Upaya Penanaman Karakter Entrepreneurshippada Remaja Urgensitas Peningkatan Karakter Entrepreneurshippada Remaja

43 memilih pekerjaan dan mempersiapkan diri untuk bekerja. Perlu adanya masa pelatihan bagi remaja untuk mempersiapkan karier dalam bekerjanya. Sekolah dan pendidikan tinggi menekankan keterampilan intelektual dan konsep penting bagi kecakapan sosial. Namun, tidak banyak remaja yang kesulitan dalam mempratekkannya. Untuk itu diperlukan aktivitas kegiatan secara langsung bagi remaja untuk menerapkan ilmu dan pengetahuannya terutama dalam merencanakan kariernya kelak yang berguna bagi masa depannya.

4. Upaya Penanaman Karakter Entrepreneurshippada Remaja

Tugas perkembangan remaja dapat menjadi landasan untuk membentuk karakter entrepreneurship pada remaja. Karakter entrepreneurship pada remaja dapat digunakan untuk memenuhi tugas perkembangan remaja dalam mencapai kemandirian ekonomi, memahami, mempersiapkan serta mengembangkan perilaku tanggung- jawab pada diri sendiri, keluarga, dan lingkungan sosial masyarakat.Tentunya diperlukan upaya-upaya yang tepat dalam proses penanaman karakter entrepreneurship yang disesuaikan dengan tugas perkembangan dan karakteristik pada remaja. Teori perkembangan karir menurut Ginzberg menjelaskan bahwa remaja umur 11-17 tahun berada dalam tahap tentatif. Remaja mulai mengevaluasi minat, kemampuan, dan nilai mereka terhadap karirnya Santrock; 1996. Pada tahap ini, remaja sebaiknya sudah dikenalkan akan berbagai minat karir. Diasah keterampilan dan kemampuan yang 44 remaja miliki dan diarahkan untuk mengembangkan nilai-nilai positif dalam perkembangan karirnya. Tugas kematangan karir pada remaja masih berada dalam tahap eksplorasi. Penting bagi remaja dalam mengeksplorasi berbagai jalur karir di masa perkembangan karirnya. Remaja seringkali memandang eksplorasi karir dan pengambilan keputusan disertai kebimbangan, ketidakpastian, dan stres. Hal ini yang seringkali menyebabkan remaja mengalami perubahan dalam minat akan karirnya Santrock: 1996.

5. Urgensitas Peningkatan Karakter Entrepreneurshippada Remaja

Peningkatan karakter entrepreneurship pada remaja dirasa sangat penting dilakukan guna memenuhi tugas perkembangannya yakni kematangan secara ekonomi. Tugas perkembangan yang dapat dipenuhi oleh remaja akan membentuk remaja menjadi pribadi yang lebih matang. Karakter entrepreneurship menjadi salah satu karakter yang perlu ditanamkan dan diinternalisasikan pada diri remaja sebagai bekal bagi remaja di masa depannya. Remaja sebagai generasi penerus bangsa diharapkan mampu untuk menjadi pribadi berkualitas dan memiliki karakter entrepreneurship dalam upaya perwujudan tujuan pendidikan nasional. 45

D. Hakikat Bimbingan Klasikal

Dokumen yang terkait

Efektifitas penerapan metode ekperimen dengan kerja kelompok pokok bahasa bunyi pada siswa kelas II A Cawu 2 SLTP Negeri 2 Jember tahun ajaran 2001/2002

0 6 76

Identifikasi miskonsepsi materi biologi kelas II semester 1 pada siswa SMP negeri di kecamatan Kencong tahun ajaran 2003/2004

2 6 94

Minat belajar pendidikan agama islam pada siswa kelas VIII SMP al-Mubarak Pondok Aren-Tangerang Selatan

0 18 71

Pengaruh penggunaan pendekatan active learning dalam pembelajaran Matematika terhadap sikap asertif siswa (studi eksperimen di SMP Binong Permai Tangerang)

7 53 65

Peningkatan kemampuan reduplikasi dalam karangan narasi dengan metode tugas individu: penelitian tindakan kelas pada siswa kelas VIII SMP PGRI 2 Ciputat

12 84 118

Pengaruh penerapan pendekatan contextual teaching and learning (CTL) pada mata pelajaran pendidikan agama islam terhadap kreativitas siswa

2 5 136

Efektivitas manajemen pendidikan karakter dalam upaya meningkatkan prestasi akademik siswa di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 2 Yogyakarta tahun ajaran 2014/2015

0 0 9

Identifikasi miskonsepsi dalam pembelajaran IPA ruang lingkup materi dan sifatnya di SMP Joannes Bosco Yogyakarta kelas VIII tahun ajaran 2014-2015

1 5 9

Pelaksanaan pendidikan karakter melalui pendidikan agama Islam dan implementasinya pada perilaku siswa kelas VIII R2 di SMPN 3 Mentaya Hilir Utara - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 0 9

Pelaksanaan pendidikan karakter melalui pendidikan agama Islam dan implementasinya pada perilaku siswa kelas VIII R2 di SMPN 3 Mentaya Hilir Utara - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 5 37