Aplikasi Aksesbilitas Aplikasi Tampilan Aplikasi Ruang Dalam

82 Gambar 6.2. Aplikasi Ruang Luar Sumber : Analisa Penulis 2013

6.3. Aplikasi Aksesbilitas

Membuka aksesbilitas dari berbagai arah sehingga bangunan bisa dicapai dengan mudah. Pintu masuk pertama berada pada jalan Halim Perdana Kusuma yaitu diperuntukan untuk akses wisatawan, kemudian pintu masuk kedua diletakkan di jalan Soekarno Hatta yang diperuntukan untuk pengunjung dan juga pintu keluar dibuat terpusat. Gambar 6.3. Aplikasi Aksesbilitas Sumber : Analisa Penulis 2013 Parkir pelatihan In wisatawan In Pelatihan Out 3 5 12 4 Gapura sebagai penerima pengrajin Kolam air yang berfungsi sebagai penghubung masa Gapura sebagai penerima wisatawan Auditorium sebagai penghubung K.formal dan Nonformal Plasa untuk fashion show outdoor Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 83

6.4. Aplikasi Tampilan

Aplikasi tampilan pada kompleks pelatihan yaitu menggunakan langgam arsitektur Madura yaitu kraton sumenep, kemudian mengalami tranformasi ekspresi kreativitas. Gambar 64. Aplikasi Tampilan Pelatihan Sumber : Analisa Penulis 2013 Kemudian Aplikasi tampilan pada kompleks pemasaran langgam rumah tanean lanjeng. Pengaplikasian mengambil bentukan atap. Gambar 6.5. Aplikasi Tampilan Kompleks Pemasaran Sumber : Analisa Penulis 2013 Atap rumah tinggal tanean lanjeng Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 84

6.5. Aplikasi Ruang Dalam

Gambar 6.6. Aplikasi Sirkulasi Sumber : Analisa Penulis 2013 Aplikasi sirkulasi menggunakan sistem radial karena sifat pelatihan terbagi-bagi menurut apa yang dibutuhkan oleh pengrajin di bangkalan. Gambar 6.7. Interior Museum dan Galery Sumber : Analisa Penulis 2013 Gambar 6.8. Interior Lobby pengelola Sumber : Analisa Penulis 2013 Gambar 6.9. Interior pelatihan menjahit Sumber : Analisa Penulis 2013 Gambar 6.10. Interior pemasaran Sumber : Analisa Penulis 2013 Crosventilasi Koridor sebagai crosventilasi Crosventilasi Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 85

6.6. Aplikasi Utilitas