada aspal minyak. PT. Olah Bumi Mandiri sebagai perusahaan yang memproduksi Retona memperkenalkan produk baru yaitu Retona Blend 55. Menurut , keunggulan Retona Blend 55 ini antara lain dapat meningkatkan kestabilan, ketahanan terhadap deformasi, ketahanan fatigue dan daya tahan terhadap air. Disamping itu kemudahan dalam penggunaan seperti aspal biasa, usia pelayanan yang lebih lama dan biaya pemeliharaan menjadi lebih murah menjadi pertimbangan penting dalam penggunaan produk ini. Retona Blend 55 dapat melayani lalu lintas tinggi.

I.2 Perumusan Masalah Penelitian

Berdasarkan latar belakang tersebut, penelitian ini dilakukan untuk membandingkan penggunaan Retona Blend 55 dengan aspal Pen 6070 terhadap durabilitas aspal terhadap beton aspal campuran panas AC – WC.

I.3 Keaslian Penelitian

Sepanjang pengetahuan peneliti, penelitian dengan permasalahan seperti yang dikemukakan dalam penelitian ini, belum pernah dilakukan sebelumnya. Permasalahan yang dikemukakan dalam penelitian ini berbeda dengan penelitian yang pernah dilakukan oleh para peneliti lainnya, diantaranya adalah Wimpy Santosa , Tri Basuki dalam jurnal Pengaruh Retona Terhadap Karakteristik Aspal Keras dan Beton Aspal Campuran Panas 6, penelitian ini mengevaluasi pengaruh Retona terhadap kepekaan temperatur aspal dan campuran beton aspal ; Leksminingsih dalam jurnal Kekentalan Aspal untuk Penentuan Temperatur Pemompaan, Pencampuran, dan Pemadatan Campuran Beraspal 4 ; Fredy Jhon Philip.S dalam tesis yang berjudul Kinerja Laboratorium dari campuran Beton Aspal Lapis Aus AC- WC Menggunakan Retona Blend 55 dengan Modifikasi Filler 5. Penelitian ini mengevaluasi pengaruh Retona Blend 55 terhadap durabilitas aspal dan beton aspal.

I.4 Maksud dan Tujuan

Penelitian ini dimaksudkan untuk mengevaluasi karakteristik dari aspal Retona Blend 55 dan aspal Pen 6070 sebagai pembanding. Selain itu kita dapat mengkaji dan mengevaluasi prilaku campuran AC-WC dengan penggunaan Retona Blend 55 dan aspal pen 6070 atas kemampuan mempertahankan kualitasnya dari kerusakan setelah dilakukan perendaman.

I.5 Manfaat Penelitian

Mengetahui keunggulan dan kelemahan dari aspal Pen 6070 dan Retona Blend 55. Selain itu melalui penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat untuk menambah ilmu pengetahuan, khususnya tentang penggunaan bahan modifikasi aspal untuk meningkatkan kualiatas aspal sehingga akan dihasilkan campuran perkerasan dengan kinerja yang baik. Hasil penelitian ini juga dapat dimanfaatkan sebagai dasar pemikiran bagi peneliti lain yang berminat melakukan penelitian yang sesuai dengan penelitian ini.

I.6 Ruang Lingkup Penelitian

Dokumen yang terkait

Perbandingan Lama Rendaman Campuran Aspal AC-WC Dengan Memakai Air Laut Dan Air Tawar Teradap Karakteristik Marshall

16 90 146

Studi Eksperimental Dan Simulasi Ansys 12 Pembuatan Aspal Polimer Dengan Perbandingan Campuran Polistirena Pada Aspal 0:50, 5:45, 15:35, 25:25 Dengan Agregat 300 Gr Pasir”

4 59 230

Studi Perbandingan Penggunaan Retona Blend 55 Dan Aspal PEN 60/70 Terhadap Rancangan Campuran

32 230 87

Pengaruh Penggunaan Limbah Serbuk Besi Terhadap Campuran Aspal Jenis AC-WC

18 180 82

BAB II TINJAUAN PUSTAKA - Perbandingan Lama Rendaman Campuran Aspal AC-WC Dengan Memakai Air Laut Dan Air Tawar Teradap Karakteristik Marshall

0 1 52

BAB I PENDAHULUAN - Perbandingan Lama Rendaman Campuran Aspal AC-WC Dengan Memakai Air Laut Dan Air Tawar Teradap Karakteristik Marshall

0 1 10

1. Data Perhitungan Daya Serap Air - Studi Eksperimental Dan Simulasi Ansys 12 Pembuatan Aspal Polimer Dengan Perbandingan Campuran Polistirena Pada Aspal 0:50, 5:45, 15:35, 25:25 Dengan Agregat 300 Gr Pasir”

0 0 110

BAB II TINJAUAN PUSTAKA - Studi Eksperimental Dan Simulasi Ansys 12 Pembuatan Aspal Polimer Dengan Perbandingan Campuran Polistirena Pada Aspal 0:50, 5:45, 15:35, 25:25 Dengan Agregat 300 Gr Pasir”

0 1 35

Studi Eksperimental Dan Simulasi Ansys 12 Pembuatan Aspal Polimer Dengan Perbandingan Campuran Polistirena Pada Aspal 0:50, 5:45, 15:35, 25:25 Dengan Agregat 300 Gr Pasir”

0 1 20

BAB II TINJAUAN PUSTAKA - Studi Eksperimental Dan Simulasi Pengaruh Variasi Campuran Polistirena Dan Aspal Penetrasi 60/70 Dengan Menggunakan Program Ansys 12

1 2 35