Pengaruh Pelatihan Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada PT. Perkebunan Nusantara IV (Persero) Medan

(1)

Tabulasi Data Variabel X (Pelatihan)

No Resp

Nilai Item Jawaban Responden

Total Skor 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

1 4 4 4 4 3 3 3 4 3 3

35

2 5 5 4 5 5 5 5 4 4 4

46

3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

30

4 4 4 5 5 5 5 4 4 4 4

44

5 3 4 4 4 3 4 4 4 3 3

36

6 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5

50

7 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4

40

8 5 5 4 4 5 4 4 5 4 4

44

9 5 5 5 5 5 5 4 4 4 4

46

10 5 4 5 5 5 5 4 4 4 4

45

11 5 5 5 5 5 5 5 4 4 4

47

12 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4

40

13 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4

40

14 5 5 5 5 5 5 4 4 4 4


(2)

15 4 4 5 4 4 5 4 4 4 5

43

16 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4

40

17 4 5 4 5 5 5 5 4 5 4

46

18 5 4 5 5 4 5 5 4 4 4

45

19 5 5 4 5 5 4 5 4 5 4

46

20 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5

50

21 5 5 5 4 4 4 5 5 5 4

46

22 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4

40

23 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4

41

24 5 5 5 5 5 5 4 4 4 4

46

25 5 4 5 4 4 5 4 4 4 4

43

26 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4

40

27 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4


(3)

28 5 4 4 4 4 5 4 4 4 4 42

29 4 4 4 4 3 3 4 4 4 4 38

30 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 50

31 5 5 5 5 5 5 5 4 4 4 47

32 5 5 5 5 4 4 4 4 4 4 44

33 5 4 4 4 5 4 4 4 4 4 42

34 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

35 3 4 4 4 3 3 4 4 3 3 35

36 5 4 5 5 4 4 4 4 5 4 44

37 5 4 4 4 4 4 4 5 5 4 43

38 4 5 4 5 4 4 5 4 4 5 44

39 5 4 5 4 5 4 5 4 4 4 44

40 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

41 5 4 5 4 5 4 5 4 5 5 46

42 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

43 4 4 5 5 4 4 4 5 4 5 44

44 4 4 5 4 4 5 5 4 5 4 44

45 5 5 4 4 4 4 4 4 4 4 42

46 5 5 5 5 5 5 4 4 4 4 46

47 4 4 5 4 4 4 4 5 4 4 42

48 5 5 4 4 4 5 4 5 4 5 45

49 5 4 4 5 4 4 4 5 5 4 44

50 5 4 5 4 4 4 4 5 4 4 43

51 4 4 4 5 4 4 5 4 4 5 43

52 4 3 4 4 4 3 4 3 4 4 37

53 5 5 5 5 5 5 5 5 5 4 49

54 4 5 5 5 4 4 4 4 5 5 45


(4)

56 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 50

57 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 50

58 5 5 5 5 5 5 5 5 4 4 48

59 3 3 4 3 3 3 3 4 4 4 34

60 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

61 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 41

62 5 5 5 4 4 4 5 4 4 4 44

63 5 5 5 5 5 5 5 4 4 4 47

64 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 50

65 5 4 5 4 4 4 4 4 4 5 43

66 5 4 5 4 4 4 4 4 4 5 43

67 5 5 4 5 4 5 4 5 4 5 46

68 4 5 4 4 4 4 4 4 4 3 40

69 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 50

70 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 50

71 5 4 5 4 4 4 4 4 4 4 42

72 5 5 4 4 4 4 4 4 4 4 42

73 5 5 4 4 5 5 5 5 5 5 48

74 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 50

75 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 41

76 5 5 5 5 5 5 5 4 4 4 47

77 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 50

78 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

79 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

80 5 5 3 3 3 5 4 4 4 4 40


(5)

Tabulasi Data Variabel Y (Produktivitas Karyawan)

No Resp Nilai Item Jawaban Responden Total Skor

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

1 3 3 3 4 2 4 4 4 4 4 35

2 5 5 5 4 3 4 5 5 4 4 44

3 4 4 4 4 3 4 3 3 4 4 37

4 5 5 5 5 5 4 4 5 5 5 48

5 3 3 3 4 4 2 4 4 4 4 35

6 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 50

7 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

8 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 39

9 5 4 4 4 4 4 5 5 4 4 43

10 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

11 5 4 4 4 4 4 5 5 5 4 44

12 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

13 3 4 3 4 2 4 4 4 4 4 36

14 5 4 5 4 4 4 5 5 5 4 45

15 5 5 5 5 4 5 4 5 5 5 48

16 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

17 5 4 5 5 5 4 5 4 5 4 46

18 5 5 5 5 4 4 4 4 4 4 44

19 5 5 5 4 4 4 5 4 5 4 45

20 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

21 5 5 4 5 5 5 5 4 5 5 48

22 5 4 5 5 4 5 4 5 5 5 47

23 5 5 5 4 4 4 4 4 5 4 44

24 5 4 4 4 3 4 5 5 4 4 42

25 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

26 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40


(6)

28 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 41

29 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

30 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

31 5 5 5 5 4 5 5 5 4 4 47

32 5 4 4 4 4 4 5 5 5 4 44

33 5 4 4 4 5 5 4 4 5 4 44

34 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 41

35 3 3 3 3 4 3 4 4 4 4 35

36 5 5 4 5 4 5 5 5 4 5 47

37 4 4 4 4 4 5 4 4 4 5 42

38 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

39 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 41

40 5 5 5 4 4 4 4 4 4 4 43

41 5 5 5 4 4 5 4 4 4 4 44

42 5 5 5 5 5 4 4 4 4 4 45

43 5 4 4 4 5 4 5 4 4 5 44

44 4 5 4 4 4 5 4 5 5 4 44

45 4 5 3 5 3 3 4 4 5 4 40

46 3 4 3 4 4 3 4 4 4 4 37

47 5 5 5 5 4 5 4 5 4 4 46

48 5 4 4 4 4 4 5 5 5 4 44

49 5 4 5 5 4 5 4 4 4 5 45

50 4 4 5 4 5 5 5 4 5 5 46

51 5 4 4 5 4 5 5 4 4 5 45

52 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

53 5 5 4 4 4 5 4 4 4 4 43

54 4 4 4 5 5 4 5 4 4 4 43

55 4 3 3 3 3 3 3 4 3 3 32


(7)

57 5 5 5 5 4 4 4 4 4 4 44

58 5 4 5 5 5 4 4 4 5 4 45

59 4 4 3 3 3 3 3 3 1 1 28

60 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

61 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

62 4 4 4 4 4 4 5 5 4 4 42

63 5 5 5 4 4 5 5 4 4 4 45

64 5 5 5 5 5 5 5 4 4 4 47

65 5 4 5 4 4 5 4 5 5 5 46

66 4 4 4 4 5 4 5 4 5 4 43

67 5 5 5 5 5 5 4 5 4 5 48

68 4 4 3 4 4 4 4 5 4 4 40

69 4 2 4 4 2 2 5 5 4 3 35

70 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

71 4 4 5 4 4 4 4 4 4 4 41

72 5 4 4 4 3 3 5 4 4 4 40

73 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 50

74 5 4 4 4 4 4 5 5 4 4 43

75 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 41

76 5 4 4 4 3 4 4 5 5 4 42

77 5 4 5 5 4 4 5 5 4 4 45

78 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

79 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

80 3 5 3 5 4 4 5 4 3 4 40


(8)

Hasil Transformasi Variabel X (Pelatihan)

No. Nilai Item Jawaban Responden Total Skor

Resp 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

1 2.213 2.477 2.64 2.603 1 1 1 2.945 1 1 17.8784

2 3.669 3.942 2.64 4.102 3.829 3.831 4.239 2.945 2.739 2.667 34.6023

3 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 10

4 2.213 2.477 4.156 4.102 3.829 3.831 2.709 2.945 2.739 2.667 31.6677

5 1 2.477 2.64 2.603 1 2.404 2.709 2.945 1 1 19.7781

6 3.669 3.942 4.156 4.102 3.829 3.831 4.239 4.551 4.304 4.21 40.8332

7 2.213 2.477 2.64 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 2.667 25.8047

8 3.669 3.942 2.64 2.603 3.829 2.404 2.709 4.551 2.739 2.667 31.7531

9 3.669 3.942 4.156 4.102 3.829 3.831 2.709 2.945 2.739 2.667 34.5888

10 3.669 2.477 4.156 4.102 3.829 3.831 2.709 2.945 2.739 2.667 33.1239

11 3.669 3.942 4.156 4.102 3.829 3.831 4.239 2.945 2.739 2.667 36.1183

12 2.213 2.477 2.64 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 2.667 25.8047

13 2.213 2.477 2.64 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 2.667 25.8047

14 3.669 3.942 4.156 4.102 3.829 3.831 2.709 2.945 2.739 2.667 34.5888

15 2.213 2.477 4.156 2.603 2.408 3.831 2.709 2.945 2.739 4.21 30.2904

16 2.213 2.477 2.64 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 2.667 25.8047

17 2.213 3.942 2.64 4.102 3.829 3.831 4.239 2.945 4.304 2.667 34.7121

18 3.669 2.477 4.156 4.102 2.408 3.831 4.239 2.945 2.739 2.667 33.2326


(9)

20 3.669 3.942 4.156 4.102 3.829 3.831 4.239 4.551 4.304 4.21 40.8332

21 3.669 3.942 4.156 2.603 2.408 2.404 4.239 4.551 4.304 2.667 34.9437

22 2.213 2.477 2.64 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 2.667 25.8047

23 3.669 2.477 2.64 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 2.667 27.2609

24 3.669 3.942 4.156 4.102 3.829 3.831 2.709 2.945 2.739 2.667 34.5888

25 3.669 2.477 4.156 2.603 2.408 3.831 2.709 2.945 2.739 2.667 30.2041

26 2.213 2.477 2.64 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 2.667 25.8047

27 3.669 2.477 2.64 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 2.667 27.2609

28 3.669 2.477 2.64 2.603 2.408 3.831 2.709 2.945 2.739 2.667 28.6881

29 2.213 2.477 2.64 2.603 1 1 2.709 2.945 2.739 2.667 22.993

30 3.669 3.942 4.156 4.102 3.829 3.831 4.239 4.551 4.304 4.21 40.8332

31 3.669 3.942 4.156 4.102 3.829 3.831 4.239 2.945 2.739 2.667 36.1183

32 3.669 3.942 4.156 4.102 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 2.667 31.7408

33 3.669 2.477 2.64 2.603 3.829 2.404 2.709 2.945 2.739 2.667 28.6817

34 2.213 2.477 2.64 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 2.667 25.8047

35 1 2.477 2.64 2.603 1 1 2.709 2.945 1 1 18.3741

36 3.669 2.477 4.156 4.102 2.408 2.404 2.709 2.945 4.304 2.667 31.8417

37 3.669 2.477 2.64 2.603 2.408 2.404 2.709 4.551 4.304 2.667 30.4333

38 2.213 3.942 2.64 4.102 2.408 2.404 4.239 2.945 2.739 4.21 31.8407

39 3.669 2.477 4.156 2.603 3.829 2.404 4.239 2.945 2.739 2.667 31.7272

40 2.213 2.477 2.64 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 2.667 25.8047

41 3.669 2.477 4.156 2.603 3.829 2.404 4.239 2.945 4.304 4.21 34.8356

42 2.213 2.477 2.64 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 2.667 25.8047


(10)

44 2.213 2.477 4.156 2.603 2.408 3.831 4.239 2.945 4.304 2.667 31.8433

45 3.669 3.942 2.64 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 2.667 28.7258

46 3.669 3.942 4.156 4.102 3.829 3.831 2.709 2.945 2.739 2.667 34.5888

47 2.213 2.477 4.156 2.603 2.408 2.404 2.709 4.551 2.739 2.667 28.9273

48 3.669 3.942 2.64 2.603 2.408 3.831 2.709 4.551 2.739 4.21 33.302

49 3.669 2.477 2.64 4.102 2.408 2.404 2.709 4.551 4.304 2.667 31.9323

50 3.669 2.477 4.156 2.603 2.408 2.404 2.709 4.551 2.739 2.667 30.3834

51 2.213 2.477 2.64 4.102 2.408 2.404 4.239 2.945 2.739 4.21 30.3757

52 2.213 1 2.64 2.603 2.408 1 2.709 1 2.739 2.667 20.9788

53 3.669 3.942 4.156 4.102 3.829 3.831 4.239 4.551 4.304 2.667 39.2907

54 2.213 3.942 4.156 4.102 2.408 2.404 2.709 2.945 4.304 4.21 33.393

55 2.213 1 2.64 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 2.667 24.3274

56 3.669 3.942 4.156 4.102 3.829 3.831 4.239 4.551 4.304 4.21 40.8332

57 3.669 3.942 4.156 4.102 3.829 3.831 4.239 4.551 4.304 4.21 40.8332

58 3.669 3.942 4.156 4.102 3.829 3.831 4.239 4.551 2.739 2.667 37.7248

59 1 1 2.64 1 1 1 1 2.945 2.739 2.667 16.99

60 2.213 2.477 2.64 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 2.667 25.8047

61 3.669 2.477 2.64 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 2.667 27.2609

62 3.669 3.942 4.156 2.603 2.408 2.404 4.239 2.945 2.739 2.667 31.7713

63 3.669 3.942 4.156 4.102 3.829 3.831 4.239 2.945 2.739 2.667 36.1183

64 3.669 3.942 4.156 4.102 3.829 3.831 4.239 4.551 4.304 4.21 40.8332

65 3.669 2.477 4.156 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 4.21 30.3193

65 3.669 2.477 4.156 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 4.21 30.3193


(11)

68 2.213 3.942 2.64 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 1 25.6026

69 3.669 3.942 4.156 4.102 3.829 3.831 4.239 4.551 4.304 4.21 40.8332

70 3.669 3.942 4.156 4.102 3.829 3.831 4.239 4.551 4.304 4.21 40.8332

71 3.669 2.477 4.156 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 2.667 28.7769

72 3.669 3.942 2.64 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 2.667 28.7258

73 3.669 3.942 2.64 2.603 3.829 3.831 4.239 4.551 4.304 4.21 37.8182

74 3.669 3.942 4.156 4.102 3.829 3.831 4.239 4.551 4.304 4.21 40.8332

75 3.669 2.477 2.64 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 2.667 27.2609

76 3.669 3.942 4.156 4.102 3.829 3.831 4.239 2.945 2.739 2.667 36.1183

77 3.669 3.942 4.156 4.102 3.829 3.831 4.239 4.551 4.304 4.21 40.8332

78 2.213 2.477 2.64 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 2.667 25.8047

79 2.213 2.477 2.64 2.603 2.408 2.404 2.709 2.945 2.739 2.667 25.8047

80 3.669 3.942 1 1 1 3.831 2.709 2.945 2.739 2.667 25.5022

rhitung 0,559974 0,630907 0,544052 0,63616 0,63154 0,752701 0,696709 0,770944 0,723565 0,651729 thitung 5,147 6,193 4,938 6,279 6,203 8,707 7,397 9,219 7,983 6,544

ttabel 2,002 2,002 2,002 2,002 2,002 2,002 2,002 2,002 2,002 2,002 Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid


(12)

Hasil Transformasi Variabel Y ( Produktivitas Karyawan)

No. Nilai Item Jawaban Responden Total Skor

Resp 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

1 1 1.776 1 2.814 1 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 22.9497

2 3.615 4.774 3.754 2.814 1.799 3.119 4.263 4.497 3.24 3.365 35.2406

3 2.236 3.253 2.367 2.814 1.799 3.119 1 1 3.24 3.365 24.1928

4 3.615 4.774 3.754 4.394 4.58 3.119 2.726 4.497 4.83 5.062 41.352

5 1 1.776 1 2.814 3.09 1 2.726 2.909 3.24 3.365 22.9203

6 3.615 4.774 3.754 4.394 4.58 4.609 4.263 4.497 4.83 5.062 44.3783

7 2.236 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 29.1189

8 1 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 27.8832

9 3.615 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 4.263 4.497 3.24 3.365 33.6223

10 2.236 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 29.1189

11 3.615 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 4.263 4.497 4.83 3.365 35.2129

12 2.236 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 29.1189

13 1 3.253 1 2.814 1 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 24.4269

14 3.615 3.253 3.754 2.814 3.09 3.119 4.263 4.497 4.83 3.365 36.6005

15 3.615 4.774 3.754 4.394 3.09 4.609 2.726 4.497 4.83 5.062 41.3514

16 2.236 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 29.1189

17 3.615 3.253 3.754 4.394 4.58 3.119 4.263 2.909 4.83 3.365 38.0833

18 3.615 4.774 3.754 4.394 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 34.9868


(13)

20 2.236 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 29.1189

21 3.615 4.774 2.367 4.394 4.58 4.609 4.263 2.909 4.83 5.062 41.4033

22 3.615 3.253 3.754 4.394 3.09 4.609 2.726 4.497 4.83 5.062 39.8304

23 3.615 4.774 3.754 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 4.83 3.365 34.9977

24 3.615 3.253 2.367 2.814 1.799 3.119 4.263 4.497 3.24 3.365 32.332

25 2.236 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 29.1189

26 2.236 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 29.1189

27 2.236 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 29.1189

28 3.615 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 30.4984

29 2.236 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 29.1189

30 2.236 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 29.1189

31 3.615 4.774 3.754 4.394 3.09 4.609 4.263 4.497 3.24 3.365 39.6006

32 3.615 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 4.263 4.497 4.83 3.365 35.2129

33 3.615 3.253 2.367 2.814 4.58 4.609 2.726 2.909 4.83 3.365 35.0696

34 2.236 3.253 2.367 2.814 4.58 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 30.6094

35 1 1.776 1 1 3.09 1.777 2.726 2.909 3.24 3.365 21.8836

36 3.615 4.774 2.367 4.394 3.09 4.609 4.263 4.497 3.24 5.062 39.9096

37 2.236 3.253 2.367 2.814 3.09 4.609 2.726 2.909 3.24 5.062 32.3054

38 2.236 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 29.1189

39 2.236 3.253 2.367 2.814 4.58 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 30.6094

40 3.615 4.774 3.754 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 33.407

41 3.615 4.774 3.754 2.814 3.09 4.609 2.726 2.909 3.24 3.365 34.897

42 3.615 4.774 3.754 4.394 4.58 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 36.4773


(14)

44 2.236 4.774 2.367 2.814 3.09 4.609 2.726 4.497 4.83 3.365 35.3081

45 2.236 4.774 1 4.394 1.799 1.777 2.726 2.909 4.83 3.365 29.8115

46 1 3.253 1 2.814 3.09 1.777 2.726 2.909 3.24 3.365 25.1747

47 3.615 4.774 3.754 4.394 3.09 4.609 2.726 4.497 3.24 3.365 38.0643

48 3.615 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 4.263 4.497 4.83 3.365 35.2129

49 3.615 3.253 3.754 4.394 3.09 4.609 2.726 2.909 3.24 5.062 36.6523

50 2.236 3.253 3.754 2.814 4.58 4.609 4.263 2.909 4.83 5.062 38.3105

51 3.615 3.253 2.367 4.394 3.09 4.609 4.263 2.909 3.24 5.062 36.8011

52 2.236 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 29.1189

53 3.615 4.774 2.367 2.814 3.09 4.609 2.726 2.909 3.24 3.365 33.5095

54 2.236 3.253 2.367 4.394 4.58 3.119 4.263 2.909 3.24 3.365 33.7256

55 2.236 1.776 1 1 1.799 1.777 1 2.909 1.613 1.613 16.7227

56 2.236 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 29.1189

57 3.615 4.774 3.754 4.394 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 34.9868

58 3.615 3.253 3.754 4.394 4.58 3.119 2.726 2.909 4.83 3.365 36.5469

59 2.236 3.253 1 1 1.799 1.777 1 1 1 1 15.0655

60 2.236 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 29.1189

61 2.236 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 29.1189

62 2.236 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 4.263 4.497 3.24 3.365 32.2428

63 3.615 4.774 3.754 2.814 3.09 4.609 4.263 2.909 3.24 3.365 36.4334

64 3.615 4.774 3.754 4.394 4.58 4.609 4.263 2.909 3.24 3.365 39.5037

65 3.615 3.253 3.754 2.814 3.09 4.609 2.726 4.497 4.83 5.062 38.2506

65 2.236 3.253 2.367 2.814 4.58 3.119 4.263 2.909 4.83 3.365 33.7364


(15)

68 2.236 3.253 1 2.814 3.09 3.119 2.726 4.497 3.24 3.365 29.3397

69 2.236 1 2.367 2.814 1 1 4.263 4.497 3.24 1.613 24.0283

70 2.236 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 29.1189

71 2.236 3.253 3.754 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 30.5065

72 3.615 3.253 2.367 2.814 1.799 1.777 4.263 2.909 3.24 3.365 29.4027

73 3.615 4.774 3.754 4.394 4.58 4.609 4.263 4.497 4.83 5.062 44.3783

74 3.615 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 4.263 4.497 3.24 3.365 33.6223

75 3.615 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 30.4984

76 3.615 3.253 2.367 2.814 1.799 3.119 2.726 4.497 4.83 3.365 32.3863

77 3.615 3.253 3.754 4.394 3.09 3.119 4.263 4.497 3.24 3.365 36.5896

78 2.236 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 29.1189

79 2.236 3.253 2.367 2.814 3.09 3.119 2.726 2.909 3.24 3.365 29.1189

80 1 4.774 1 4.394 3.09 3.119 4.263 2.909 1.613 3.365 29.5264

rhitung 0,559974 0,630907 0,544052 0,63616 0,63154 0,752701 0,696709 0,770944 0,723565 0,651729 thitung 5,147 6,193 4,938 6,279 6,203 8,707 7,397 9,219 7,983 6,544

ttabel 2,002 2,002 2,002 2,002 2,002 2,002 2,002 2,002 2,002 2,002 Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid


(16)

Koefisien Korelasi antara Pelatihan terhadap Prroduktivitas Kerja Karyawan

No. Resp X Y XY

1 17,8784 22,9497 319,6372 526,6887 410,3039 2 34,6023 35,2406 1197,319 1241,9 1219,406

3 10 24,1928 100 585,2916 241,928

4 31,6677 41,352 1002,843 1709,988 1309,523 5 19,7781 22,9203 391,1732 525,3402 453,32 6 40,8332 44,3783 1667,35 1969,434 1812,108 7 25,8047 29,1189 665,8825 847,9103 751,4045 8 31,7531 27,8832 1008,259 777,4728 885,378 9 34,5888 33,6223 1196,385 1130,459 1162,955 10 33,1239 29,1189 1097,193 847,9103 964,5315 11 36,1183 35,2129 1304,532 1239,948 1271,83 12 25,8047 29,1189 665,8825 847,9103 751,4045 13 25,8047 24,4269 665,8825 596,6734 630,3288 14 34,5888 36,6005 1196,385 1339,597 1265,967 15 30,2904 41,3514 917,5083 1709,938 1252,55 16 25,8047 29,1189 665,8825 847,9103 751,4045 17 34,7121 38,0833 1204,93 1450,338 1321,951 18 33,2326 34,9868 1104,406 1224,076 1162,702 19 34,741 36,534 1206,937 1334,733 1269,228 20 40,8332 29,1189 1667,35 847,9103 1189,018 21 34,9437 41,4033 1221,062 1714,233 1446,784 22 25,8047 39,8304 665,8825 1586,461 1027,812 23 27,2609 34,9977 743,1567 1224,839 954,0688 24 34,5888 32,332 1196,385 1045,358 1118,325 25 30,2041 29,1189 912,2877 847,9103 879,5102 26 25,8047 29,1189 665,8825 847,9103 751,4045 27 27,2609 29,1189 743,1567 847,9103 793,8074 28 28,6881 30,4984 823,0071 930,1524 874,9411 29 22,993 29,1189 528,678 847,9103 669,5309 30 40,8332 29,1189 1667,35 847,9103 1189,018 31 36,1183 39,6006 1304,532 1568,208 1430,306 32 31,7408 35,2129 1007,478 1239,948 1117,686 33 28,6817 35,0696 822,6399 1229,877 1005,856 34 25,8047 30,6094 665,8825 936,9354 789,8664 35 18,3741 21,8836 337,6076 478,8919 402,0915 36 31,8417 39,9096 1013,894 1592,776 1270,79 37 30,4333 32,3054 926,1857 1043,639 983,1599 38 31,8407 29,1189 1013,83 847,9103 927,1662 39 31,7272 30,6094 1006,615 936,9354 971,1506 40 25,8047 33,407 665,8825 1116,028 862,0576 41 34,8356 34,897 1213,519 1217,801 1215,658 42 25,8047 36,4773 665,8825 1330,593 941,2858 43 31,9687 35,2218 1021,998 1240,575 1125,995


(17)

44 31,8433 35,3081 1013,996 1246,662 1124,326 45 28,7258 29,8115 825,1716 888,7255 856,3592 46 34,5888 25,1747 1196,385 633,7655 870,7627 47 28,9273 38,0643 836,7887 1448,891 1101,097 48 33,302 35,2129 1109,023 1239,948 1172,66 49 31,9323 36,6523 1019,672 1343,391 1170,392 50 30,3834 38,3105 923,151 1467,694 1164,003 51 30,3757 36,8011 922,6832 1354,321 1117,859 52 20,9788 29,1189 440,11 847,9103 610,8796 53 39,2907 33,5095 1543,759 1122,887 1316,612 54 33,393 33,7256 1115,092 1137,416 1126,199 55 24,3274 16,7227 591,8224 279,6487 406,8198 56 40,8332 29,1189 1667,35 847,9103 1189,018 57 40,8332 34,9868 1667,35 1224,076 1428,623 58 37,7248 36,5469 1423,161 1335,676 1378,724 59 16,99 15,0655 288,6601 226,9693 255,9628 60 25,8047 29,1189 665,8825 847,9103 751,4045 61 27,2609 29,1189 743,1567 847,9103 793,8074 62 31,7713 32,2428 1009,416 1039,598 1024,396 63 36,1183 36,4334 1304,532 1327,393 1315,912 64 40,8332 39,5037 1667,35 1560,542 1613,062 65 30,3193 38,2506 919,26 1463,108 1159,731 66 30,3193 33,7364 919,26 1138,145 1022,864 67 34,801 41,2513 1211,11 1701,67 1435,586 68 25,6026 29,3397 655,4931 860,818 751,1726 69 40,8332 24,0283 1667,35 577,3592 981,1524 70 40,8332 29,1189 1667,35 847,9103 1189,018 71 28,7769 30,5065 828,11 )930,6465 877,8825 72 28,7258 29,4027 825,1716 864,5188 844,6161 73 37,8182 44,3783 1430,216 1969,434 1678,307 74 40,8332 33,6223 1667,35 1130,459 1372,906 75 27,2609 30,4984 743,1567 930,1524 831,4138 76 36,1183 32,3863 1304,532 1048,872 1169,738 77 40,8332 36,5896 1667,35 1338,799 1494,07 78 25,8047 29,1189 665,8825 847,9103 751,4045 79 25,8047 29,1189 665,8825 847,9103 751,4045 80 25,5022 29,5264 650,3622 871,8083 752,9882 Total (∑) 2471,744 2595,73 79540,88 86760,91 81678,65


(18)

DAFTAR PUSTAKA BUKU

Dessler,G,2006.Manajemen Sumber Daya Manusia, edisi kesepuluh, PT.Indeks Jakarta.

Hariandja, Marihot Tua Effendi, 2002.Manajemen Sumber Daya Manusia, PT Gramedia Widiasarana Indonesia, Jakarta.

Hasibuan, Melayu SP, 2003. Manajemen Sumber Daya Manusia, Bumi Aksara, Jakarta

Mangkunegara, A.P, 2005. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan, PT. Remaja Rosdakarya, Bandung.

Mangkuprawira, TB Safri, 2003. Manajemen Sumber Daya Manusia Strategic, Ghalia Indonesia, Jakarta.

Mondy, Waryne R, 2008. Manajemen Sumber Daya Manusia, edisi kesepuluh, Erlangga, Jakarta.

Rivai, Veithzal dan Basri Mohdfawzi Ahmad, 2005. Performance Appraisal

System yang Tepat Untuk Menilai Kerja Karyawan dan Meningkatkan Daya Saing Perusahaan, PT.Raja Grafindo Persada,Jakarta.

Siagian, S, 2007. Manajemen Sumber Daya Manusia, PT. Bumi Aksara, Jakarta. Simamora, Henry, 2006.Manajemen Sumber Daya Manusia, edisi kedua, Bentang

Pustaka,Yogyakarta.

Sinulingga, Sukaria, 2014. Rekayasa Produktivitas, USU Press, Medan.

Sinungan, Muchdarsyah, 2000. Produktivitas Apa dan Bagaimana, edisi kedua, Bumi Aksara,Jakarta.

Sofyandi, Herman, 2008. Manajemen Sumber Daya Manusia, Graha Ilmu, Yogyakarta.

Sugiyono, 2012. Metode Penelitian Bisnis, Alfabeta, Bandung.

Sulistiyani, Ambar Teguh dan Rosidah, 2009. Manajemen Sumber Daya


(19)

Sutrisno, Edi, 2009. Manajemen Sumber Daya Manusia, Cetakan Kedua, Kencana Jakarta.

Wibowo, 2011. Manajemen Kinerja, Raja Grafindo Persada, Jakarta.


(20)

BAB III

DESKRIPSI LOKASI PENELITIAN A.Sejarah Singkat Perusahaan

PT. Perkebunan Nusantara IV (Persero) merupakan sebuah Badan Usaha Milik Negara bidang perkebunan yang berkedudukan di Medan, Provinsi Sumatera Utara. Pada umumnya perusahaan-perusahaan perkebunan di Sumatera Utara memiliki sejarah panjang sejak zaman pemerintahan Belanda. Pada awalnya keberadaan perkebunan ini merupakan milik maskapai Belanda yang dinasionalisasi pada tahun 1959, dan selanjutnya berdasarkan kebijakan Pemerintah telah mengalami beberapa kali perubahan organisasi sebelum akhirnya menjadi PT. Perkebunan Nusantara IV (Persero).

Pada tahun 1959 sesuai Undang-undang Nomor 86 Tahun 1958, perusahaan-perusahaan swasta asing (Belanda) seperti HVA dan RCMA dinasionalisasikan oleh Pemerintah Republik Indonesia dan kemudian dilebur menjadi Perusahaan Milik Pemerintah melalui Peraturan Pemerintah Nomor 19 Yahun 1959. Selanjutnya pada tahun 1967 Pemerintah melakukan pengelompokan menjadi perusahaan Terbatas Persero, dengan nama resmi PT. Perkebunan I s.d. IX (Persero).

Pada tahun 1994 PTP VI, VII dan VII digabung dalam kelompok PTP. Sumut-III. Kemudian berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 1996 semua PTP yang ada di Indonesia dikelompokan kembali melalui penggabungan dan pemisahan proyek-proyek yang melahirkan PT. Perkebunan Nusantara (PTPN-I s.d


(21)

PTPN-XIV). Terhitung sejak 11 Maret 1996, gabungan PTP VI, VII dan VIII diberi nama PT. Perkebunan Nusantara IV (Persero), yang kini berkentor Pusat di Jalan Letjend Soeprapto Nomor 2 Medan.

B. Profil Perusahaan

Sumber : Gambar 4.1

Logo PT. Perkebunan Nusantara (Persero) IV Medan Profil perusahan : PT. Perkebunan IV (Persero)

Tipe Perusahaan : Perseroan

Lini Industri : Agroindustri (Perkebunan)

Deskripsi :Pembudidayaan Tanaman, pengolahan serta Penjualan Produk Kelapa Sawit dan Teh

PTPN IV adalah Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak pada bidang usaha agroindustri. PTPN IV mengusahakan perkebunan dan pengolahan komoditas kelapa sawit dan teh yang mencakup pengolahan areal dan tanaman, kebun bibit dan pemeliharaan tanaman menghasilkan, pengolahan komoditas menjadi bahan baku berbagai industri, pemasaran komoditas yang dihasilkan dan kegitan pendukung lainnya. PTPN IV memiliki 30 Unit kebun yang mengelola budidaya Kelapa Sawit dan Teh, 3 Unit Proyek Pengembangan Kebun Inti Kelapa Sawit, beberapa unit Proyek Pengembangan Kebun Plasma Kelapa Sawit, yang


(22)

meyebar di 9 Kabupaten, yaitu Kabupaten langkat, Deli Serdang, Serdang bedagai, Simalungun, Asahan, Labuhan Batu, Padang Lawas, Batubara dan Mandailing Natal.

C. Visi, Misi dan Tujuan Perusahaan 1. Visi Perusahaan

Visi dari PT Perkebunan Nusantara IV (Persero) yang berupa “untuk menjadi pusat keunggulan pengelolahan perusahaan argoindustri kelapa sawit dengan tata kelola perusahaan yang baik serta berwawasan lingkungan”.

2. Misi perusahaan

Misi dari PT Perkebunan IV (Persero) yaitu:

a. Menjamin keberlanjutan usaha yang kompetitif

b. Meningkatkan daya saing produk kerja yang mendorong munculnya kreativitas dan inovasi untuk meningkatkan produktivitas dan efisiensi kreativitas dan inovasi untuk meningkatkan produktivitas dan efisiensi. c. Meningkatkan laba secra berkesinambungan

d. Mengelola usaha secra professional, untuk meningkatkan nilai perusahaan yang berpedoman etika bisnis dan tata kelola perusahaan yang baik (GCG) e. Meningkatkan tanggung jawab sosial dan lingkungan

f. Melaksanakan dan menunjang kebijakan serta program pemrintah pusat/daerah”.


(23)

Adanya tujuan dari PT Perkebunan Nusantara IV (Persero), yaitu melaksanakan kebijakan dan program pemrintah dalam pengembangan nasioanal di bidang Ekonomi, khususnya pembangunan di bidang Pertanian sub sektor perkebunan.

D.Struktur Organisasi

Untuk melaksanakan tugasnya maka di perlukan sistem organisasi yang baik. Faktor koordinasi sangat penting untuk memperoleh hasil kerja yang maksimal, dan agar tujuan yang diinginkan dapat tercapai tentunya di butuhkan struktur organisasi. Di mana struktur organisasi itu di susun secar efektif dan efisien. Struktur Organisasi merupakan suatu kerangka yang menunjukkan kegiatan-kegiatan untuk mencapai tujuan melalui strategi yang dipilih hubungan antara fungsi-fungsi, wewenang serta tanggung jawab setiap anggota organisasi. Adapun gambar struktur organisasi pada PT.Perkebunan Nusantara IV (Persero) Medan adalah sebagai berikut:


(24)

Sumber : www.ptpn4.co.id Gambar C.1

Struktur Organisasi PT. Perkebunan Nusantara IV E.Deskripsi Pekerjaan

Dekripsi pekerjaan dari PT Perkebunan Nusantara IV (Persero) sebagai berikut: 1. Rapat Umum Pemegang Saham


(25)

Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) adalah organ perseroan yang mempunyai wewenang yang tidak diberikan kepada Direksi atau Dewan Komisaris, dalam batas yang ditentukan dalam peraturan perundangundangan dan anggaran dasar. RUPS dalam kegitannya mempunyai tugas dan wewenang sebagai berikut:

a. Merupakan forum utama dimana para pemegang saham dapat menggunkan hak dan otoritasnya pada manajemen perseroan.

b. Forum juga merupakan otoritas tertinggi dimana sejumlah resolusi penting diputuskan dan disarankan untuk kemudian menjadi kebijakan resmi perusahaan.

c. Forum Rapat Umum Pemengang Saham (RUPS) dan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) memiliki kekuasaan untuk memilih komisaris dan direksi.

d. Menentukan jumlah kompensasi para komisaris dan direksi, serta menilai kinerja perseroan selama beberapa tahun financial melalui sejumlah evaluasi dan memutuskan penggunaan keuntungan perusahaan.

2. Dewan Komisaris

Dewan Komisaris adalah organ perseroan yang bertugas melakukan pengawasan secara umum dan/atau khusus sesuai dengan Anggaran Dasar serta memberi nasihat kepada Direksi. Dewan komisaris dalam kegiatannya mempunyai tugas dan wewenang sebagai berikut:

a. Komisaris bertugas melakukan pengawasan terhadap kebijakan direksi dalam melakukan kepengurusan perseroan serta memberi nasihat kepada direksi termasuk pelaksanaan Rencana Jangka Panjang (RJP), Rencana


(26)

Kerja dan Anggran perusahaan (RKAP), dan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

b. Dalam pelaksanaan tugasnya tersebut komisaris harus patuh kepada ketentuan perundang-undangan yang berlaku, Anggran Dasar Perseroan, dan Keputusan RUPS.

c. Bertindak sewaktu-waktu untuk kepentingan dan usaha perseroan dan bertanggung jawab kepada perseroan yang dalam hal ini diwakili oleh RUPS.

d. Para anggota komisaris, baik bersama-sama maupun sendiri setiap saat berhak memasuki bergunan-bangunan dan halaman-halaman atau tempat lain yang dipergunakan atau dikuasi oleh perseroan dan berhak memeriksa buku-buku, surat-surat bukti, persedian barang, memeriksa atau memastikan keadaan uang kas untuk keperluan verifikasi dan lain-lain, serta mengetahui segala tindakan yang telah dijalankan Direksi.

e. Jika dianggap perlu, komisaris dapat meminta bantuan tenaga ahli dalam melaksanakan tugasnya untuk tugasnya jangka waktu terbatas atas beban perseroan.

f. Para anggota komisaris berhak menayakan dan meminta penjelasan tentang segala hal kepada Direksi, serta Direksi wajib memberikan penjelasan. g. Komisaris dengan suara terbanyak setiap waktu berhak memberhentikan

untuk sementara waktu seorang atau lebih anggota Direksi, jikalau mereka bertindak bertentangan dengan Anggaran Dasar atau melalaikan kewajibannya atau terdapat alasan yang mendesak bagi perseroan.


(27)

h. Pemberitahuan sementara itu harus diberitahuakan secara tertulis kepada yang bersangkutan disertai alasan yang myebabkan tindakan itu.

i. Dalam waktu 30 hari setelah pemberhentian sementara itu, komisaris diwajibkan untuk memanggil RUPS yang akan memutuskan apakah anggota Direksi yang bersangkutan akan diberhentikan seterusnya atau dikembalikan kepada kedudukannya. Sedangkan yang diberhentikan sementara itu diberi kesempatan untuk hadir dan membela diri.

j. Jikalau RUPS tidak menindak lanjutkan keputusan tersebut, maka dalam waktu 30 hari setelah pemberhentian sementra itu, pemberhentian sementra dianggap batal.

Adapun nama-nama Anggota Dewan Komisaris pada PTPN IV (persero), yaitu M Said Didu, Usman Damanik, Abdul Latif Rabar, Zaenal Arifin, Tungkot Sipayung, dan Irwansyah Nasution.

3. Direksi

Direksi bertugas memimpin dan bertangung jawab penuh atas kepengurusan perseroan sesuai dengan kepentingan dan tujuan perseroan serta mewakili perseroan, baik didalam maupun diluar pengadilan tentang segala hal dan segala kejadian dengan pembatasan-pembatasan sebagaimana diatur dalam perundang-undangan, Anggaran Dasar dan/atau Keputusan RUPS. Dalam melaksanakan tugasnya, Direksi memiliki wewenang antara lain menempatkan kebijakan yang antara lain adalah mengusahakan dan menjamin terlaksananya usaha dan kegiatan perusahaan sesuai dengan meksud dan tujuan serta kegitan usahanya.


(28)

a. Direktur Utama

Direktur utama adalah Erwin Nasution Beliau dalam kegiatanya mempunyai tugas dan wewenang sebagai berikut:

1) Melaksanakan proses manajemen transformasi dalam rangka terwujudnya sustainable Value dan Sustainable Growth.

2) Membangun pembangunaan sarana dan prasarana teknologi informasi secra efektif.

3) Mensukseskan pelaksanaan sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2000 dan sitem Manajemen Kesehatan dan Keselamtan Kerja (SMK3).

4) Melaksanakan seluruh peraturan yang berlaku terhadap oprasioanal perusahaan dalam rangka memenuhi kepatuhan (etika bisnis dan kerja). 5) Mempertanggung jawabkan kinerja perusahaan pada RUPS

6) Mengelola perusahaan sesuai dengan prinsip manajemen yang selaras. 7) Menetepkan Anggran Belanja tahunan dan Program Kerja Bulanan. 8) Direktur Utama dalam menjalankan tugasnya sehari-hari dibantu oleh

Engineering Director, Agrikultur Director, dan Finance serta Administrasi Director.

9) Meyampaikan laporan pertanggung jawaban dan segala aspek kehidupan perusahan kepada dewan komisaris.

b. Direktur Produksi

Direktur produksi dalam kegiatanya mempunyai tugas dan tanggung jawab sebagai berikut:


(29)

1) Menetapkan upaya strategi dan kebijakan Bidang produksi serta mengevaluasi pelaksanaanya.

2) Mengevaluasi dan meyempurnakan proses bisnis bidang produksi untuk mewujudkan Best Practies.

3) Mengendalikan biaya produksi serta investasi sarana/prasarana produksi pada tingkat yang efektif dan efesien.

4) Mengimplementasikan dan mengulang pelaksanaan inovasi di bidang produksi

5) Menterjemahkan kebutuhan pasar menjadi pelaksanaan inovasi di bidang produksi.

6) Mengimplemtasikan dan mengulang pelaksanaan sistem manajemen mutu Iso 9001:2000 dan sitem Manajemen Lingkungan ISO 14001:1996.

7) Mengimplemtasikan dan mengulang pelaksanaan Siatem Penilaian Karya (SPK) bagi SDM Bidang Produksi.

8) Melaksanakan seluruh program strategic Total Quality Managemnt (TQM), Quest For Innovation (QFI).

c. Direktur Keuangan

Direktur Keuangan dalam kegitannya mempunyai tugas dan tanggung jawab sebagai berikut:

1) Menetapkana upaya strategis dan kebijakan Bidnag Keuangan/ akuntansi/ Pemasaran sarta mengevaluasi pelaksanaanya.


(30)

2) Mengevaluasi dan meyempurnakan proses bisnis (work system) Bidang Keuangan/ Akuntansi/ Pemasaran serta megavaluasi pelaksanaannya.

3) Memelihara keseimbangan antara pertumbuhan dan profitabilitas perusahaan.

4) Mengimplementasikan dan mengulang pelaksanaan Aset Manajemen secara berkesinambungan untuk menghindari erosi capital.

5) Mengendalikan dan megevaluasi biaya produksi melalui pemanfaatan Activity Based Costing (ABC) dengan sasaran harga pokok FOB 78% dari nilai penjualan.

6) Memelihara Cash reseve requirement sebesar 2 (dua) bulan kebutuhan dana operasioanal.

7) Meyediakan sumber dana bagi pengembangan perusahaan dan kebun masyarakat disekitar unit kerja.

8) Melaksanakan seluruh program strategi insiative digital bisnis disain (DBD) dan Oprasional Excellence (OPEX).

9) Melaksanakan seluruh program strategi inisiatif: strategi Aliiance Comperhensive Program (SACP) dan Customer Relationship Management (CRM).


(31)

d. Direktur Perencanaan dan Pengembangan Usaha

Direktur Perencanaan dan Pengembangan Usaha dalam kegiatannya mempunyai tugas dan wewenang sebagai berikut:

1) Menetapkan upaya strategi dan kebijakan Bidang Perencanaan dan Pengembnagan Usaha, serta mengevaluasi pelaksanaanya.

2) Mengevaluasi dan menyempurnakan proses bisnis (work system) Bidang Perencanaan dan Pengembangan Usaha untuk meningkatkan kepuasan pelanggan dan pemasok.

3) Mengembangkan dan membina hubungan dengan mitra bisnis serta mitra aliansi.

4) Mengimplementasikan dan mengulang pelaksanaan sistem perencanaan dan pengembangan usaha.

5) Menghimpun dana mensiasati perkembnagan pasar dan prilaku pesaing (market Intelegenie).

6) Mengimplemntasikan dan mengulang kembali pelaksanaan pembangunaan dan pembinaan masyarakat lingkungan sekitar unit kerja melalui program KPPA, PUKK dan CD.

7) Mengimformasikan kebutuhan pasar secara berkesinambungan kepada Direktur Produksi.

8) Membangun sistem aliansi dalam pengembangan fartofolio bisnis dan diversifikasi usaha.

9) Mengendalikan biaya Bidang Perencanaan dan Pengembangan Usaha pada tingkat yang efektif dan efesien


(32)

10) Mengimplemtasikan dan mengulang kembali pelaksanaan sistem penilaian Kerja (SPK) bagi SDM Bidang Perencanaan dan Pengembangan Usaha.

11) Melaksanakan seluruh program strategic intiative : Strategic Alliance Comperhensive Program (SACP) dan Customer Relationship Management.

e. Direktur SDM dan Umum

Direktur SDM dan Umum dalam kewajibannya mempunyai tugas dan wewenang sebagai berikut:

1) Menentukan upaya strategic dan kewajibannya SDM dan umum serta mengevaluasi pelasnaannya.

2) Mengevaluasi dan meyempurnakan proses bisnis bidang SDM (HR System) untuk meningkatkan kompetensi, kepuasan dan kinerja karyawan.

3) Mengevaluasi dan menyempurnakan proses bisnis (work system) Bidang umum untuk mewujudkan keamanan lingkungan kerja dan pemenuhan aspek legalitas.

4) Mengimplementasikan dan mengulang pelaksanaan perencanaan kebutuhan SDM yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan (HR strategic planning).

5) Mengembangkan sistem pendidikan dan pelatihan yang didasarkan atas hasil mepping personil dan kompetensi prifil jabatan serta mengevaluasi pelaksanaanya.


(33)

6) Mengembangkan sistem mengevaluasi pelaksanaan program peningkatan kulitas hidup (Qulity of Life) karyawan.

7) Mengimplemtasikan dan mengulang kembali pelaksanaan pelayanan kesehatn serta Siatem Maanajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3).

8) Mengendalikan biaya pembianaan SDM dan Umum secara efektif dan efesien.

9) Mengimplementasikan dan mengulang pelaksanaan Sistem Penilain Keryawan (SPK) bagi SDM/Umum.

10)Melaksanakan seluruh program strategic initiative Competence based Human Resources Managemnt (CBHRM).

4. Bagian Perncanaan

a. Mengembangkan tanaman jarak pagar dan mengembangkan industry bio diesel dengan baku jarak pagar.

b. Mengembangakan industry Bio-diesel dengna bahan baku CPO/sterin c. Penerapan ISO 9001;140001 di 6 PKS.

d. Pembuatan sertifikasi MACCP di 3 pabrik teh. e. Pemasaran jaringan LAN dan Wan di unit strategis. f. Membangun SIM perkebunaan di unit kebun. 5. Bagian pengembangan Usaha

a. Melaksanakan kajian/studi kelayakan optimal pengembangan usaha. b. Perluasan areal Kelapa Sawit di Pani Jaya dan Madina


(34)

a. Meyalurkan dana PKBL sesuai jadwal.

b. Melakukan pembinaan termasuk menerapkan saksi hukum kepada Mitra Binaan sesuai jadwal

c. Melakukan evaluasi dan monitoring secara efesien dan efektif.

d. Melaksanakan rescheduling terhadap Mitra Binaan yang telah habis maka perjanjiannya termasuk kepada Mitra Binaan yang akan dialihkan pembinaanya ke BUMN lain.

e. Meminta persetujuan Kemitraan BUMN untuk pengalihan Mitra Binaan di luar Propinsi Sumatera Utara.

7. Manajer Grup Unit Usaha (MGUU)

Tugas utama, wewenang dan tanggung jawab Manajer Grup Unit Usaha adalah: a. Tugas Utama

1) Memimpin Grup Unit Usaha untuk mencapai kinerja (hasil usaha) secara efektif dan efesien sesuai dengan sasaran dan kebijakan yang digariskan oleh direksi.

2) Mengkoordinir, membina serta mengendalikan Unit Usaha yang ada di dalam grupnya untuk mencapai kinerja masing-masing Unit Usaha dalam kesatuan tujuan Grup Unit Usaha secra efektif dan efesien.

b. Wewenang

1) Melakukan pengawasan dan memberikan koreksi terhadap kegitan operasional ke unit-unit dalam rangka pencapaian sasaran unit Usaha/Grup.


(35)

2) Memberikan keputusan dalam rangka efektifitas kepemimpinaan dan pelaksanaan tugas di Grup Unit Usaha yang sejalan dengan kebijakan direksi atau pencapian sasaran kinerja GUU.

3) Menilai kinerja manajer dan keryawan GUU.

4) Menetapkan kebijakan dalam rangka efektivitas pencapaian sasaran Unit Usha dan Grup yang tidak bertentangan dengan kebijakan direksi.

c. Tanggung Jawab

1) Bertanggung jawab terhadap pencapaian sasaran GUU.

2) Bertanggung jawab terhadap terciptanya kerjasama keserasian, keselarasan dan keharmonisasian diantara Unit Usaha dam Grup. 3) Bertanggung jawab terhadap penggunaan sumber daya dalam


(36)

BAB IV PENYAJIAN DATA A. Deskripsi Data Identitas Responden

Data identitas responden mencakup distribusi data responden menurut jenis kelamin, usia, pendidikan terakhir, dan jabatan. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan, maka identitas responden dapat diuraikan sebagai berikut:

Tabel 4. 1

Distribusi Identitas Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

Kategori Jumlah Orang Presentase (%)

Laki-Laki 60 75

Perempuan 20 25

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Berdasarkan tabel, dapat dilihat bahwa dari seluruh responden yang berjumlah 80 orang diantaranya 60 orang (75%) adalah laki-laki dan sisanya 20 orang (25%) adalah perempuan. Dari tabel ini dapat disimpulkan bahwa jumlah karyawan yang ada di PT. Perkebunan Nusantara IV Medan lebih didominasi oleh karyawan yang berjenis kelamin laik-laki.


(37)

Tabel 4.2.

Distribusi Identitas Responden Berdasarkan Usia

Kategori Jumlah Orang Presentase (%)

21-30 Tahun 15 18,75

31-40 Tahun 30 37,50

41-50 Tahun 29 36,25

51-60 Tahun 6 7,50

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa karyawan PT. Perkebunan Nusantara IV Medan lebih didominasi oleh karyawan yang berusia 21-30 tahun sebanyak 15 orang (18,75%), kemudian diikuti dengan usia 31-40 tahun sebanyak 30 orang (37,50%), sedangkan usia 41-50 tahun sebanyak 29 orang (36,25%) dan usia 51-60 tahun sebanyak 6 orang (7,50%). Dengan demikian dapat dikatakan bahwa secara secara umumkaryawan PT. Perkebunan Nusantara IV Medan merupakan orang-orang yang masih produktif dan masih semangat bekerja dan mempunyai banyak kemampuan dalam menyelesaikan tugas dari kerja mereka.


(38)

Tabel 4.3.

Distribusi Identitas Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir Kategori Jumlah Orang Presentase (%)

SMA/Sederajat 32 40

Sarjana (S1, S2,) 48 60

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa karyawan pada PT. Perkebunan Nusantara IV Medan lebih banyak berasal dari tamatan sarjana ( S1, S2) sebanyak 48 orang (60%), kemudian tamatan SMA/Sederajat sebanyak 32 orang (40%). Berdasarkan data diatas, dapat dilihat bahwa latar belakang pendidikan dari kebanyakan responden berasal dari tamatan sarjana.

Tabel 4.4

Distribusi Identitas Responden Berdasarkan Jabatan

Kategori Jumlah Orang Presentase(%)

Karyawan pimpinan 1 1,25

Kepala urusan 2 2,50

Juru gambar 3 3,75

Karyawan pelaksana 20 25,00

Krani 28 35,00

Assisten/staff 26 32,50

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Berdasarkan tabel diatas menunjukkan bahwa karyawan pimpinan ada 1 orang (1,25%), kepala urusan sebanyak 2 orang (2,50%), juru gambar ada 3


(39)

orang (3,75%), karyawan pelaksana sebanyak 20 orang (25,00%), selanjutnya krani sebanyak 28 orang (35,00%), dan asisten/staff sebanayak 26 orang (32,50%). Dari data diatas dapat disimpulkan bahwa karyawan yang bekerja di PT. Perkebunan Nusanata IV Medan lebih dominan Krani.

B. Penyajian Data Hasil Kuesioner 1. Variable X Pelatihan

Untuk mengukur variabel pelatihan digunakan 10 indikator yang seluruhnya diubah menjadi pernyataan. Pada setiap pernyataan diberikan lima alternative jawaban dan kepada respondendiminta untuk memilih salah satu dari kelima alternatif yang tersedia. Berdasarkan jawaban responden dari kuesioner yang disebarkan, maka diperoleh hasil sebagai berikut:

Tabel 4.5

Distribusi jawaban respondenSaudara/i Menguasai Materi pelatihan selama pelatihan berlangsung

Kategori Jumlah Orang Presentase (%)

Sangat tidak setuju 0 0

Tidak setuju 0 0

Kurang setuju 4 5

Setuju 25 31,25

Sangat setuju 51 63,75

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa yang menjawab kurang setuju ada 4 orang (5%), selanjutnya yang menjawab setuju ada 25 orang (31,25%) dan


(40)

dapat disimpulkan bahwa banyak karyawan yang mengatakan sangat setuju bahwa Saudara/i Menguasai Materi pelatihan selama pelatihan berlangsung.

Tabel 4.6

Distribusi jawaban respondenSelama mengikuti pelatihan, materi yang disiapkan lengkap

Kategori Jumlah Orang Presentase (%)

Sangat tidak setuju 0 0

Tidak setuju 0 0

Kurang setuju 4 5

Setuju 40 50

Sangat Setuju 36 45

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa yang menjawab kurang setuju ada orang (5%), sedangkan yang menjawab setuju ada 40 orang (50%), seterusnya yang menjawab sangat setuju ada 36 orang (45%). Dari tabel diatas dapat disimpulkan bahwa banyak karyawan yang setuju dengan diklat yang diikuti memang

dibutuhkan karena dapat meningkatkan pengetahuan dan keterampilan kerja untuk mendukung pekerjaannya.


(41)

Tabel 4.7

Distribusi Jawaban Responden Pelatihan yang digunakan telah sesuai dengan peran aktif karyawan

Kategori Jumlah Orang Presentase (%)

Sangat tidak setuju 0 0

Tidak setuju 0 0

Kurang Setuju 2 2,50

Setuju 39 48,75

Sangat setuju 39 48,75

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa yang mengatakan kurang setuju ada 2 orang (2,50%), seterusnya yang menjawab jawaban setuju dan sangat setuju sama-sama 39 orang (48,75%). Dari tabel diatas dapat disimpulkan bahwa karyawan PT. Perkebunan Nusantara IV Medan memiliki jawaban yang sama antara setuju dan sangat setuju mengenai Pelatihan yang digunakan telah sesuai dengan peran aktif karyawan.


(42)

Tabel 4.8

Distribusi Jawaban Responden Setiap sesi pelatihan, materi yang diberikan jelas tujuannya bagi karyawan

ategori Jumlah Orang Presentase

Sangat tidak setuju 0 0

dak setuju 0 0

urang Setuju 2 2,50

etuju 44 55,00

angat setuju 34 42,50

otal 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Dari tabel diatas dapat disimpulkan bahwa yang menjawab kurang setuju ada 2 orang (2,50%), dan menjawab setuju sebanyak 44 orang (55,00%), dan menjawab sangat setuju ada 34 orang (42,50%) bahwa Setiap sesi pelatihan, materi yang diberikan jelas tujuannya bagi karyawanjawaban setuju.


(43)

Tabel 4.9.

DistribusiJawaban Responden Pelatihan dapat dikatakan sudah sesuai dengan kasus yang terjadi diperusahaan

Kategori Jumlah Orang Presentase (%)

Sangat tidak setuju 0 0

Tidak setuju 0 0

Kurang Setuju 6 7,50

Setuju 44 55,00

Sangat setuju 30 37,50

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa yang menjawab kurang setuju ada 6 orang (7,50%), dan yang menjawab setuju ada 44 orang (55%), selanjutnya ada 30 orang (37,50%) yang menjawab sangat setuju. Dari tabel diatas dapat disimpulkan bahwa karyawan PT. Perkebunan Nusantara IV Medan setuju Pelatihan dapat dikatakan sudah sesuai dengan kasus yang terjadi diperusahaan.


(44)

Tabel 4.10

Distribusi Jawaban Responden Isi program pelatihan sesuai dengan kebutuhan pelatihan

Kategori Jumlah Orang Presentase (%)

Sangat tidak setuju 0 0

Tidak setuju 0 0

Kurang Setuju 6 7,50

Setuju 41 51,25

Sangat setuju 33 41,25

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa yang menjawab kurang setuju ada 6 orang (7,50%), dan yang menjawab dengan jawaban setuju ada 41 orang (51,25%), dan selanjutnya yang menjawab sangat setuju ada 33 orang ( 41,25%). Dapat disimpulkan bahwa karyawan PT. Perkebunan Nusantara IV Medan setuju Isi program pelatihan sesuai dengan kebutuhan pelatihan.


(45)

Tabel 4.11

Distribusi Jawaban Responden Pelatih mampu menarik peserta pelatihan selama mengikuti pelatihan yang dilaksanakan oleh

perusahaan

Kategori Jumlah Orang Presentase (%)

Sangat tidak setuju 0 0

Tidak setuju 0 0

Kurang Setuju 2 2,50

Setuju 49 61,25

Sangat setuju 29 36,25

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa yang menjawab kurang setuju ada 2 orang (2,50%), dan yang menjawab setuju ada 49 orang (61,25%), dan selanjutnya yang menjawab sangat setuju ada 29 orang ( 36,25%). Dapat disimpulkan bahwa karyawan PT. Perkebunan Nusantara IV Medan setuju Pelatih mampu menarik peserta pelatihan selama mengikuti pelatihan yang dilaksanakan oleh perusahaan.


(46)

Tabel 4.12

Distribusi Jawaban Responden Tempat penyelenggaraan pelatihan dapat dikendalikan oleh instruktur

Kategori Jumlah Orang Presentase(%)

Sangat tidak setuju 0 0

Tidak setuju 0 0

Kurang Setuju 0 0

Setuju 58 72,50

Sangat setuju 22 27,50

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Dari data diatas dapat dilihat bahwa yang menjawab setuju ada 58 orang (72,50%) dan yang menjawab sangat setuju ada 22 orang (27,50%). Dapat disimpulkan bahwa karyawan PT. Perkebunan Nusantara IV Medan setuju dengan Tempat penyelenggaraan pelatihan dapat dikendalikan oleh instruktur.


(47)

Tabel 4.13

Distribusi Jawaban Responden Metode pelatihan sesuai dengan gaya belajar peserta

Kategori Jumlah Orang Presentase (%)

Sangat tidak setuju 0 0

Tidak setuju 0 0

Kurang Setuju 3 3,75

Setuju 56 70,00

Sangat setuju 21 26,25

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa yang menjawab kurang setuju ada 3 orang (3,75%), dan yang menjawan setuju ada 56 orang (70,00%), selanjutnya yang menjawab sangat setuju ada 21 orang (26,25%). Dapat disimpulkan bahwa karyawan PT. Perkebunan Nusantara IV Medan setuju dengan Metode pelatihan sesuai dengan gaya belajar peserta.


(48)

Tabel 4.14

Distribusi Jawaban Respoden Instruktur mempunyai sikap dan keterampilan penyampaian yang mendorong orang untuk belajar

Kategori Jumlah Orang Presentase (%)

Sangat tidak setuju 0 0

Tidak setuju 0 0

Kurang Setuju 4 5,00

Setuju 54 67,50

Sangat setuju 22 27,50

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa yang menjawab kurang setuju ada 4 orang (5%), dan yang menjawab setuju ada 54 orang (67,50%), selanjutnya yang menjawab sangat setuju ada 22 orang (27,50%). Dari tabel diatas dapat disimpulkan bahwa karyawan PT. Perkebunan Nusantara IV Medan setuju Instruktur mempunyai sikap dan keterampilan penyampaian yang mendorong orang untuk belajar.

2. Variable Y, Produktivitas Karyawan

Untuk mengukur variable produktivitas karyawan digunakan 10 indikator yang seluruhnya diubah menjadi pernyataan. Pada setiap pernyataan diberikan lima alternatif jawaban dan kepada responden diminta untuk memilih salah satu dari kelima alternatif yang tersedia. Berdasarkan jawaban responden dari kuesioner yang disebarkan maka diperoleh hasil sebagai berikut:


(49)

Tabel 4.15

Distribusi Jawaban Responden

Pelatihan menambah pengetahuan Saudara dalam bekerja Kategori Jumlah Orang Presentasi (%)

Sangat tidak setuju 0 0

Tidak setuju 0 0

Kurang Setuju 7 8,75

Setuju 33 41,25

Sangat setuju 40 50,00

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Dari data diatas dapat dilihat bawa yang menjawab kurang setuju ada 7 orang (8,75%), dan menjawab setuju ada 33 orang (41,25%), dan selanjutnya yang menjawab sangat setuju ada 40 orang (50%). Jadi, dapat disimpulkan bahwa karyawan PT. Perkebunan Nusantara IV Medan sangat setuju denganPelatihan menambah pengetahuan Saudara dalam bekerja.


(50)

Tabel 4.16

Distribusi Jawaban Responden Pelatihan menambah keterampilan Saudara dalam bekerja

Kategori Jumlah Orang Presentase (%)

Sangat tidak setuju 0 0

Tidak setuju 1 1,25

Kurang Setuju 4 5,00

Setuju 52 65,00

Sangat setuju 23 28,75

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Dari tabel diatas dapat dilihat bawa yang menjawab tidak setuju ada 1 orang (1,25%), dan yang menjawab kurang setuju ada 4 orang (5%) dan yang menjawab setuju ada 52 orang (65%) dan selanjutnya yang menjawab sangat setuju ada 23 orang (28,75%). Dari tabel diatas dapat disimpulkan bahwa karyawan PT. PerkebunanNusantara IV Medan setuju dengan Pelatihan menambah keterampilan Saudara dalam bekerja.


(51)

Tabel 4.17

Ditribusi Jawaban Responden Pelatihan dapat meningkatkan kemampuan karyawan

Kategori Jumlah Orang Presentase (%)

Sangat tidak setuju 0 0

Tidak setuju 0 0

Kurang Setuju 10 12,50

Setuju 44 55,00

Sangat setuju 26 32,50

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa karyawan yang menjawab kurang setuju ada 10 orang (12,50%), dan yang menjawab setuju ada 44 orang (55%) selanjutnya yang menjawan sangat setuju ada 26orang (32,50%). Dapat disimpulkan bahwa karyawan PT. Perkebunan Nusantara IV Medan setuju dengan Pelatihan dapat meningkatkan kemampuan karyawan.


(52)

Tabel 4.18

Distribusi Jawaban Responden Pelatihan membuat Saudara mampu bekerja sama dengan karyawan lainnya

Kategori Jumlah Orang Presentase (%)

Sangat tidak setuju 0 0

Tidak setuju 0 0

Kurang Setuju 3 3,75

Setuju 56 70,00

Sangat setuju 22 27,50

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa karyawan yang menjawab kurang setuju ada 3 orang (3,75%), dan yang menjawab setuju ada 56 orang (70%), selanjutnya yang menjawab sangat setuju ada 22 orang (27,50%). Dapat disimpulkan bahwa karyawan PT. Perkebunan Nusantara IV Medan setuju dengan pernyataan Pelatihan membuat Saudara mampu bekerja sama dengan karyawan lainnya.


(53)

Tabel 4.19

Distribusi Jawaban Responden Pelatihan membuat Saudara disiplin dalam bekerja

Kategori Jumlah Orang Presentase (%)

Sangat tidak setuju 0 0

Tidak setuju 3 3,75

Kurang Setuju 9 11,25

Setuju 53 66,25

Sangat setuju 15 18,75

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa yang menjawab tidak setuju ada 3 oramg (3,75%), dan yang menjawab kurang setuju ada 9 orang (11,25%), dan yang menjawab setuju ada 53 orrang (66,25%) selanjutnya yang menjawab sangat setuju ada 15 oran (18,75%). Dapat disimpulkan bahwa karyawan PT. Perkebunan Nusantara IV Medan setuju dengan Pelatihan membuat Saudara disiplin dalam bekerja.


(54)

Tabel 4.20

Distribusi Jawaban RespondenPelatihan membuat saudara mampu bekerja tanpa selalu bertanya pada atasan

Kategori Jumlah Orang Presentase (%)

Sangat tidak setuju 0 0

Tidak setuju 2 2,50

Kurang Setuju 6 7,50

Setuju 52 65,00

Sangat setuju 20 25,00

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Dari tabel diatas dapat lihat bahwa yang menjawab tidak setuju ada 2 orang (2,50%), dan yang menjawab kurang setuju ada 6 orang (7,50%) dan selanjutnya yang menjawab setuju ada52 orang (65%), selanjutnya yang menjawab sangat setuju ada 20 orang (25%). Dapat disimpulkan bahwa karyawan PT. Perkebunan Nusantara IV Medan setuju dengan Pelatihan membuat saudara mampu bekerja tanpa selalu bertanya pada atasan.


(55)

Tabel 4.21

Distribusi Jawaban RepondenSaudara berusaha untuk meningkatkan kualitas hasil pekerjaan yang lebih baik dari

sebelumnya

Kategori Jumlah Orang Presentase (%)

Sangat tidak setuju 0 0

Tidak setuju 0 0

Kurang Setuju 3 3,75

Setuju 50 62,50

Sangat setuju 27 33,75

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa yang menjawab kurang setuju ada 3 orang (3,75%), dan yang menjawab setuju ada 50 orang (62,50%), dan selanjutnya yang mejawab sangat setuju ada 27 orang (33,75%). Dapat disimpulkan bahwa karyawan PT. Perkebunan Nusantara IV Medan setuju dengan Saudara berusaha untuk meningkatkan kualitas hasil pekerjaan yang lebih baik dari sebelumnya.


(56)

Tabel 4.22

Distribusi Jawaban Responden Saudara selalu bekerja sesuai dengan prosedur yang ditetapkan perusahaan

Kategori Jumlah Orang Presentase (%)

Sangat tidak setuju 0 0

Tidak setuju 0 0

Kurang Setuju 2 2,50

Setuju 54 67,50

Sangat setuju 24 30,00

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa yang mejawab kurang setuju ada 2 orang (2,50%), dan yang menjawab setuju ada 54 orang (67,50%), selanjutnya yang menjawab sangat setuju ada 24 orang (30%). Dapat disimpulkan bahwa karyawan PT. Perkebunan Nusantara IV Medan setuju dengan Saudara selalu bekerja sesuai dengan prosedur yang ditetapkan perusahaan.


(57)

Tabel 4. 23

Distribusi Jawaban Responden Saudara dapat menyelesaikan pekerjaan yang diberikan atasan dengan tepat waktu

Kategori Jumlah Orang Presentase (%)

Sangat tidak setuju 1 1,25

Tidak setuju 0 0

Kurang Setuju 2 2,50

Setuju 57 71,25

Sangat setuju 20 25,00

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Dari tabel diatas dapat dilihat bawa yang menjawab sangat tidak setuju ada 1 orang (1,25%), dan yang menjawab kurang setuju ada 2 orang (2,50%) yang menjawab setuju ada 57 orang (71,25%) dab selanjutnya yang menjawab sangat setuju ada 20 orang (25,00%). Dapat disimpulkan bahwa karyawan PT. Perkebunan NusantaraIV Medan setuju dengan Saudara dapat menyelesaikan pekerjaan yang diberikan atasan dengan tepat waktu.


(58)

Tabel 4.24

Distribusi Jawaban Responden Saudara puas dengan hasil pekerjaan yang dilakukan

Kategori Jumlah Orang Presentase (%)

Sangat tidak setuju 1 1,25

Tidak setuju 0 0

Kurang Setuju 2 2,50

Setuju 63 78,75

Sangat setuju 14 17,50

Total 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Dari tabel diatas dapat dilihat bawa yang menjawab sangat tidak setuju ada 1 orang (1,25%), dan yang menjawab kurang setuju ada 2 orang (2,50%) yang menjawab setuju ada 63 orang (78,75%) dab selanjutnya yang menjawab sangat setuju ada 14 orang (17,50%). Dapat disimpulkan bahwa karyawan PT. Perkebunan NusantaraIV Medan setuju dengan Saudara puas dengan hasil pekerjaan yang dilakukan.


(59)

BAB V ANALISIS DATA A. Rekapitulasi Data

Setelah seluruh data yang diperoleh dari hasil penelitian diuraikan, maka tahap selanjutnya adalah melakukan pembahasan dan interpretasi data untuk masing-masing variabel penelitian, yakni dengan membuat rekapitulasi data dari pendidikan dan pelatihan (Variabel X) dan produktivitas karyawan (Variabel Y). 1. Rekapitulasi Frekuensi Klasifikasi Jawaban Responden Untuk Pelatihan

(Variabel X)

Setelah data penelitian dianalisis maka diperoleh nilai/skor tertinggi adalah 40,833 dan nilai/skor terendah adalah 10. Untuk menentukan jarak intervalnya maka digunakan rumus sebagai berikut (Sugiyono, 2005 : 212) :

I = Skor Tertinggi−Skor Terendah Jumlah Interval

I = 40,833−10 5

I = 30,833 5


(60)

Interval tersebut dapat digunakan untuk menyusun kategori sebagai berikut: Untuk kategori sangat tinggi : 34, 666 –40,833

Untuk kategori tinggi : 28, 498 – 34,665

Untuk kategori sedang : 22, 33 – 28,497

Untuk kategori rendah : 16,153 –22,32

Untuk kategori sangat rendah : 10–16,152

Untuk mengetahui pengaruh pelatihan terhadap produktivitas kerja karyawan, dapat dilihat dari rekapitulasi jawaban responden dalam tabel berikut ini :

Tabel 5.1

Rekapitulasi Klasifikasi Jawaban Responden Berdasarkan Pelatihan

Kategori Interval Frekuensi Persentase(%)

Sangat Tinggi 34,666 - 40,833 22 27,50

Tinggi 28,498 - 34,665 32 40,00

Sedang 22,33 - 28,497 20 25,00

Rendah 16,153 - 22,32 5 6,25

Sangat Rendah 10 - 16,152 1 1,25

Jumlah 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Berdasarkan tabel diatas, dapat dilihat bahwapelatihan di PT. Perkebunan Nusantara IV Medan, berada pada kategori tinggi yang ditunjukkan dari 32 responden (40%), kategori sangat tinggi sebanyak 22 orang (27,50%), kategori sedang sebanyak 20 orang (25%), selanjutnya kategori rendah sebanyak 5 orang (6,25%) dan sangat rendah sebanyak 1 orang (1,25%).


(61)

2. Rekapitulasi Frekuensi Klasifikasi Jawaban Responden Untuk Produktivitas Kerja Karyawan (Variabel Y)

Setelah data penelitian dianalisis maka diperoleh nilai/skor tertinggi adalah 44,379 dan nilai/skor terendah adalah 15,065. Untuk menentukan jarak intervalnya maka digunakan rumus sebagai berikut (Sugiyono, 2005 : 212) :

I = Skor Tertinggi −Skor Terendah Jumlah Interval

I = 44,379−15,065 5

I =

29,314

5

= 5,863

Interval tersebut dapat digunakan untuk menyusun kategori sebagai berikut : Untuk kategori sangat tinggi : 38,516 –44,379

Untuk kategori tinggi : 32.652 –38,515

Untuk kategori sedang : 26,788 –32,651

Untuk kategori rendah : 20,924 –26,787


(62)

Tabel 5.2.

Rekapitulasi Klasifikasi Jawaban Responden Berdasarkan Produktivitas KerjaKaryawan

Kategori Interval Frekuensi Persentase(%)

Sangat Tinggi 38,516 - 44,379 11 13,75

Tinggi 32,652 - 38,515 28 35,00

Sedang 26,788 - 32,651 30 37,50

Rendah 20,924 - 26,787 9 11,25

Sangat Rendah 15,06 - 20,923 2 2,50

Jumlah 80 100

Sumber : Kuesioner Penelitian (2016)

Berdasarkan tabel diatas, dapat dilihat bahwa produktivitas kerja karyawan di PT. Perkebunan Nusantara IV Medan, berada pada kategori sedang yang ditunjukkan dari 30 responden (37,50%), kategori tinggi sebanyak 28 orang (35%), kategori sangat tinggi sebanyak 11 orang (13,75%), kategori rendah sebanyak 9 orang (11,25%) dan kategori sangat rendah sebanyak 2 orang (2,50%). B.Uji Validitas dan Reabilitas

1. Uji Validitas

Untuk melakukakn uji validitas, maka nilai dari thitung dengan terlebih dahulu mencari nilai r dengan menggunakan rumus Product Moment Pearson. Nilai r yang diperoleh digunakan untuk memperoleh nilai dari thitung dengan menggunakan rumus Uji-t. Untuk melihat nilai ttabel dalam penelitian ini dengan ketentuan dk = n-2, 80-2 = 78 dan tingkat signifikansi sebesar 5%, maka angka yang diperoleh dari nilai ttabel adalah 1,991.


(63)

Berdasarkan pengujian atas 20 item pertanyaan yang terdiri dari 10 item pertanyaan untuk variabel x (Pelatihan) dan 10 item pertanyaan untuk variabel y (Produktivitas Kerja Karyawan) dengan menggunakan program Microsoft OfficeExcel 2013 dapat diperoleh validitas instrumen masing-masing item pertanyaansebagai berikut:

Tabel 5.3

Validitas Instrumen Untuk Variabel X (Pelatihan)

No Pertanyaan Thitung <or> Ttabel Validitas

1 6,869 > 1,991 Valid

2 10,109 > 1,991 Valid

3 11,076 > 1,991 Valid

4 10,813 > 1,991 Valid

5 13,469 > 1,991 Valid

6 11,778 > 1,991 Valid

7 11,653 > 1,991 Valid

8 7,958 > 1,991 Valid

9 9,881 > 1,991 Valid

10 8,182 > 1,991 Valid

Sumber : Hasil Data Penelitian 2016 Yang Telah Diolah

Dari tabel 5.3 di atas dapat dilihat bahwa semua item pertanyaan dinyatakan valid, yang diperoleh dari thitung>ttabel untuk dk = 80-2 = 78 dan alpha (α) = 5%.


(64)

Tabel 5.4

Validitas Instrumen Untuk Variabel Y (Produktivitas Kerja Karyawan)

No Pertanyaan Thitung < or > ttabel Validitas

1 9,763 > 1,991 Valid

2 7,838 > 1,991 Valid

3 10,657 > 1,991 Valid

4 9,480 > 1,991 Valid

5 6,465 > 1,991 Valid

6 9,430 > 1,991 Valid

7 5,945 > 1,991 Valid

8 5,833 > 1,991 Valid

9 7,157 > 1,991 Valid

10 8,926 > 1,991 Valid

Sumber : Hasil Data Penelitian 2016 Yang Telah Diolah

Dari tabel 5.4 di atas dapat dilihat bahwa semua item pertanyaan dinyatakan valid, yang diperoleh dari thitung>ttabel untuk dk = 80-2 = 78 dan alpha (α) = 5%.

2 .Uji Reliabilitas

Pada uji reliabilitas instrumen, butir-butir instrumen di belah menjadi dua kelompok, yaitu kelompok instrumen ganjil dan kelompok instrumen genap. Untuk kelompok instrumen ganjil, skor butirnya dijumlah sehingga menghasilkan skor total, sama juga dengan kelompok instrumen genap. Selanjutnya skor total antara kelompok instrumen ganjil dan genap dicari korelasinya dengan rumus korelasi Product Moment Pearson. Perhitungan korelasi ini dengan menggunakan


(65)

= 0,724 untuk variabel y. Kemudian nilai korelasi tersebut dimasukkan ke dalam rumus pengujian reliabilitas instrumen dengan teknik belah dua dari SpearmanBrown.

Pengujian reliabilitas instrumen untuk Variabel Pelatihan(X) dengan rumus Spearman Brown yaitu :

�= 2 rb 1+rb

�= 2 x 0,83 1 + 0,83

=

1,671 1,835

= 0,910

Berdasarkan perhitungan uji reliabilitas instrumen untuk variabel X di atas, maka dapat disimpulkan bahwa nilai koefisien reliabilitas instrumen ri> nilai rtabel yaitu 0,910 > 0,2199 sehingga instrumen untuk variabel X dinyatakan reliabel.

Pengujian reliabilitas instrumen untuk Variabel produktivitas karyawan (Y) dengan rumus Spearman Brown yaitu :

�= 2 rb 1+rb

�= 2 x 0,724 1+ 0,724


(66)

� = 1,448 1,724

= 0,840

Berdasarkan perhitungan uji reliabilitas instrumen untuk variabel Y di atas, maka dapat disimpulkan bahwa nilai koefisien reliabilitas instrumen ri> nilai rtabel yaitu 0,840 > 0,2199 sehingga instrumen untuk variabel Y dinyatakan reliabel.

3. Koefisien Korelasi Product Moment

Untuk mengetahui ada tidaknya dan besar kecilnya hubungan antara pelatihan (variabel x) terhadap produktivitas karyawan (variabel y), maka dapat dilihat dengan menggunakan rumus Korelasi Product Moment.

N = 80

∑x = 2471,744 ∑y = 2595,73

∑x² = 79540,88

∑y² = 86760,91

∑xy = 81678,65

r

xy

=

N.∑xy−(∑x)(∑y)


(67)

��

=

[(80 ×79540 ,88 )80 × 81678 ,65 (2471 ,744)− (2471 ,744)(2595,73)2][(80 ×86760 ,91) (2595,73)2]

��

=

[(6363270 ,4) (6109518 ,402)][(6940872 ,8)6534292−6415980 ,053 (6737814 ,233)]

��

=

118311 ,947

�[253751 ,998][203058 ,577]

��

=

[(5,152651962 x 10)]118311 ,947 10

��

=

1183111 ,947226994 ,5366

��

=

0,521

Hasil perhitungan korelasi yang didapat sebesar 0,521 bernilai positif, berarti ada hubungan antara pelatihan terhadap produktivitas kerja karyawan pada PT. Perkebunan Nusantara IV Medan. Maka hasil dari perhitungan korelasi sebelumnya perlu disesuaikan dengan nilai tabel. Dari perhitungan korelasi di atas diperoleh nilai rhitung adalah 0,521, bila dikonsultasikan dengan nilai rtabel untuk n = 80 dan kesalahan 5% maka r tabel adalah 0,2199. Dengan demikian korelasi itu signifikan dan hipotesis yang diajukan dapat diterima karena rxy adalah lebih besar dari nilai rtabel n = 80 yaitu 0,521 > 0,2199. Untuk mengetahui kadar tinggi rendahnya koefisien korelasi, maka diperlukan interpretasi sebagai berikut (Sugiyono, 2005 : 212) :


(68)

Tabel 5.5

Tabel Interpretasi Koefisien Korelasi

Interval Koefisien Tingkat Hubungan

Antara 0,00 –0,19 Sangat Rendah

Antara 0,20 –0,39 Rendah

Antara 0,40 –0,59 Sedang

Antara 0,60 –0,79 Tinggi

Antara 0,80 –1,00 Sangat Tinggi

Dari hasil perhitungan yang menggunakan rumus koefisien Korelasi Product Moment, maka diperoleh hasil 0,521. Jadi dapat disimpulkan denganadanya pelatihan memberi pengaruh positif terhadap produktivitas kerja karyawan di PT. Perkebunan Nusantara IV Medan. Dengan kata lain, apabila salah satu variabel terjadi peningkatan, maka akan diikuti dengan peningkatan variabel yang berkorelasi. Selain itu, dengan mengkonsultasikan r yang diperoleh dengan tabel pedoman interpretasi Sugiyono, maka dapat dilihat

bahwa r = 0,521 berada pada interval koefisien antara 0,40 –0,59.Jadi, tingkat pengaruh antara pelatihan terhadap produktivitas kerja karyawan pada PT. Perkebunan Nusantara IV Medan berada pada tingkat hubungan sedang.

D. Uji Signifikansi Koefisien Korelasi (Uji-t)

Untuk mengetahui apakah variabel X dan variabel Y terdapat hubungan atau tidak, maka dilakukan uji signifikansi koefisien korelasi dengan

menggunakan rumus Uji-t dan dk = n-2 dengan α = 0,05 (uji t sebagai berikut)

� =�√� −2

√1− �2

� = 0,521√80−2


(69)

� =0,521 × 8,832

√1−0,271

� = 4,601

√0,729

� =4,601 0,854

= 5,387

Hasil perhitungan uji signifkansi koefisien korelasi didapat harga thitung adalah 5,387 selanjutnya dibandingkan dengan harga ttabel. Jika dilihat pada tabel t untuk kesalahan 5% uji dua pihak dan dk = 80-2 = 78, maka diperoleh ttabel adalah 1,991. Hal ini dapat digambarkan sebagai berikut :

5 Koefisien Determinan

Tujuan koefisien determinan ini adalah untuk mengetahui persentase besarnya pengaruh variabel X (variabel bebas) terhadap variabel Y (variabel terikat), yang dapat dilakukan dengan menggunakan rumus :

D = (���)² × 100%

D = (0,521)² × 100%

D =27,144%

Dengan koefisien determinasi, maka diperoleh hasil sebesar 27,144%. Ini berarti pencapaian pelatihan pada PT. Perkebunan Nusantara IV Medan dipengaruhi oleh adanya prestasi kerja sebesar 27,144%.


(70)

Analisis regresi linier sederhana dilakukan bila hubungan dua variabel berupa hubungan kasual/ sebab akibat atau fungsional. Analisis regresi linier sederhana juga digunakan unutk melihat bagaimana variabel independen (X) mempengaruhi vaiabel dependen (Y). Untuk mengujii regresi linier sederhana antara variabel X dengan variabel Y, maka dignakan rumus sebagai berikut :

� =(∑ ��)(∑ ��

2)(∑ ��)(∑ ����)

�.∑ �2� −(∑ ��)2

= (2595,73)(79540 ,88)− (2471 ,744)(81678 ,65) 80×79540 ,88 − (2471 ,744) 2

= 206466648 − 201888713 ,1 6363270 ,4 − 6109518 ,402

= 4577935 ,3 253751 ,998 = 18,041

=

� ∑ ���� −

(

∑ ��

)(

∑ ��

)

� ∑ �

2

� −

(

∑ ��

)2

=

80 ×81678 ,65 − ( 27471 ,744) (2595,73)

80 ×79540 ,88 − (27471 ,744)²

= 6534292 − 6415980 ,053

6363270 ,4 − 6109518 ,402

= 118311 ,947

253751 ,998


(71)

Berdasarkan perhitungan regresi linier sederhana, nilai pelatihan (diklat) dan produktivitas kerja karyawan Y = 18,041 + 0,466 X. Hasil dari persamaan regresi diatas mempunyai makna :

Dari hasil perhitungan regresi linier sederhana tersebut diperoleh nilai konstanta (a) sebesar 18,041 dan nilai b 0,466 yang artinya jika variabel independen yaitu pelatihan tetap (X=0) maka perubahan produktivitas kerja karyawan sebesar 18,041 atau 18%. Koefisien regresi bernilai 0,466 mengakibatkan pelatihan berpengaruh positif terhadap produktivitas kerja karyawan. Nilai ini menunjukan bahwa setiap adanya upaya penambahan satu satuan pada pelatihan atau variabel X ditingkatkan 100% maka produktivitas kerja karyawan akan bertambah sebesar 0,466.

Dari penjelasan di atas, dapat disimpulkan bahwa signifikan dan bersifat positif antara pelatihan dengan produktivitas kerja karyawan pada PT. Perkebunan Nusantara IV Medan.

G.Pembahasan Hasil Penelitian

Berdasarkan Penelitian ini juga menunjukkan tidak ada pengaruh yang signifikan antara pelatihan terhadap produktivitas kerja pegwai, berdasarkan kuesioner yang dibagikan nya hanya dapat 0,26% pengaruhnya dandari determinasi yaitu sebesar 6,76% yang berarti 5%-16% menunjukkan rendahnya pengaruh antara variabel pelatihan terhadap prroduktivitas kerja kryawan.

Sedangkan hasil penelitian yang penulis lakukan adalah pelatihan pada PT. Perkebunan Nusantara IV Medan dapat dikatakan baik dan berada pada posisi kategori tinggi, dan prroduktivitas kerja karyawan berada pada posisi kategori


(72)

sedang. Hasil perhitungan korelasi Product Moment yang didapat sebesar 0,521 bernilai positif, berarti ada hubungan antara pelatihan terhadap produktivitas kerja karyawan pada PT. Perkebunan Nusantara IV Medan dan mempunyai pengaruh yang signifikan anatara pelatihan terhadap produktivitas kerja karyawan pada PT. Perkebunan Nusantara IV Medan.

Persamaan penelitian terdahulu dengan penelitian yang penulis lakukan adalah sama-sama ingin melihat bagaimana pengaruh pelatihan terhadap produktivitas kerja. Perbedaannya adalah pada lokasi, waktu, populasi dan sampel pada penelitiannya.

Sementara apabila melihat perbandingan dengan hasil penelitian terdahulu dengan penelitian penulis lakukan, terdapat beberapa keunikan dari penelitian yang penulis lakukan yakni sebagai berikut:

1. Penelitian ini mengungkapkan tentang konteks pelatihan di dalam perusahaan PT. Perkebunan Nusantara IV Medan secara menyeluruh.

2. Penelitian ini juga mengungkapkan bagaimana hubungan antara pelatihan teradap produktivitas kerja karyawan pada PT. Perkebunan Nusantara IV Medan.


(1)

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK DEPARTEMEN ILMU ADMINISTRASI NEGARA

Lembar Persetujuan

Skripsi ini disetujui untuk diperbanyak dan dipertahankan oleh :

Nama : Syah Leni Fitri

NIM : 140921016

Departemen : Ilmu Administrasi Negara

Judul : Pengaruh Pelatihan Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada PT. Perkebunan Nusantara IV (Persero) Medan.

Medan, Juni 2016

Dosen Pembimbing Ketua Departemen

Drs. Rasudyn Ginting, M Si

NIP. 195908141986011002 NIP. 195908141986011002 Drs. Rasudyn Ginting, M Si

Dekan FISIP USU

NIP. 197409302005101002 Dr. Muryanto Amin S, Sos, M.Si


(2)

ABSTRAK

Pengaruh Pelatihan terhadap Produktivitas Kerja Karyawan pada PT. Perkebunan Nusantara IV Medan

Skripsi ini disusun oleh:

Nama : Syah Leni Fitri

NIM : 140921016

Departemen : Ilmu Administrasi Negara Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Dosen Pembimbing : Drs. Rasudyn Ginting, M Si

Penelitian ini berjudul pengaruh pelatihan terhadap produktivitas kerja karyawan pada PT. Perkebunan Nusantara IV Medan. Dalam usaha pencapaian tujuannya, perusahaan mengharapkan agar karyawan dapat bekerja secara produktif dan melaksanakan tugasnya dengan baik. Keinginan tersebut dapat dicapai apabila karyawan bekerja dengan mempunyai sdm yang baik dan memiliki keterampilan dan pengetahuan. Salah satu cara yang harus ditempuh perusahaan untuk meningkatkan produktivitas kerja karyawan yaitu dengan memberikan pelatihan. Dengan adanya pelatihan, perusahaan dapat mengetahui dan membedakan antara karyawan yang berproduktiv dan yang tidak berproduktiv. kegunaan pelatihan dilihat dari masing-masing pihak yang terdapat dalam perusahaan yaitu bagi karyawan dapat mengetahui kekuatan dan kelemahan masing-masing sehingga memacu perkembangan kemampuan, pengetahuan dan keterampilan karyawan, sedangkan bagi pimpinan/atasan dapat membantu mereka dalam melaksanakan fungsinya di dalam perusahaan.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh pelatihan terhadap produktivitas kerja karyawan pada PT. Perkebunan Nusantara IV Medan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini bersifat kuantitatif dengan melakukan penyebaran kuesioner. Jumlah responden dalam penelitian sebanyak 80 orang responden.

Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan dari perhitungan uji antara variabel X dan variabel Y, maka diperoleh rxy = 0,521 dengan harga thitung = 5,387.

Hal ini menunjukkan kefisien korelasi adalah signifikan dengan nilai tes statistik thitung>ttabel yang berarti Ha diterima, yaitu ada pengaruh yang positif antara

pelatihan terhadap produktivitas kerja karyawan pada PT. Perkebunan Nusantara IV Medan. Besarnya pengaruh pelatihan terhadap produktivitas kerja karyawan pada PT. Perkebunan Nusantara IV Medan adalah sebesar 27,144%.

_________________________


(3)

KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan Anugrah-Nya, Saya dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini. Penulisan skripsi ini dilakukan dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Administrasi Publik Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Sumatera Utara (USU).Terimakasih kepada kedua Orang Tua Saya yang tak hentinya mendukung serta mendoakan saya agar dipermudah langkah dalam penyusunan skripsi ini. Kepada Abg saya Eko Andreas Koto, serta adik saya yang selalu mendoakan yang terbaik untuk proses perjalanan hidup saya. Tak lupa juga, Saya ingin sampaikan ucapan terima kasih kepada:

1. Bapak Prof. Dr. Muryanto Amin S,sos, M.Si selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara.

2. Bapak Drs. Rasudyn Ginting, M.Si selaku ketua Departemen Ilmu Administrasi Negara Sekaligus dosen pembimbing yang telah menyediakan waktu, tenaga, dan pikiran untuk mengarahkan saya dalam penyusunan skripsi ini.

3. Dosen Penguji Utama yang telah memberikan masukan untuk perbaikan skripsi ini hingga akhirnya bisa menjadi lebih baik lagi.

4. Seluruh Dosen dan Staf pengajar yang telah mendidik dan membimbing mulai dari semester awal hingga saya menyelesaikan perkuliahan.

5. Laboratorium Departemen Ilmu AdministrasiKak Dian, Kak Mega dan Bang Fajar yang telah membantu sehingga Saya memperoleh banyak ilmu yang bermanfaat.

6. Terima kasih yang spesial saya sampaikan untuk M Raja Metar Nst yang telah memberikan banyak bantuan, motivasi dan nasehat kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.


(4)

8. Sahabat yang juga saya sayangi Arep, Bolang, Kandar, Bayu, Dewi yang juga tak hentinya slalu memberikan motivasi dan dukungan.

9. Teman seperjuangan saya Dian, Vira, Cimun, Uwi, dan Lia yang telah banyak membantu saya selama masa perkuliahan.

Peneliti menyadari sebagai manusia tidak luput dari salah, karena kebeneran hanya milik-Nya. Peneliti dengan tangan terbuka menerima kritik dan saran yang bersifat konstruktif untuk perbaikan dan sebagai pendorong peneliti untuk dapat semakin maju. Semoga skripsi ini dapat dimanfaatkan di kemudian hari. Akhir kata, Saya berharap Tuhan Yang Maha Esa membalas segala kebaikan kalian.

Medan, Juni 2016 Peneliti


(5)

DAFTAR ISI

Halaman HALAMAN PENGESAHAN

ABSTRAK ... i

KATA PENGANTAR ... ii

DAFTAR ISI ... iv

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Perumusan Masalah ... 8

C. Tujuan Penelitian ... 8

D. Manfaat penelitian ... 8

E. Kerangka Konseptual ... 9

1. Pelatihan ... 10

2. Produktivitas Karyawan ... 20

F. Hipotesis... 27

G. Defenisi Konsep ... 27

H. Defenisi Operasional ... 28

I. Sistematika Penulisan ... 31

BAB II METODE PENELITIAN ... 32

A. Jenis Penelitian ... 32

B. Lokasi dan Waktu Penelitian ... 32

C. Populasi dan Sampel Penelitian ... 32

1. Populasi ... 32

2. Sampel ... 33

D. Teknik Pengumpulan Data ... 33

1. Data Primer ... 33

2. Data Skunder ... 34

E. Teknik Pengumpulan Skor... 34

F. Teknik Analisis Data ... 36

1. Koefisien Korelasi Product Moment ... 36

2. Uji Signifikansi Koefisien Korelasi (Uji “t”) ... 36

3. Koefisien Determinasi ... 40

4. Regresi Linier Sederhana ... 41

BAB III DESKRIPSI LOKASI PENELITIAN ... 43

A. Sejarah Singkat Perusahaan... 43

B. Profil Perusahaan ... 44


(6)

BAB IV PENYAJIAN DATA ... 59

A. Deskriptif Data Identitas Responden ... 59

B. Penyajian Data Hasil Koesioner ... 62

1. Variabel X Pelatihan ... 62

2. Variabel Y Produktivitas Karyawan ... 71

BAB V ANALISA DATA ... 82

A. Rekapitulasi Data ... 82

B. Uji Validitas Dan Reabilitas ... 85

1. Uji Validitas ... 85

2. Uji Reabilitas ... 87

C. Koefisien Korelasi Product Moment ... 89

D. Uji Signifikansi Koefisien Korelasi (Uji “t”) ... 92

E. Koefisien Determinan ... 93

F. Regresi Linier Sederhana ... 93

G. Pembahasan ... 95

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN ... 97

5.1 Kesimpulan ... 97

5.2 Saran ... 97