Struktur Organisasi PDAM Tirtanadi Cabang Medan Kota

e Mengelola perusahaan dengan menerapkan prinsip kewajaran, transparansi, akuntabilitas dan responsibilitas sebagai bentuk pelaksanaan Good Corporate Governance. f Menjadikan perusahaan sebagai salah satu sumber Pendapatan Asli Daerah Provinsi Sumatera Utara. g Melaksanakan seluruh aktivitas perusahaan yang berwawasan lingkungan. h Menjalankan pengelolaan air limbah kepada masyarakat Sumatera Utara dan mengembangkannya di masa yang akan datang.

4.1.3 Struktur Organisasi PDAM Tirtanadi Cabang Medan Kota

Struktur organisasi PDAM Tirtanadi Cabang Medan Kota menggunakan struktur organisasi fungsional yang telah ditetapkan. Struktur ini untuk memperlancar dan mempermudah pimpinan dalam mengadakan kontrol demi kelancaran usaha yang dikelolanya. Adapun susunan pegawai pada PDAM Tirtanadi Cabang Medan Kota adalah: a. Kepala Cabang : Yusuf Pohan, SE, MM b. Kabag Pengawasan : Ir. Aprillian Siregar, MT c. Kabag umum dan personalia : Juriana Hasibuan, SE d. Kabag Keuangan : Hasnan Daulay, SE e. Kabag Pemasaran : Sulaiman Makruf, SE f. Kabag Hublang : Iskandar Hasibuan, SE g. Kabag Jaringan Perpipaan : Akhmad Samari, ST Gambaran mengenai bentuk struktur organisasi PDAM Tirtanadi Cabang Medan Kota, dapat dilihat pada Gambar: Universitas Sumatera Utara Sumber: PDAM Tirtanadi Cabang Medan Kota 2011 data diolah Gambar 4.1 Struktur Organisasi PDAM Tirtanadi Cabang Medan Kota a Uraian Tugas-tugas Pokok Kepala Cabang i. Melakukan koordinasi dengan unit kerja yang terkait. ii. Merencanakan dan melaksanakan program kerja cabang. iii. Memimpin dan mengendalikan pelaksanaan kegiatan di cabang. iv. Membuat dan menyusun usulan anggaran tahunan cabang setelah berkonsultasi dengan unit kerja penyusun anggaran. Kepala Cabang Kabag Pengawasan Kabag Umum Personalia Kabag Keuangan Kabag Pemasaran Kabag Hub. Langsung Kabag Jar. Perpipaan Asisten I Asisten II Pegawai Asisten I Asisten II Pegawai Asisten I Asisten II Pegawai Asisten I Asisten II Pegawai Asisten I Asisten II Pegawai Asisten I Asisten II P egaw ai Universitas Sumatera Utara v. Memberikan pelayanan yang baik kepada pelanggan air bersihair limbah. vi. Mengupayakan semaksimal mungkin menurunkan tingkat kehilangan air. vii. Memelihara hubungan kerja yang baik dengan sesama pihak yang berhubungan dengan cabang baik internal maupun eksternal. viii. Mengusulkan kepada Kepala Divisi Operasi Zona 1 melalui Bidang Hubungan Langganan atas penurunan golongan tarip, reduksi pemakaian air dan penyelesaian kasus. ix. Memelihara, merawat sarana dan prasarana yang ada di cabang. x. Menyampaikan data dan informasi kegiatan cabang ke kantor pusat melalui perangkat sistem informasi atau sarana lain secepatnya. xi. Membuat dan menyampaikan laporan bulanan perkembangan cabang dilengkapi dengan evaluasinya. xii. Melaksanakan semua tugas dan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Kepala Divisi Operasi Zona 1. b Uraian Tugas-tugas Kepala Bagian Pengawasan i. Melakukan koordinasi antar bagian yang ada di cabangnya. ii. Merencanakan dan membuat program pengawasan fungsional di bagian pengawasan. iii. Membantu kepala cabang dalam pengawasan bidang administrasi dan teknik baik pekerjaan sipil, perpipaan maupun mekanikal dan elektrikal. Universitas Sumatera Utara iv. Melakukan monitoring dan menyampaikan informasi adanya penyimpangan kerja dari standar, prosedur maupun ketentuan- ketentuan yang berlaku sebagai pedoman kerja baik yang dilakukan bagian lain maupun oleh pihak ketiga. v. Membuat laporan berkala atas pelaksanaan tugas pengawasan di cabang kepada satuan pengawas intern dengan diketahui oleh kepala cabang. vi. Mengelola fungsi pengawasan di cabangnya dan senantiasa melakukan koordinasi dengan SPI, khususnya dalam pembinaan tugas-tugas pengawasan. vii. Bersama kepala cabang untuk melakukan sosialisasi di cabangnya atas surat edaran, surat keterangan, nota dinas, dan ketentuan- ketentuan lainnya yang diterapkan. viii. Melakukan pemeriksaan atas pelaksanaan pekerjaan sipilbangunan, pemasangan pipa, pencatatan meter air pelanggan, reduksi, perubahan tarif, pencurian air dan tindak lanjut atas pengaduankeluhan masyarakat yang berkaitan dengan pelayanan oleh cabangnya. ix. Membuat dan menyampaikan laporan bulanan perkembangan bagian pengawasan dilengkapi dengan evaluasinya. x. Melaksanakan semua tugas dan tugas-tugas lain yang diberikan oleh kepala cabang. Universitas Sumatera Utara c Uraian Tugas-tugas Kepala Bagian Umum dan Personalia i. Melakukan koordinasi antar bagian yang ada di cabangnya. ii. Merencanakan dan melaksanakan program kerja bagian umum dan personalia. iii. Mengurus segala hal yang berkaitan dengan ketatausahaan, administrasi kepegawaian, gudang, rumah tangga dan angkutan. iv. Memproses penerbitan surat perintah mulai kerjakontrakperjanjian untuk pekerjaan bangunan dan taman sesuai dengan ketentuan. v. Membantu dan menyelenggarakan persiapan yang menyangkut acara rapat intern maupun seremonial. vi. Menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan kerja dan senantiasa melakukan koordinasi dengan kepala satuan pengamanan dalam hal pengaturan petugas satuan pengamanan. vii. Menyusun dan melaksanakan kegiatan-kegiatan pembinaan mentalspiritual dan kesejahteraan pegawai. viii. Mendata hal-hal yang berkaitan dengan disiplin kepegawaian di cabangnya. ix. Melaksanakan semua tugas dan tugas-tugas lain yang diberikan oleh kepala cabang. d Uraian Tugas-tugas Kepala Bagian Keuangan i. Melakukan koordinasi antar bagian yang ada di cabangnya. ii. Merencanakan dan melaksanakan program kerja bagian keuangan. Universitas Sumatera Utara iii. Mengatur penyimpanan uang dalam batas tertentu sesuai ketentuan. iv. Mengupayakan dan mempercepat penagihan tunggakan rekening air guna meminimumkan saldo tunggakan rekening. v. Mengelola buku kas, buku bank serta kas dana kerja sesuai ketentuan yang berlaku. vi. Melaksanakan pencatatan administrasi atas penggunaan dana kerja sesuai dengan peruntukan yang ditetapkan. vii. Meneliti kebenaran atas pembayaran dari pelanggan yang menggunakan cek, giro atau surat berharga lainnya. viii. Membuat laporan harian dan bulanan atas penerimaan atau pendapatan cabang. ix. Membuat dan menyampaikan laporan bulanan perkembangan bagian keuangan dilengkapi dengan evaluasinya. x. Melaksanakan semua tugas dan tugas-tugas lain yang diberikan oleh kepala cabang. e Uraian Tugas-tugas Kepala Bagian Pemasaran i. Melakukan koordinasi antar bagian yang ada di cabangnya. ii. Merencanakan dan melaksanakan program kerja di bagian pemasaran. iii. Melakukan kegiatan tugas pemasaran dan pelayanan kepada pelanggan dan calon pelanggan. iv. Melayani proses permohonan sambungan baru. Universitas Sumatera Utara v. Melaksanakan survey, perencanaan, serta menghitung biaya pekerjaan sambungan baru sesuai dengan ketentuan. vi. Melaksanakan perencanaan perhitungan biaya pekerjaan sipil lainnya sesuai ketentuan. vii. Melaksanakan semua tugas dan tugas-tugas lain yang diberikan oleh kepala cabang. f Uraian Tugas-tugas Kepala Bagian Hubungan Langganan i. Melakukan koordinasi antar bagian yang ada di cabangnya. ii. Merencanakan dan melaksanakan program kerja bagian hubungan langganan. iii. Mencatat, meneruskan dan memonitor laporan masyarakat yang berkaitan dengan pelanggan dengan menggunakan sistem informasi. iv. Menghimpun, memasukkan dan mengolah data internal untuk diteruskan ke sistem informasi manajemen kantor pusat dalam kurun waktu yang ditentukan. v. Melakukan pembacaanpencatatan kubikasi air yang dipakai pelanggan sesuai jadwal pembacaan dan mengirim data DSML tepat waktu. vi. Melakukan evaluasi terhadap kondisi dan akurasi meter air pelanggan. vii. Melaksanakan proses permohonan reduksi, perubahan golongan tarif, balik nama, sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Universitas Sumatera Utara viii. Melaporkan dan memproses tindak lanjut penyelesaian kemungkinan hal-hal yang merugikan perusahaan seperti by pass, penempelan magnet dan tindakan illegal lainnya. ix. Memberikan bon laporan informasi pekerjaan penggantian meter meter mati, daluarsa, ragu, rusak, dan lain-lain dan menyerahkan ke bagian jaringan. x. Pemeliharaan dan penyimpanan kartu pembacaan meter dan formulir daftar stand meter langganan. xi. Membuat dan menyampaikan laporan bulanan perkembangan bagian hubungan langganan dilengkapi dengan evaluasinya. xii. Melaksanakan semua tugas dan tugas-tugas lain yang diberikan oleh kepala cabang. g Uraian Tugas-tugas Kepala Bagian Jaringan Perpipaan i. Melakukan koordinasi antar bagian yang ada di cabangnya. ii. Merencanakan dan melaksanakan program kerja bagian jaringan perpipaan. iii. Melaksanakan pemasangan, pemeliharaan dan pemeriksaan rutin pipa distribusi dan pipa dinas beserta assessoris sesuai dengan perencanaan dan gambar kerja. iv. Memproses penerbitan surat perintah mulai kerjakontrakperjanjian untuk pemasangan sambungan baru, penggantian meter, pasang kembali, melakukan pemutusan aliran Universitas Sumatera Utara airkasus dan pekerjaan rutin lainnya sesuai dengan ketentuan yang berlaku. v. Menjaga kualitas air dalam pipa distribusi dan melakukan pencucian pipa, wash out dan kebersihan pipa pada saat pemasangan pipa. vi. Mengkoordinasikan dan melaksanakan pekerjaan perbaikanrehab pipa distribusi dan mengatasi serta mencari penyebab terjadinya gangguan air pada pelanggan. vii. Melaksanakan perawatan dan pembacaan meter-meter loop yang ada dicabangnya dan mengambil tindakan guna mengurangi tingkat kehilangan air. viii. Mengarsipkan gambar jaringan pipa Blad sesuai dengan ketentuan. ix. Membuat dan menyampaikan laporan bulanan perkembangan bagian jaringan dilengkapi dengan evaluasinya. x. Melaksanakan semua tugas dan tugas-tugas lain yang diberikan oleh kepala cabang. 4.2. Uji Validitas dan Reliabilitas 4.2.1.Uji Validitas