Struktur Organisasi Universitas Asahan Kisaran

d. Terbangunnya pusat komputer dan internet yang berkemampuan. e. Tercapainya Pengembangan Pusat Bahasa Inggris. f. Adanya kebun percobaan, laboratorium terpadu, dan kebun praktikum milik sendiri. g. Terlaksananya evaluasi kurikulum 2010 dan 2012 sehingga kurikulum berlandas kompetensi. h. Naiknya jumlah kegiatan mahasiswa di kampus Universitas Asahan.

IV.1.6. Struktur Organisasi Universitas Asahan Kisaran

Setiap organisasi memiliki struktur organisasi karena secara umum suatu struktur dirancang dengan maksud untuk memastikan bahwa organisasi dirancang dengan cara yang paling baik untuk mencapai sasaran-sasaran dan tujuan-tujuannya. Struktur organisasi Universitas Asahan dapat dilihat pada Gambar IV.1 berikut ini. Universitas Sumatera Utara Yayasan Rektor Pembantu Rektor Bidang Akademik Pembantu Rektor Bidang Kemahasiswaan Pembantu Rektor Bidang Administrasi Umum dan Keuangan Ketua LP3M Kepala Puskomnet Kepala Biro Adm Umum dan Keuangan Kepala Perpustakaan Kepala Biro Administrasi Kemahasiswaan Kepala Biro Adm Akademik dan Rensi Kabag Keuangan Kabag Kepegawaian Kabag Sistem dan Informasi Dekan Fakultas Teknik Dekan Fakultas Pertanian Dekan FKIP Kabag Umum dan Perlengkapan Kabag Akademik Dekan Fakultas Hukum Dekan Fakultas Ekonomi Sumber: Universitas Asahan 2010 Gambar IV.1. Struktur Organisasi Universitas Asahan Universitas Sumatera Utara Uraian tugas dan fungsi dari unsur pimpinan dan staf di Universitas Asahan dapat dijabarkan sebagai berikut: 1. Rektor a Memimpin penyelenggaraan pendidikan, penelitian, dan pengabdian pada masyarakat, membina tenaga kependidikan, mahasiswa, tenaga administrasi serta hubungan dengan lingkungannya. b Memiliki kewajiban untuk menyampaikan laporan pertanggungjawaban pelaksanaan tugas kepada yayasan setelah mendapatkan pengesahan dari senat universitas pada setiap akhir tahun akademik dan pada akhir masa jabatannya. Rektor dalam memimpin universitas dibantu oleh 3 tiga Pembantu Rektor yang terdiri atas Pembantu Rektor bidang Akademik, Pembantu Rektor bidang Administrasi Umum dan Keuangan, dan Pembantu Rektor bidang Kemahasiswaan. Pembantu Rektor bertanggung jawab langsung kepada Rektor. 2. Pembantu Rektor Bidang Akademik Pembantu Rektor bidang akademik membantu Rektor dalam memimpin pelaksanaan pendidikan dan pengajaran, penelitian dan pengabdian pada masyarakat. Pembantu Rektor bidang akademik berfungsi menilik serta mengkoordinasikan kegiatan di lingkungan universitas yang meliputi: a Perencanaan, pelaksanaan dan pengembangan pendidikan dan pengajaran serta penelitian. b Pembinaan tenaga pengajar dan peneliti. Universitas Sumatera Utara c Persiapan program pendidikan baru berbagai tingkat maupun bidang. d Perencanaan dan pelaksanaan kerjasama pendidikan dan penelitian dengan lembaga di dalam maupun luar negeri. e Pengolahan data yang menyangkut pendidikan dan pengajaran, penelitian dan pengabdian pada masyarakat. f Pelaksanaan kegiatan di bidang pengabdian pada masyarakat dalam rangka turut membantu memecahkan masalah yang dihadapi masyarakat dan pembangunan. 3. Pembantu Rektor Bidang Administrasi Umum dan Keuangan Pembantu Rektor bidang administrasi umum dan keuangan membantu Rektor dalam memimpin pelaksanaan kegiatan keuangan, kepegawaian dan administrasi umum. Pembantu Rektor bidang administrasi umum dan keuangan berfungsi mengevaluasi dan memelihara ketertiban serta mengkoordinasikan kegiatan seperti: a Perencanaan dan pengelolaan anggaran. b Pembinaan kepegawaian serta kesejahteraan. c Pengelolaan perlengkapan. d Pengelolaan kerumahtanggaan dan ketertiban. e Pengelolaan ketatausahaan. f Penyelenggaraan hubungan masyarakat. g Pengolahan data yang menyangkut administrasi umum. Universitas Sumatera Utara 4. Pembantu Rektor Bidang Kemahasiswaan Pembantu Rektor bidang kemahasiswaan membantu Rektor dalam pelaksanaan kegiatan di bidang pembinaan, pelayanan kesejahteraan mahasiswa serta kegiatan extra kurikuler. Pembantu Rektor bidang kemahasiswaan mempunyai fungsi menilik serta mengkoordinasikan kegiatan di lingkungan universitas meliputi: a Pelaksanaan pembinaan mahasiswa dalam pengembangan sikap dan orientasi serta kegiatan mahasiswa antara lain dalam seni budaya dan olah raga. b Pelaksanaan usaha kesejahteraan mahasiswa serta usaha bimbingan dan penyuluhan bagi mahasiswa. c Pelaksanaan usaha pengembangan daya penalaran mahasiswa. d Kerja sama dengan semua pihak dalam setiap usaha di bidang kemahasiswaan, pengabdian pada masyarakat serta usaha penunjangannya. e Terciptanya iklim pendidikan yang baik di dalam kampus dan membantu pelaksanaan program pembinaan pemeliharaan kesatuan dan persatuan bangsa berdasarkan Pancasila dan UUD 1945. f Pelaksanaan kegiatan mahasiswa. 5. Biro Administrasi Akademik dan Rensi BAA – Rensi Biro Administrasi Akademik dan Rensi terdiri dari: 1 Kepala Bagian Akademik bertugas melaksanakan: a. Pengelolaan ijazahtranskrip b. Penerbitan SK Ujian Meja Hijau Universitas Sumatera Utara c. Arsip KRS, KHS, DPNA d. Arsip jadwal perkuliahan e. Daftar dosen pengasuh mata kuliah f. Arsip kurikulum SAP dan GBPP g. Administrasi penerimaan mahasiswa baru 2 Kepala Bagian RegistrasiStatistik Rensi bertugas melaksanakan: a. Pengelolaan registrasiherregistrasi b. Data mahasiswa aktifdrop out c. Kalender akademik Universitas Asahan d. Datastatistik Universitas Asahan e. Penerimaan mahasiswa baru f. Pusat informasi Universitas Asahan 3 Staf Bagian Akademik bertugas melaksanakan: a. Arsip berkas BAA – Rensi b. Memeriksa surat masukkeluar BAA – Rensi c. Membantu Bagian Registrasi, Statistik, Rensi d. Membantu Bagian Akademik dan Kemahasiswaan e. Koordinasi antarbagian 6. Biro Administrasi Umum dan Keuangan BAUK Biro Administrasi Umum dan Keuangan terdiri dari: 1 Kepala Bagian UmumPerlengkapan dan Ketata Usahaan bertugas melaksanakan: Universitas Sumatera Utara a. Pengelolaan ATK b. Sarana dan prasarana rektorat c. Agenda surat masuk dan keluar d. Arsip surat masuk dan keluar e. Daftar inventaris Universitas Asahan f. Rumah tangga Universitas Asahan g. Pengelolaan wisma dan kebutuhan penghunitamu 2 Kepala Bagian Kepegawaian bertugas melaksanakan: a. Data kepegawaian b. Perencanaan kegiatan pengembangan sumber daya manusia pegawai administrasi dan dosen c. Peraturan kepegawaian d. Administrasi kepangkatan dosen e. Administrasi aktivitas pegawai f. Administrasi pengangkatanpemberhentian pegawai g. Absensi pegawai administrasi dan dosen 3 Kepala Bagian Keuangan bertugas melaksanakan: a. Anggaran pendaftaran dan belanja universitas b. Perencanaan pendaftaran c. Perencanaan belanja d. Penyusunan daftar gaji e. Evaluasi pendapatan dan belanja Universitas Sumatera Utara 4 Bendahara bertugas melaksanakan: a. Pengelolaan buku kas Universitas Asahan b. Menerima pemasukanpendapatan c. Evaluasi penerimaan dan belanja d. Melakukan pembayaran berdasarkan perintah Rektor 5 Staf Bagian Umum dan Keuangan bertugas melaksanakan: a. Pengelolaan surat menyurat b. Arsip berkas Bagian Umum dan Keuangan c. Periksa surat masukkeluar Bagian Umum dan Keuangan d. Membantu bagian tata usaha e. Koordinasi antarbagian f. Penerimaan dan pengeluaran surat 6 Staf Bagian Umum bertugas melaksanakan: a. Pengagendaan surat masuk dan keluar b. Pendistribusian surat c. Arsip surat d. Menyimpanmenjaga dan menstempel surat keluar e. Menyediakan kebutuhan rapat pegawai dan dosen f. Koordinasi antarbagian 7. Biro Kemahasiswaan bertugas melaksanakan: a. Pengelolaan kartu mahasiswa b. Arsip data mahasiswa Universitas Sumatera Utara c. Kesejahteraan mahasiswa beasiswa dan sebagainya d. Perencanaan kegiatan kemahasiswaan e. Administrasi kemahasiswaan IV.2. Karakteristik Responden IV.2.1. Karakteristik Responden Berdasarkan Usia