Populasi dan Sampel METODOLOGI PENELITIAN

d. Faktor Psikologi adalah hal-hal yang dipengaruhi oleh daur hidup keluarga dan kepribadiannya. Diantaranya yitu motivasi, persepsi, proses belajar, keyakinan dan sikap. e. Faktor Pemasaran adalah kegiatan manusia yang bertujuan untuk memuaskan kebutuhan dan keinginan langganan melalui proses pertukaran dan pihak-pihak yang berkepentingan dengan perusahaan. 15

2. Definisi Operasional Variabel Penelitian

Definisi operasional variabel penelitian adalah gambaran kondisi yang dicermati peneliti sesuai dengan keadaan dilapangan. Berikut penjelasan secara opersional dari setiap variabel : a. Faktor Budaya adalah persepsi masyarakat terhadap nilai, perilaku seseorang yang dipelajari dari keluarga dan masyarakat lainnya. b. Faktor Sosial adalah persepsi masyarakat terhadap peranan dan status sosial masyarakat dalam lingkungannya. c. Faktor Pribadi adalah persepsi masyarakat terhadap karakter seseorang terkait umur, konsep diri, dan gaya hidup. d. Faktor Psikologi adalah persepsi masyarakat terhadap psikis kehidupan seseorang yang terbentuk dari keluarga maupun kepribadian seseorang. e. Faktor Pemasaran adalah persepsi masyarakat terkait produk untuk yang dipasarkan untuk memenuhi kebutuhan pelanggan. 15 Ibid ., h. 29 3. Kisi-Kisi Instrumen Penelitian Tabel 3.1 Kisi-kisi instrumen angket Dimensi Subdimensi Sub-sub dimensi Butir soal nomer Faktor Budaya X1 Kebudayaan Faktor penentu yang paling dasar dari keinginan konsumen 1 Sub Budaya Memberikan identifikasi dan sosialisasi yang lebih spesifik untuk para anggotanya 2 Kelas sosial Mempunyai nilai, minat, dan perilaku yang serupa 3 Faktor Sosial X2 Kelompok referensi Interaksi yang cukup berkesinambungan seperti keluarga, teman, tetangga, dan teman sejawat 4 Keluarga Merasakan ambisi pribadi nilai dan harga diri orang tua dan anak- anak seseorang 5 Peran dan status Partisipasi kelompok selama hidupnya 6 Faktor Pribadi X3 Umur Dibentuk oleh tahapan siklus keluarga 7 Pekerjaan Kelompok pekerja yang memiliki minat diatas rata-rata terhadap produk dengan jasa 8 Gaya hidup Gaya hidup yang mencerminkan sesuatu dibalik kelas sosial seseorang 9, 10 Faktor Psikologi X4 Motivasi Kebutuhan ini kembali timbul dari suatu keadaan fisiologis tertentu 11 Persepsi Proses seorang 12