Hubungan Ketersediaan Tenaga Kerja Dalam Keluarga Petani dengan

Uraian Nilai Hasil r s 0,137 t-tabel 1,960 t-hitung 1,813 Sig. 2-tailed 0,072 Sumber : Data diolah dari lampiran 6 dan 7. Pada Tabel 16 dinyatakan bahwa hasil analisis nilai. r s = 0,137 dan t hitung = 1,813 serta t tabel = 1,960. Data ini menunjukkan bahwa t hitung t tabel . Dimana dari hasil analisis juga didapat bahwa nilai signifikan sebesar 0,072. Data ini menunjukan bahwa Sig 0.05. Dari seluruh hasil uji statistika ini berarti dapat dinyatakan H diterima dan H 1 ditolak, artinya tidak ada hubungan antara luas lahan petani dengan sikapnya pada program CD sapi sistem bergulir, dengan interpretasi korelasi sangat lemah. Maka Hipotesis 3 yang menyatakan ada hubungan luas lahan petani dengan sikapnya pada Program Community Development CD sapi sistem bergulir adalah ditolak. Hasil yang ditemukan di lapangan bahwa jumlah reponden yang luas lahannya di atas rata-rata dengan interpretasi positip tidak jauh berbeda jumlah luas lahannya di bawah rata-rata dengan interpretasi positip juga. Sehingga hal ini yang menyebabkan tidak ada hubungan antara luas lahan petani dengan sikapnya pada program CD sapi sistem bergulir di Kabupaten Toba Samosir.

5.3.5 Hubungan Ketersediaan Tenaga Kerja Dalam Keluarga Petani dengan

Sikapnya Pada Program Community Development CD Sapi Sistem Bergulir. Hubungan ketersediaan tenaga kerja dalam keluarga adalah salah satu karakteristik ekonomi yang perlu diperhatikan dalam penentuan sikap petani pada program CD sapi sistem bergulir. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada tabel berikut: Fenny Andani : Sikap Petani Pada Program Community Development Cd Sapi Sistem Bergulir Dan Hubungannya Dengan Karakteristik Sosial Ekonomi Studi Kasus : Kabupaten Toba Samosir , 2009 USU Repository © 2008 Tabel 17. Hubungan Ketersediaan Tenaga Kerja Dalam Keluarga Petani Yang Tersedia dengan Sikapnya Pada Program Community Development CD Sapi Bergulir. Sikap Petani Responden No Jumlah Tenaga Kerja Dalam Keluarga Tersedia Positif Negatif Total 1 2,8 HKP 49 28,16 31 17,82 80 45,98 2 2,8 – 5,6 HKP 64 36,78 30 17,24 94 54,02 JUMLAH TOTAL 113 64,94 61 35,06 174 100 Sumber : Diolah Dari Lampiran 2. Berdasarkan Tabel 17 menunjukan bahwa pada kelompok petani responden yang jumlah tenaga kerja dalam keluarga yang tersedia di bawah rata-rata 2,8 HKP per hari dengan jumlah total 80 orang 45,98 terdapat 49 orang 28,16 bersikap positif dan 31 orang 17,82 bersikap negatif. Sementara pada kelompok petani responden yang jumlah tenaga kerja dalam keluarga yang tersedia di atas rata-rata yakni 2,8 – 5,6 HKP per hari ada 94 orang 54,02 , dimana 64 orang 36,78 yang bersikap positif dan 30 orang 17,24 bersikap negatif. Untuk melihat erat tidaknya hubungan ketersedian tenaga kerja dalam keluarga dengan sikap petani pada program CD sapi sistem bergulir yang diberikan PT. Toba Pulp Lestari, Tbk, maka dianalisis dengan menggunakan Korelasi Rank Spearman, hasilnya dapat dilihat pada tabel berikut : Tabel 18. Hasil Analisis Rank Spearman Hubungan Ketersediaan Tenaga Kerja Dalam Keluarga Petani dengan Sikap Petani Pada Program Community Development Sapi Sistem Bergulir. Uraian Nilai Hasil r s 0,110 t-tabel 1,960 t-hitung 1,451 Sig. 2-tailed 0,150 Sumber : Data diolah dari lampiran 6 dan 7. Pada Tabel 18 dinyatakan bahwa hasil analisis nilai. r s = 0,110 dan t hitung = 1,451 serta t tabel = 1,960. Data ini menunjukkan bahwa t hitung t tabel . Dimana dari hasil analisis Fenny Andani : Sikap Petani Pada Program Community Development Cd Sapi Sistem Bergulir Dan Hubungannya Dengan Karakteristik Sosial Ekonomi Studi Kasus : Kabupaten Toba Samosir , 2009 USU Repository © 2008 juga didapat bahwa nilai signifikan sebesar 0,150. Data ini menunjukan bahwa Sig 0.05. Dari seluruh hasil uji statistika ini berarti dapat dinyatakan H diterima dan H 1 ditolak, artinya tidak ada hubungan antara ketersediaan tenaga kerja dalam keluarga dengan sikapnya pada program CD sapi sistem bergulir, dengan interpretasi korelasi sangat lemah. Maka Hipotesis 3 yang menyatakan bahwa ada hubungan ketersedian tenaga kerja keluarga petani dengan sikapnya pada Program Community Development CD sapi sistem bergulir adalah ditolak. Hasil yang ditemukan di lapangan bahwa jumlah reponden yang jumlah tenaga kerja dalam keluarga yang tersedia di bawah nilai rata-rata dengan interpretasi positip tidak jauh berbeda dengan responden yang jumlah tenaga kerja dalam keluarga yang tersedia di atas nilai rata-rata dengan interpretasi positip juga. Sehingga hal ini yang menyebabkan tidak ada hubungan antara ketersediaan tenaga kerja dalam keluarga dengan sikapnya pada program CD sapi sistem bergulir di Kabupaten Toba Samosir.

5.3.6 Hubungan Total Pendapatan Keluarga Petani Responden Di Luar Ternak

Dokumen yang terkait

Sikap Petani Terhadap Perkumpulan Petani Pemakai Air (P3A)” (Studi Kasus: Desa Simanampang, Kecamatan Pahae Julu, Kabupaten Tapanuli Utara).

8 93 81

Sikap Petani Peserta Terhadap Program Community Development (CD) Ternak Sapi Sistem Bergulir PT. Toba Pulp Lestari, Tbk (Studi Kasus : Kecamatan Parmaksian dan Kecamatan Porsea Kabupaten Toba Samosir)

1 88 93

Karakteristik Sosial Ekonomi Penyuluh Pertanian Lapangan ( PPL ) Di Kabupaten Toba Samosir

0 38 85

Hubungan Karakteristik Sosial Ekonomi Dengan Tingkat Adopsi Petani Padi Sawah Dalam Metode SLPTT (Sekolah Lapang Pengelolaan Tanaman Terpadu) (Studi kasus : Desa Paya Bakung Kecamatan Hamparan Perak Kabupaten Deli Serdang)

3 58 57

Sikap Petani Terhadap Program CD (Community Development) PT.TPL (Toba Pulp Lestari) Dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhinya (Studi Kasus: Desa Parbuluan I Kecamatan Parbuluan Kabupaten Dairi)

0 34 74

Hubungan Faktor Sosial Ekonomi Petani Padi Sawah Dengan Tingkat Adopsi Teknologi Rumah Kompos (Studi Kasus : Desa Sei Buluh, Kecamatan Teluk Mengkudu, Kabupaten Serdang Bedagai)

0 49 105

Dampak Virus Ikan Terhadap Keadaan Sosial Ekonomi Petani Ikan Mas Di Danau Toba ( Studi Kasus Kelurahan Haranggaol Kecamatan Haranggaol Horisan)

1 42 175

Manfaat Sosial dan Ekonomi Program Kredit Sapi Perah Bergulir Mandiri.

0 1 2

Sikap Petani Peserta Terhadap Program Community Development (CD) Ternak Sapi Sistem Bergulir PT. Toba Pulp Lestari, Tbk (Studi Kasus : Kecamatan Parmaksian dan Kecamatan Porsea Kabupaten Toba Samosir)

0 1 27

II. TINJAUAN PUSTAKA, LANDASAN TEORI, DAN KERANGKA PEMIKIRAN - Sikap Petani Peserta Terhadap Program Community Development (CD) Ternak Sapi Sistem Bergulir PT. Toba Pulp Lestari, Tbk (Studi Kasus : Kecamatan Parmaksian dan Kecamatan Porsea Kabupaten Toba

0 0 11