Uji F Mencari Sumbangan Relatif SR dan Sumbangan Efektif SE X Dan

4 Menjalin kerjasama yang harmonis antara warga sekolah dan lingkungan c. Keadaan Fisik Sekolah 1 Tanah SD Negeri Saren 2 Kalijambe berdiri diatas lahan 2000 m 2 . Lahan yang digunakan untuk bangunan gedung sebesar 500 m 2 sedangkan sisanya adalah halaman yang berupa kebun. 2 Ruang Data tentang SD Negeri Saren 2 antara lain: Tabel 4.1 Data Bangunan Ruangan SD Negeri Saren 2 Jenis Bangunan Ruang a. Gedung Representatif b. Musholla c. Kamar mandi dan WC d. Gedung Kantor e. Lab Komputer f. Perpustakaan mini g. Gudang h. Tempat Parkir sepeda i. Suasana Teduh dan Nyaman d. Keadaan Sumber Daya Manusia SDM 1 Guru dan karyawan SD Negeri Saren 2 Kalijambe dipimpin oleh Bapak Slamet S.Pd. Sekolah tersebut memiliki 8 orang guru kelas, 1 orang guru penjas, 2 orang guru PAI dan 1 orang guru WB. Selain itu, sekolah tersebut memiliki 1 orang petugas perpustakaan dan penjaga sekolah. Tebel 4.2 Data Guru Dan Karyawan SD Negeri Saren 2 Kalijambe 1 SLAMET, S.Pd.SD Kepala Sekolah 2 TUKIMAN, S.Pd,SD Guru Kelas VI 3 Hj. MUSLIKHAH Guru Kelas V 4 Hj. UNTARI Guru Kelas IV 5 SUJARWO Guru Kelas III 6 Hj. SITI FADLILLAH Guru Kelas I 7 MUHROMAN, S.Pd Guru Penjaskes 8 MURYANTI, Guru PAI kelas V dan VI 9 SRIYANTI Guru PAI kelas I- IV 10 AGUS SRIYANTO, S.Pd.SD Guru Kelas II 11 ANITA , S.Pd Guru Bahasa Inggris 12 ANITA RAHMATUL KHASANAH Guru TIK 13 DANI NOVIANTO Penjaga WB 2 Siswa Untuk jumlah peserta Didik pada stahun ajaran 2014 2015 etiap kelas di SDN Saren 2 adalah sebagai berikut : Laki-laki = 86 Perempuan = 63 Total = 149

B. Uji Instrument Penelitian

Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah angket fasilitas belajar dan motivasi belajar yang masing-masing variabelnya 40 soal yang didasarkan pada indikator. Selanjutnya dilakukan uji coba try out angket kepada siswa kelas IV SD Negeri Saren 2 Kalijambe. Tujuan uji coba adalah untuk mendapatkan pernyataan-pernyataan yang baik, dalam penelitian ini berarti pernyataan-pernyataan yang valid dan reliable. Hasil uji coba try out angket adalah sebagai berikut: 1. Uji Validitas Instrument Uji validitas digunakan untuk mengetahui valid tidaknya item dalam angket. Dalam penelitian ini rumus uji validitas yang digunakan adalah product moment, yang dilakukan dengan bantuan SPSS. a. Hasil Uji Validitas Angket Fasilitas Belajar Uji validitas angket fasilitas belajar menggunakan korelasi Product Moment . Nilai koefisien korelasi atau r xy dari masing – masing item angket dibandingkan dengan nilai koefisien tabel atau r tabel pada tingkat signifikansi 5 untuk N = 26 sebesar 0,388. Adapun rincian hasil validitas try out angket fasilitas belajar siswa yang di sajikan pada Tabel berikut ini: Tabel 4.3 Ringkasan Uji Validitas Angket Fasilitas Belajar No Ite m R xy R tabel Keterang an No Item R xy R tabel Keteran gan 1 0,919 0,388 Valid 21 0,569 0,388 Valid 2 0,093 0,388 Invalid 22 0,507 0,388 Valid 3 0,959 0,388 Valid 23 0,406 0,388 Valid 4 0,052 0,388 Invalid 24 0,959 0,388 Valid 5 0,503 0,388 Valid 25 0,959 0,388 Valid 6 0,959 0,388 Valid 26 0,105 0,388 Invalid 7 0,457 0,388 Valid 27 0,959 0,388 Valid 8 0,959 0,388 Valid 28 0,613 0,388 Valid 9 0,176 0,388 Invalid 29 0,458 0,388 Valid 10 0,959 0,388 Valid 30 0,535 0,388 Valid 11 0,959 0,388 Valid 31 0,959 0,388 Valid 12 0,500 0,388 Valid 32 0,249 0,388 Invalid 13 -0,060 0,388 Invalid 33 0,272 0,388 Invalid 14 0,959 0,388 Valid 34 0,959 0,388 Valid 15 0,667 0,388 Valid 35 -0,129 0,388 Invalid 16 0,723 0,388 Valid 36 0,486 0,388 Valid 17 0,052 0,388 Invalid 37 0,959 0,388 Valid 18 0,414 0,388 Valid 38 0,959 0,388 Valid 19 0,959 0,388 Valid 39 0,932 0,388 Valid 20 0,128 0,388 Invalid 40 0,921 0,388 Valid Hasil analisis item sebagaimana terlihat pada Tabel di atas menunjukkan bahwa terdapat 30 item dinyatakan valid karena r xy r tabel yaitu item nomor 1, 3, 5, 6, 7, 8, 10, 11, 12, 14, 15, 16, 18, 19, 21, 22, 23, 24, 25, 27, 28, 29, 30, 31, 34, 36, 37, 38, 39 dan 40. Item dinyatakan tidak valid karena r xy r tabel yaitu item nomor 2, 4, 9, 13, 17, 20, 26, 32, 33 dan 35. b. Hasil Uji Validitas Angket Motivasi Belajar Uji validitas angket motivasi belajar menggunakan korelasi Product Moment . Nilai koefisien korelasi atau r xy dari masing – masing item angket dibandingkan dengan nilai koefisien tabel atau r tabel pada tingkat signifikansi 5 untuk N = 26 sebesar 0,388. Adapun rincian hasil validitas try out angket motivasi belajar siswa yang di sajikan pada Tabel berikut ini: