Gedung Pusat Promosi Produk UKM Jawa Timur

24 Tampilan Tampilan bangunan tetap tidak meninggalkan dari fungsi dan penggunaan ini dimana fungsi bangunan sebagai galeri dan produksi batik rumahan pada umum. kemudian bila dilihat tampak depan terlihat banyak bukaan-bukaan yang menandakan rumah tropis yang membutuhkan sirkulasi udara yang sukup untuk pendinginan pada ruangan pada rumah tersebut. Kemudian dapat dilihat juga warna yang digunakan yaitu warna hijau mengesankan bangunan tradisional yang kontras dengan budaya batik yang tradisional di batik cempaka laweyan. Gambar 2.24 . Tampilan Bangunan Sumber : Dokumen Pribadi, 2013

2.1.3.2. Gedung Pusat Promosi Produk UKM Jawa Timur

Gambar 2.25. Lokasi Gedung Pusat Promosi Produk UKM Jawa Timur Sumber : Google earth  Spesifikasi Obyek Fungsi bangunan : UKM Kerajinan Juanda Sidoarjo, Jawa Timur Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 25 Lokasi : Jl. Juanda Sidoajo Luas Bangunan : 288 m2 Jumlah Pengunjung : 150 – 200 Oranghari UKM juanda lokasinya berada di kawasan sidoarjo tepatnya di jln.juanda, UKM tersebut didirikan pada tahun 2010 dengan tujuan menampung berbagai kerajinan yang ada di Jawa Timur, sehingga menjadi suatu pusat bagi macam - macam kerajinan. Obyek kasus UKM ini memberikan 8 jasa layanan bagi para pelaku UKM secara gratis, yakni layanan: 1. Konsultasi usaha 2. Informasi usaha, 3. Pendampingan usaha, 4. Pelatihan, 5. Akses pembiayaanpermodalan, 6. Akses pemasaran produk UKM, 7. Pusat informasipustaka kewirausahaan, dan 8. Klinik Koperasi dan UKM keliling  Gambar denah Gambar 2.26. Denah UKM Juanda Sumber : Dokumen Pribadi, 2013 Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 26 Bangunan tersebut terdiri dari dua lantai dengan panjang dan lebar 12 m x 12m. Pada denah galeri tidak terdapat sekat-sekat tembok ataupun partisi yang lainnya, untuk peletakan kerajinan diletakkan di lemari kaca.  Fasilitas Terdiri dari dari dua lantai : Lantai 1. - ruang untuk penjualan - kasir - ruang pengelola - ruang tamu Lantai 2. - ruang penjualan  Tampilan Bangunan - Eksterior Gambar 2.27. Fasad Depan UKM Juanda Sumber : Dokumen Pribadi, 2013 Tampilan dari bangunan tersebut dapat dikategorikan bangunan arsitektur modern terlihat dari bentuk bangunannya yang hanya didominasi oleh unsur – unsur vertical dan horizontal. - Interior Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 27 Gambar 2.28. Interior Sumber : Dokumen Pribadi, 2013 Pada interiornya terlihat bahwa penataan souvenir kerajinan yang ada di jawa timur di bagi sendiri – sendiri, jadi pada prinsipnya kerajinan yang ada di suatu daerah di jawa timur terbagi – bagi dalam daerahnya masing – masing sehingga mempermudah pengunjung dalam mencari kerajinan dari daerah tertentu. - Struktur Bangunan Gambar 2.29. Struktur Bangunan Sumber : Dokumen Pribadi, 2013 Struktur bangunan pada UKM tersebut memiliki struktur beton kolom dan Balok dengan jumlah 16 kolom yang memiliki lebar kolom 30 x 30 cm .

2.1.4. Analisa Hasil Studi