Hubungan usia konsumen dengan jenis kelamin. Hubungan usia konsumen dengan tingkat pendidikan terakhir

Tabel 15. Hasil model Multiatribut Fishbein Merk Es Krim bi ATRIBUT Evaluasi ei Baltic Campina Walls Kemasan Tingkat kelezatan Pilihan rasa Ukuran Bentuk Tekstur Warna Komposisi Harga Tempat penjualan Higienis Kemudahan memperoleh Promosi Merk Kejelasan ijin BPOM Kejelasan halal LP MUI 2 2 2 1 1 2 1 2 2 2 1 2 1 1 2 2 1 2 2 2 2 1 2 1 2 1 1 2 2 2 2 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 2 2 2 2 2 1 1 1 1 1 1 1 1 1 2 1 2 2 2 Total Skor bi.ei 35 35 37 Keterangan : Total N = 80 responden es krim Baltic, Campina, Walls Rentang Skala +2 hingga -2 untuk atribut : 1. Kemasan = dari sangat tidak menarik hingga sangat menarik 2. Tingkat kelezatan = dari sangat tidak enak hingga sangat enak 3. Pilihan rasa = dari sangat tidak bervariasi hingga sangat bervariasi 4. Ukuran = dari sangat tidak bervariasi hingga sangat bervariasi 5. Bentuk = dari sangat tidak bervariasi hingga sangat bervariasi 6. Tekstur = dari sangat kasar hingga sangat halus 7. Warna = dari sangat tidak bervariasi hingga sangat bervariasi 8. Komposisi = dari tidak perlu ada hingga harus ada 9. Harga = dari sangat mahal hingga sangat murah 10. Tempat penjualan = dari sangat sedikit hingga sangat banyak 11. Higienis = dari sangat tidak higienis hingga sangat higienis 12. Kemudahan memperoleh = dari sangat sulit hingga sangat mudah 13. Promosi = dari tidak pernah ada hingga selalu ada 14. Merk = dari sangat tidak terkenal hingga sangat terkenal 15. Kejelasan ijin BPOM = dari tidak perlu ada hingga harus ada 16. Kejelasan halal LP MUI = dari tidak perlu ada hingga harus ada

5. Analisa Hubungan Dua Variabel Crosstabs atau CT

a. Hubungan usia konsumen dengan jenis kelamin.

Tabel 16. Hubungan usia konsumen dengan jenis kelamin Jenis Kelamin Usia tahun Pria Wanita Total 20 20-30 30-40 40 4 1 2 4 9 10 10 8 9 11 12 Total 7 33 40 Hasil analisa dengan menggunakan uji khi kuadrat adalah : 1 Peubah terikat : usia konsumen 2 Peubah bebas : jenis kelamin 3 Db = 4-12-1 = 3 4 H : terdapat hubungan usia konsumen dengan jenis kelamin 5 H 1 : tidak terdapat hubungan usia konsumen dengan jenis kelamin 6 CT hitung = 8,306 7 CT tabel = 7,815 8 Koefisien kontingensi = 0,415 mengukur eratnya hubungan peubah terikat dan bebas, nilai koefisien kontingensi 0-1 9 CT hitung CT tabel 10 H diterima H 1 ditolak, artinya terdapat hubungan usia konsumen dengan jenis kelamin dan hubungannya tidak erat, karena koefisien kontingensi 0,415 lebih kecil dari 0,5. Dalam hal ini terlihat secara deskriptif, bahwa usia 30-40 tahun dan 40 tahun pada jenis kelamin wanita dominan dibandingkan usia dan jenis kelamin lainnya.

b. Hubungan usia konsumen dengan tingkat pendidikan terakhir

Tabel 17. Hubungan usia konsumen dengan tingkat pendidikan terakhir Pendidikan Usia tahun SMPsederajat SMAsederajat Akademi S1S2S3 Total 20 20-30 30-40 40 1 7 8 8 3 1 2 7 1 2 8 9 11 12 Total 1 26 10 3 40 Hasil analisa dengan menggunakan uji khi kuadrat adalah : 1 Peubah terikat : usia konsumen 2 Peubah bebas : tingkat pendidikan terakhir 3 Db = 4-14-1 = 9 4 H : terdapat hubungan usia konsumen dengan tingkat pendidikan 5 H 1 : tidak terdapat hubungan pekerjaan dengan tingkat pendidikan 6 CT hitung = 19,357 7 CT tabel = 16,919 8 Koefisien kontingensi = 0,571 mengukur eratnya hubungan peubah terikat dan bebas, nilai koefisien kontingensi 0-1 9 CT hitung CT tabel 10 H diterima H 1 ditolak, artinya terdapat hubungan usia konsumen dengan tingkat pendidikan dan hubungannya erat, karena koefisien kontingensi 0,571 lebih besar dari 0,5. Dalam hal ini terlihat secara deskriptif, bahwa usia 20-30 tahun dan 30-40 tahun pada tingkat pendidikan SMAsederajat dominan dibandingkan usia dan tingkat pendidikan lainnya.

c. Hubungan usia konsumen dengan jenis pekerjaan