Performansi Guru Indikator Keberhasilan

56 dan hasil belajar siswa di SD Negeri randugunting 4 Kota Tegal, maka indikatornya sebagai berikut:

3.7.1 Performansi Guru

Performansi guru dalam pembelajaran IPA materi energi panas dan bunyi dikatakan berhasil jika skor performansi guru dalam menerapakan model pembelajaran quantum learning minimal B 70. 3.7.2 Aktivitas Belajar Siswa Siswa dikatakan aktif apabila keaktifan siswa, baik dalam aktivitas belajar individu maupun kelompok mencapai persentase keaktifan siswa lebih dari 75. 3.7.3 Hasil Belajar Siswa Indikator keberhasilan terkait dengan hasil belajar siswa antara lain: 1 Rata-rata kelas sekurang-kurangnya 67. 2 Persentase tuntas belajar klasikal sekurang-kurangnya 75 dan siswa memperoleh skor ≥ 67 Ketetapan Kurikulum SD Negeri Randugunting 4. 57

BAB 4 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

4.1 Hasil Penelitian

Penelitian tindakan kelas dilaksanakan di SD Negeri Randugunting 4 Kota Tegal pada siswa kelas IV mata pelajaran IPA materi energi panas dan bunyi melalui model pembelajaran quantum learning. Penelitian ini dilakukan melalui 2 siklus yang setiap siklusnya terdiri dari 2 pertemuan. Setiap pertemuan terdiri dari 2 jam pelajaran. Hasil data pelaksanaan tindakan pada siklus I antara lain hasil pengamatan performansi guru, hasil pengamatan aktivitas belajar siswa, dan hasil belajar siswa. Deskripsi hasil data pelaksanaan tindakan tersebut dipaparkan sebagai berikut: 4.1.1 Deskripsi Data Pelaksanaan Tindakan Kelas Siklus I Deskripsi data pelaksanaan tindakan kelas siklus I, membahas tentang gambaran performansi guru, aktivitas belajar siswa, dan hasil belajar siswa setelah dilakukan tindakan berupa penerapan model quantum learning pada siklus I. Adapun data pelaksanaan tindakan kelas siklus I, akan dipaparkan sebagai berikut: 4.1.1.1 Deskripsi Observasi Proses Pembelajaran Deskripsi observasi proses pembelajaran membahas tentang paparan pengamatan performansi guru dan paparan pengamatan aktivitas belajar siswa.

4.1.1.1.1 Paparan Pengamatan Performansi Guru

Performansi guru berkaitan dengan tampilan guru selama merancang dan melaksanakan kegiatan pembelajaran yang menerapkan model pembelajaran

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN MINAT DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI PECAHAN MELALUI MODEL PROBLEM BASED LEARNING DI KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI RANDUGUNTING 4 KOTA TEGAL

0 8 272

PENINGKATAN PEMBELAJARAN PERUBAHAN LINGKUNGAN MELALUI MODEL PROBLEM BASED LEARNING PADA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI RANDUGUNTING 3 KOTA TEGAL

0 12 265

Peningkatan Pembelajaran Proklamasi Kemerdekaan Indonesia melalui Model Tari Bambu pada Siswa Kelas V Sekolah Dasar Negeri Randugunting 5 Kota Tegal

0 24 280

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA PADA SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI TEGALSARI 08 KOTA TEGAL

0 4 291

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPA MATERI SUMBER ENERGI PANAS DAN BUNYI MELALUI METODE Peningkatan Motivasi Dan Hasil Belajar IPA Materi Sumber Energi Panas Dan Bunyi Melalui Metode Eksperimen Pada Siswa Kelas IV Sekolah Dasar Negeri Wonosari 1 T

0 2 15

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA MATERI ENERGI PANAS DAN ENERGI BUNYI.

0 4 37

PENERAPAN METODE EKSPERIMEN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA MATERI ENERGI PANAS DAN ENERGI BUNYI.

0 1 50

PENERAPAN METODE EKSPERIMEN UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPA MATERI ENERGI PANAS DAN BUNYI PADA SISWA KELAS IV SD 1 SIDOREKSO KECAMATAN KALIWUNGU KUDUS

0 0 22

UPAYA MENINGKATKAN SIKAP MENGHARGAI PRESTASI DAN PRESTASI BELAJAR IPA MATERI ENERGI PANAS DAN BUNYI MELALUI MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM PADA KELAS IVA SD NEGERI 2 CILONGOK

0 0 16

PENGEMBANGAN LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK MATERI ENERGI PANAS DAN BUNYI BERBASIS MODEL PROJECT BASED LEARNING DENGAN TEKNIK MIND MAPPING UNTUK KELAS IV SEKOLAH DASAR - repository perpustakaan

0 0 19