Gambar 4.1 Perbandingan Hasil Pretest dan Posttest Skala Sikap
4.1.2.2 Uji Gain Skala Sikap
Uji  gain  skala  sikap  dilakukan  untuk  mengetahui  perkembangan  rasa ingin  tahu  dan  keterampilan  komunikasi  lisan  siswa.  Perkembangan  ini
berdasarkan  nilai  rata-rata  sebelum  dilakukan  pembelajaran  dengan  metode guided  inquiry  dan  sesudah  dilakukan  pembelajaran  dengan  metode  guided
inquiry.  Hasil  uji  gain  skala  sikap  ini  disajikan  pada  Tabel  4.1,  sedangkan  hasil perhitungan selengkapnya disajikan pada Lampiran 24.
Tabel 4.1 Hasil Uji Gain Skala Sikap Nilai Rata-rata
Pretest Nilai Rata-rata
Posttest Gain
Keterangan 68,43
78,39 0,32
Sedang
4.1.3 Hasil Analisis Soal Pilihan Ganda
4.1.3.1 Hasil Soal Pilihan Ganda
Soal  pilihan  ganda  digunakan  untuk  mengukur  nilai  kognitif  siswa  atau dengan  kata  lain  adalah  pemahaman  siswa  terhadap  materi  getaran  dan
gelombang.  Data  ini  digunakan  sebagai  data  pendukung  dalam  mengukur  rasa
44 80
68,43 63
89 78,39
10 20
30 40
50 60
70 80
90 100
Nilai Terendah Nilai Tertinggi
Nilai Rata-rata pretest
posttest
N il
ai
ingin  tahu  dan  keterampilan  komunikasi  siswa.  Soal  pilihan  ganda  ini  juga diberikan  sebagai  pretest  dan  postest.  Dari  analisis  yang  telah  dilakukan
Lampiran 25 dan Lampiran 26, dapat terlihat terjadi perbedaan pencapaian nilai siswa  sebelum  dan  sesudah  diberikan  pembelajaran  dengan  metode  guided
inquiry. Hal tersebut dapat terlihat pada gambar 4.2.
Gambar 4.2 Perbandingan Pretest dan Posttest Soal Pilihan Ganda
4.1.3.2 Uji Normalitas
Uji  normalitas  dilakukan  untuk  mengetahui  distribusi  kenormalan  data. Uji  normalitas  juga  digunakan  untuk  menentukan  statistik  yang  digunakan,
menggunakan statistik parametris atau non parametris Sugiono, 2007: 75.  Hasil perhitungan uji normalitas disajikan pada Tabel 4.2 dan perhitungan selengkapnya
disajikan pada Lampiran 27 dan Lampiran 28. Tabel 4.2 Hasil Perhitungan Uji Normalitas
Keterangan Pretest
Posttest �
� �
3,41 3,39
�
�� �
7,81 7,81
Hasil
2 �
2 2
� 2
Keterangan terdistribusi normal
terdistribusi normal
25 65
45,89 55
95 74,46
10 20
30 40
50 60
70 80
90 100
Nilai Terendah Nilai Tertinggi
Nilai Rata-rata pretest
posttest
N ila
i
Berdasarkan perhitungan uji normalitas, dapat disimpulkan bahwa data tersebut terdistribusi normal sehingga statistik parametris dapat digunakan.
4.1.3.3 Uji Gain Soal Pilihan Ganda
Uji  gain  soal  pilihan  ganda  dilakukan  untuk  mengetahui  peningkatan nilai kognitif  siswa  atau dengan kata  lain  adalah  pemahan  siswa terhadap  materi
getaran  dan  gelombang.  Peningkatan  ini  berdasarkan  nilai  rata-rata  sebelum dilakukan  pembelajaran  dengan  metode  guided  inquiry  dan  sesudah  dilakukan
pembelajaran dengan metode guided inquiry. Hasil uji gain soal pilihan ganda ini disajikan  pada  Tabel  4.3,  sedangkan  hasil  perhitungan  selengkapnya  disajikan
pada Lampiran 29. Tabel 4.3 Hasil Uji Gain Soal Pilihan Ganda
Nilai Rata-rata Pretest
Nilai Rata-rata Posttest
Gain Keterangan
45,89 74,46
0,53 Sedang
4.1.4 Hasil Analisis Observasi Komunikasi Lisan