Uji validitas Uji validitas dan Reliabilitas

3.8 Metode pengumpulan data

a. Kuesioner Yaitu pengumpulan data dengan cara mengajukan pertanyaan melalui daftar pertanyaan tertulis untuk diisi responden. b. Studi Dokumentasi Mengumpulkan data dan informasi dengan bantuan bermacam- macam buku, jurnal-jurnal ilmiah, majalah, internet yang menjadi bahan referensi pendukung yang berkaitan dengan penelitian yang memberikan landasan bagi perumusan hipotesis, penyusunan kuesioner, dan pembahasan teoritis. c. Pengamatan Observasi Mengumpulkan data yang dilakukan dengan meninjau dan mengamati secara langsung sejauh mana produk minuman ringan Coca-Cola dapat berpengaruh terhadap keputusan pembelian konsumen.

3.9 Uji validitas dan Reliabilitas

3.9.1 Uji validitas

Uji validitas dilakukan untuk mendapatkan data yang valid. Valid diartikan bahwa instrumen tersebut dapat digunakan untuk mengukur apa yang seharusnya diukur Sugiyono 2008: 172. Kriteria dalam menentukan validitas suatu kuestioner adalah sebagai berikut : Universitas Sumatera Utara 1. Jika r hitung r tabel maka pertanyaan tersebut valid 2. Jika r hitung r tabel maka pertanyaan tersebut tidak valid. 3. Nilai r hitung dapat dilihat pada kolom corrected item total correlation. Uji Validitas kuestioner dalam penelitian ini menggunakan bantuan aplikasi Software SPSS versi 16. Tabel 3.3 Hasil Uji Validitas Variabel Brand Awareness Kesadaran Merek No Pernyataan Corrected Item Total Correlation Keterangan 1. Coca–cola minuman ringan pertama yang muncul saat ingin membeli minuman ringan. 0.642 Valid 2. Coca–cola adalah produk minuman ringan yang sudah sangat terkenal dikalangan umum. 0.655 Valid 3. Saya mengingat dengan baik logo dari produk minuman Coca–cola 0.548 Valid Sumber : Hasil Penelitian, 2013 data diolah Berdasarkan Tabel 3.3 dapat dilihat bahwa hasil pengujian instrumen dari variabel Brand Awareness Kesadaran Merek memiliki nilai yang lebih besar dari 0,361. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa seluruh instrumen pertanyaan dari variabel Brand Awareness Kesadaran Merek yang digunakan adalah valid dan dapat digunakan dalam penelitian. Tabel 3.4 Hasil Uji Validitas Variabel Perceived Quality Persepsi Kualitas No Pernyataan Corrected Item Total Correlation Keterangan 1. Kualitas produk minuman ringan Coca–cola baik. 0.597 Valid 2. Produk minuman Coca–cola aman dikonsumsi. 0.399 Valid Universitas Sumatera Utara 3. Produk minuman Coca–cola sesuai dengan kebutuhan. 0.479 Valid Sumber : Hasil Penelitian, 2013 data diolah Berdasarkan Tabel 3.4 dapat dilihat bahwa hasil pengujian instrumen dari variabel Perceived Quality Persepsi Kualitas memiliki nilai yang lebih besar dari 0,361. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa seluruh instrumen pertanyaan dari variabel Perceived Quality Persepsi Kualitas yang digunakan adalah valid dan dapat digunakan dalam penelitian. Tabel 3.5 Hasil Uji Validitas Variabel Brand Associaton Asosiasi Merek No Pernyataan Corrected Item Total Correlation Keterangan 1. Rasa dari minuman ringan Coca– Cola menyegarkan. 0.804 Valid 2. Setelah makan adalah waktu yang tepat mengkonsumsi Coca–cola. 0.757 Valid 3. Seluruh dunia sudah kenal dengan merek Coca–Cola. 0.715 Valid Sumber : Hasil Penelitian, 2013 data diolah Berdasarkan Tabel 3.5 dapat dilihat bahwa hasil pengujian instrumen dari variabel Brand Association Asosiasi Merek memiliki nilai yang lebih besar dari 0,361. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa seluruh instrumen pertanyaan dari variabel Brand Association Asosiasi Merek yang digunakan adalah valid dan dapat digunakan dalam penelitian. Universitas Sumatera Utara Tabel 3.6 Hasil Uji Validitas Variabel Brand Loyalty Loyalitas Merek No Pernyataan Corrected Item Total Correlation Keterangan 1. Berkomitmen akan tetap mengkonsumi produk minuman ringan Coca–cola 0.923 Valid 2. Merekomendasikan merek minuman Coca–cola kepada orang lain. 0.878 Valid 3. Terbiasa mengkonsumsi Coca–cola. 0.873 Valid 4. Merasa puas terhadap merek minuman Coca–cola. 0.822 Valid Sumber : Hasil Penelitian, 2013 data diolah Berdasarkan Tabel 3.6 dapat dilihat bahwa hasil pengujian instrumen dari variabel Brand Loyalty Loyatitas Merek memiliki nilai yang lebih besar dari 0,361. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa seluruh instrumen pertanyaan dari variabel Brand Loyalty Loyatitas Merek yang digunakan adalah valid dan dapat digunakan dalam penelitian. Tabel 3.7 Hasil Uji Validitas Variabel Keputusan Pembelian Konsumen No Pernyataan Corrected Item Total Correlation Keterangan 1. Yakin memilih Coca–cola sebagai pilihan pertama ketika memutuskan untuk membeli produk minuman Coca–cola. 0.935 Valid 2. Bila harga dari Coca–cola naik, tetap akan membeli Coca–cola. 0.930 Valid 3. Saat ada merek lain dari produk 0.952 Valid Universitas Sumatera Utara minuman ringan, tetap akan memilih Coca–cola. Sumber : Hasil Penelitian, 2013 data diolah Berdasarkan Tabel 3.7 dapat dilihat bahwa hasil pengujian instrumen dari variabel Keputusan Pembelian Konsumen memiliki nilai yang lebih besar dari 0,361. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa seluruh instrumen pertanyaan dari variabel Keputusan Pembelian Konsumen yang digunakan adalah valid dan dapat digunakan dalam penelitian.

3.9.2 Uji Reliabilitas

Dokumen yang terkait

Pengaruh Ekuitas Merek dan Bauran Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Merek Samsung di Kota Medan

13 129 145

Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian Pada Produk Minuman Ringan Coca-Cola Pada Siswa/Siswi Smu Kecamatan Tanjung Rejo Medan

1 75 146

Analisis Pengaruh Strategi Merek Dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Produk Minuman Pocari Sweat Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

2 53 100

Analisis Pengaruh Ekuitas Merek (Brand Equity) terhadap Keputusan Pembelian Produk Telkomsel Flash di Grapari Selecta Medan

6 102 217

Pengaruh Ekuitas Merek Produk Minuman Coca-Cola Terhadap Loyalitas Konsumen Pada Cafe Alumni ‘FEMI’ Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara, Medan.

1 54 94

Pengaruh Ekuitas Merek Minuman Berkarbonasi Merek Fanta Terhadap Keputusan Pembelian Pada Mahasiswa Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara Medan

0 37 125

Pengaruh Kualitas Produk Dan Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian Pada Tas Skateboard Merek Bears Di CV. Cipta Busana Esa Bandung

1 15 1

Pengaruh Ekuitas Merek dan Motivasi Pembelian Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Produk Jaket Merek Airplane Di Distro Airplane System Bandung

0 8 1

Pengaruh Kualitas Produk Dan Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Pakaian Muslim Wanita Merek Zoya Di Bandung Indah Plaza

0 5 1

Pengaruh Ekuitas Merek dan Bauran Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Merek Samsung di Kota Medan

0 0 11