Rumusan Masalah Pembatasan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

Berdasarkan uraian di atas, penulis tertarik untuk meneliti masalah ini dengan judul “Pengaruh Iklan Luar Politik pada Pemilihan GubernurWakil Gubernur Sumatera Utara 2013 terhadap Perilaku Politik Masyarakat Jalan Dr. Mansyur Kelurahan Padang Bulan Kota Medan”.

1.2 Rumusan Masalah

Adapun rumusan masalah yang diangkat pada penelitian ini adalah “Sejauhmanakah iklan luar ruang politik pada pemilihan gubernurwakil gubernur Sumatera Utara 2013 berpengaruh terhadap perilaku politik masyarakat Jalan Dr. Mansyur Kelurahan Padang Bulan Kota Medan?”

1.3 Pembatasan Masalah

Sesuai dengan masalah penelitian yang dirumuskan diatas dan supaya tidak terjadi ruang lingkup penelitian yang terlalu luas, dimana dapat mengaburkan penelitian, maka peneliti merasa perlu untuk membuat pembatasan masalah agar menjadi jelas. Adapun pembatasan masalah dalam penelitian ini adalah: 1. Penelitian ini fokus untuk meneliti pengaruh iklan luar ruang politik pada pemilihan gubernur Sumatera Utara 2013 terhadap perilaku politik masyarakat Jalan Dr. Mansyur Kelurahan Padang Bulan Kota Medan. 2. Responden dalam penelitian ini adalah masyarakat Jalan Dr. Mansyur Padang Bulan Kota Medan yang terdaftar sebagai Daftar Pemilih Tetap DPT KPU Medan dan memilih di Pilgubsu 2013. 3. Penelitian ini mengenai iklan luar ruang politik di sepanjang Jalan Dr. Mansyur Kelurahan Padang Bulan Kota Medan. 4. Iklan luar ruang politik yang diamati dari Januari 2012 – Februari 2013. 5. Penelitian ini dilaksanakan pada April 2013 – selesai. Universitas Sumatera Utara

1.4 Tujuan Penelitian

Berdasarkan rumusan masalah diatas, maka tujuan dari penelitian ini adalah: 1. Untuk mengetahui iklan luar ruang politik pada pemilihan gubernur dan wakil gubernur Sumatera Utara 2013 di Jalan Dr. Mansyur Kelurahan Padang Bulan Kota Medan. 2. Untuk mengetahui perilaku politik masyarakat di Jalan Dr. Mansyur Kelurahan Padang Bulan Kota Medan. 3. Untuk mengetahui pengaruh iklan luar ruang politik pada pemilihan gubernur dan wakil gubernur Sumatera Utara 2013 terhadap perilaku politik masyarakat di Jalan Dr. Mansyur Kelurahan Padang Bulan Kota Medan.

1.5 Manfaat Penelitian

Adapun manfaat dari penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Secara akademis, hasil penelitian diharapkan dapat memberikan kontribusi positif terhadap perkembangan ilmu komunikasi khususnya dalam penelitian mengenai iklan luar ruang dan perilaku politik. 2. Secara teoritis, peneliti dapat menerapkan ilmu yang didapat selama menjadi mahasiswa Departemen Ilmu Komunikasi FISIP USU serta menambah cakrawala dan wawasan peneliti mengenai iklan luar ruang dan perilaku politik. 3. Secara praktis, penelitian ini dapat menjadi bahan masukan bagi perusahaan iklan dengan beragam kreasi karya mereka untuk dapat mengemas iklan luar ruang politik yang mampu menjadi sumber informasi dan memberikan pengetahuan bagi masyarakat dalam pelaksanaan pemilu dan sebagainya. Universitas Sumatera Utara

BAB II URAIAN TEORITIS

Dokumen yang terkait

Iklan Luar Ruang Politik dan Perilaku Politik (Studi Korelasional Mengenai Pengaruh Iklan Luar Ruang Politik pada Pemilihan Gubernur/Wakil Gubernur Sumatera Utara 2013 terhadap Perilaku Politik Masyarakat Jalan Dr. Mansyur Kelurahan Padang Bulan Kota Meda

3 70 163

Perilaku Politik Pemilih Pemula Pada Pemilihan Gubernur Sumatera Utara Tahun 2013 (Studi Kasus Di Kecamatan Tigabinanga Kabupaten Karo)

2 70 105

Iklan Politik dan Minat Memilih (Studi Korelasional Tentang Iklan Politik di Televisi Terhadap Minat Memilih Pemilih Pemula Di Kelurahan Mangga Medan Tuntungan).

17 47 120

Perilaku Politik Soekarno(Suatu Studi Kebijakan Politik Luar Negeri Indonesia Dalam Konteks Politik Konfrontasi Indonesia Dengan Malaysia)

4 65 108

Iklan Luar Ruang Politik dan Perilaku Politik (Studi Korelasional Mengenai Pengaruh Iklan Luar Ruang Politik pada Pemilihan Gubernur/Wakil Gubernur Sumatera Utara 2013 terhadap Perilaku Politik Masyarakat Jalan Dr. Mansyur Kelurahan Padang Bulan Kota Meda

0 3 31

BAB II URAIAN TEORITIS 2.1 Kerangka Teoritis - Iklan Luar Ruang Politik dan Perilaku Politik (Studi Korelasional Mengenai Pengaruh Iklan Luar Ruang Politik pada Pemilihan Gubernur/Wakil Gubernur Sumatera Utara 2013 terhadap Perilaku Politik Masyarakat Jal

0 0 14

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah - Iklan Luar Ruang Politik dan Perilaku Politik (Studi Korelasional Mengenai Pengaruh Iklan Luar Ruang Politik pada Pemilihan Gubernur/Wakil Gubernur Sumatera Utara 2013 terhadap Perilaku Politik Masyarakat Jal

0 0 6

Iklan Luar Ruang Politik dan Perilaku Politik (Studi Korelasional Mengenai Pengaruh Iklan Luar Ruang Politik pada Pemilihan Gubernur/Wakil Gubernur Sumatera Utara 2013 terhadap Perilaku Politik Masyarakat Jalan Dr. Mansyur Kelurahan Padang Bulan Kota Meda

0 0 20

Perilaku Politik Pemilih Pemula Pada Pemilihan Gubernur Sumatera Utara Tahun 2013 (Studi Kasus Di Kecamatan Tigabinanga Kabupaten Karo)

0 8 45

Perilaku Politik Pemilih Pemula Pada Pemilihan Gubernur Sumatera Utara Tahun 2013 (Studi Kasus Di Kecamatan Tigabinanga Kabupaten Karo)

0 0 10