Potensi dan Masalah Pengumpulan Data

Item 15 0,314 0,114 0,457 0,114 Item 16 0,2 0,2 0,143 0,457 Item 17 0,257 0,171 0,486 0,086 Item 18 0,2 0,171 0,143 0,486 Item 19 0,229 0,429 0,171 0,171 Item 20 0,2 0,171 0,486 0,143 Item 21 0,514 0,143 0,257 0,086 Item 22 0,057 0,343 0,257 0,343 Item 23 0,2 0,171 0,314 0,314 Item 24 0,343 0,171 0,257 0,229 Item 25 0,229 0,543 0,114 0,114 Item 26 0,171 0,2 0,171 0,457 Item 27 0,2 0,171 0,457 0,171 Item 28 0,143 0,2 0,229 0,429 Item 29 0,143 0,371 0,429 0,057 Item 30 0,286 0,171 0,457 0,086 Keterangan : merupakan kunci jawaban

B. Pembahasan

1. Langkah-langkah Pengembangan Perangkat Tes Hasil Belajar

a. Potensi dan Masalah

Berdasarkan hasil wawancara analisis kebutuhan yang telah peneliti lakukan, diperoleh bahwa guru sudah membuat sendiri soal-soal yang digunakan untuk memberikan evaluasi kepada siswanya. Guru sudah mengetahui langkah-langkah penyusunan tes yang baik. Tetapi guru terkendala masalah waktu, sehingga penyusunan tes tersebut belum maksimal. Dalam pembuatan soal, guru belum menerapkan soal yang berbentuk pemecahan masalah, sehingga tidak menuntut siswa untuk berpikir kritis. Guru kelas IV belum menganalisis kualitas soal, seperti validitas dan reliabilitas. Selain itu, guru sudah menggunakan dimensi proses kognitif menurut Taksonomi Bloom yang direvisi, tetapi hanya menyasar pada tingkatan mengingat dan memahami saja, belum mencapai level kognitif tingkat tinggi. Berdasarkan keterangan hasil analisis kebutuhan tersebut diperoleh kesimpulan bahwa guru kelas IV membutuhkan contoh soal yang berkualitas baik. Soal yang berkualitas baik tersebut digunakan oleh guru sebagai pedoman pembuatan soal selanjutnya.

b. Pengumpulan Data

Dalam penelitian ini, peneliti melakukan pengumpulan data menggunakan tiga cara. Pertama, peneliti melakukan wawancara analisis kebutuhan. Berdasarkan keterangan hasil analisis kebutuhan tersebut, diperoleh kesimpulan bahwa guru membutuhkan contoh tes hasil belajar matematika yang memiliki kualitas baik. Kedua, data diperoleh dari hasil validasi ahli yang dilakukan oleh empat guru kelas IV SD. Kesimpulan dari validasi ahli tersebut adalah desain produk dinyatakan layak atau diujicobakan di lapangan dengan perbaikan sesuai saran. Ketiga, data diperoleh dari hasil uji coba lapangan terbatas yang dilakukan di SD Kanisius Ganjuran dan SD Kanisus Bantul. Hasil uji coba PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI lapangan terbatas adalah rangkuman jawaban siswa kelas IV SD Kanisius Ganjuran dan SD Kanisius Bantul. Rangkuman jawaban seluruh siswa dapat dilihat pada lampiran hal. 230.

c. Desain Produk

Dokumen yang terkait

Pengembangan tes hasil belajar Matematika kompetensi dasar menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan satuan waktu, panjang dan berat untuk siswa kelas IV sekolah dasar.

0 1 225

Pengembangan tes hasil belajar Matematika kompetensi dasar 2.5 menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan waktu, jarak, dan kecepatan untuk siswa kelas V Sekolah Dasar.

0 0 303

Pengembangan tes hasil belajar matematika kompetensi dasar 3.3 menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan satuan waktu, panjang, dan berat untuk siswa kelas IV Sekolah Dasar.

1 6 280

Pengembangan tes hasil belajar matematika kompetensi dasar Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan KPK dan FPB untuk Siswa Kelas IV Sekolah Dasar.

0 7 269

Pengembangan tes hasil belajar Matematika kompetensi dasar menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan operasi hitung, KPK dan FPB untuk siswa kelas V sekolah dasar.

0 0 200

Pengembangan tes hasil belajar matematika kompetensi dasar menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan waktu, jarak, dan kecepatan untuk siswa kelas V sekolah dasar.

0 4 187

Pengembangan tes hasil belajar matematika kompetensi dasar 1.5 menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan operasi hitung, KPK dan FPB untuk siswa kelas V Sekolah Dasar

0 2 277

Pengembangan tes hasil belajar Matematika kompetensi dasar menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan satuan waktu, panjang dan berat untuk siswa kelas IV sekolah dasar

0 1 223

Pengembangan tes hasil belajar Matematika kompetensi dasar 2.5 menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan waktu, jarak, dan kecepatan untuk siswa kelas V Sekolah Dasar

0 13 301

Pengembangan tes hasil belajar matematika kompetensi dasar 3.3 menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan satuan waktu, panjang, dan berat untuk siswa kelas IV Sekolah Dasar

2 8 278