Pengertian Sumber Belajar Sumber Belajar Sejarah

25 diamatinya minat sejarah secara individual. Ketrampilan-ketrampilan dalam mengembangkan minat terhadap sejarah tidak saja terletak pada siswa tetapi juga tergantung pada kemampuan maksimal setiap pengajar sejarah. Pada tingkatan pendidikan Sekolah Menengah Pertama sudah dapat diperhatikan bahwa siswa mulai didorong untuk belajar mandiri dan percaya pada kemampuan pribadinya. Kemampuan ini juga memperhatikan tingkat kematangan berpikir serta usia siswa sehingga tingkat kecakapan mereka akan bervariasi.

3. Sumber Belajar Sejarah

a. Pengertian Sumber Belajar

Belajar mengajar sebagai suatu proses merupakan sistem yang tidak dapat melepaskan diri dari beberapa komponen yang berinteraksi di dalamnya. Salah satu komponen yang penting dalam proses belajar mengajar adalah sumber belajar. Sumber belajar akan membantu siswa dalam memahami dan menangkap materi pelajaran. Seorang guru harus secara baik menguasai berbagai informasi dan pengetahuan yang tersimpan di dalamnya yang ada kaitannya dengan materi yang akan disampaikannya. Pemanfaatan sumber belajar akan lebih menghidupkan kegiatan belajar mengajar. Dengan kata lain guru harus dapat menghubungkan antara materi pelajaran yang akan disampaikan dengan sumber belajar yang tersedia akan digunakan dalam kegiatan belajar mengajar. Secara sederhana sumber belajar dapat dirumuskan sebagai segala sesuatu yang dapat memberikan kemudahan kepada peserta didik dalam memperoleh sejumlah informasi, pengetahuan, pengalaman, dan ketrampilan dalam proses belajar mengajar Mulyasa, 2003: 48. 26 Menurut Percival dalam bukunya Teknologi Pendidikan 1988: 124 sumber belajar resource learning adalah satu set bahan atau simulasi belajar yang dengan sengaja diciptakan agar siswa secara individual dapat belajar. Rohani 2004: 161 mengartikan sumber belajar dalam arti sempit adalah guru dan bahan- bahan pelajaran atau bahan pengajaran baik buku-buku bacaan atau semacamnya. Sedangkan dalam arti luas sumber belajar adalah segala daya yang dapat dipergunakan untuk kepentingan proses atau aktivitas pengajaran baik secara langsung maupun tidak langsung, di luar diri peserta didik lingkungan yang melengkapi diri mereka pada saat pengajaran berlangsung. Menurut Sardiman dalam Rohani, 2004: 161 sumber belajar adalah sumber yang ada di luar diri seseorang peserta didik dan yang memungkinkan atau memudahkan terjadinya proses belajar. Berdasarkan uraian di atas yang dimaksud dengan sumber belajar adalah sesuatu yang dipergunakan dalam kegiatan pembelajaran guna memperoleh informasi, pengetahuan, pengalaman, dan ketrampilan peserta didik dalam rangka meningkatkan prestasi.

b. Ketersediaan Sumber Belajar Sejarah

Dokumen yang terkait

EFEKTIVITAS PEMANFAATAN SITUS PENINGGALAN SEJARAH DI MAGELANG SEBAGAI SUMBER BELAJAR SEJARAH KELAS VII POKOK BAHASAN HINDHU BUDHA DI SMPN 3 MAGELANG DAN SMP TARAKANITA MAGELANG

0 14 232

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS SEJARAH MELALUI PEMANFAATAN MUSEUM RANGGAWARSITA SEBAGAI SUMBER BELAJAR PADA SISWA KELAS VII D SMP NEGERI 13 SEMARANG TAHUN AJARAN 2012 2013

0 9 206

PENGARUH PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 GAJAH KABUPATEN DEMAK

0 12 113

Upaya Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Dalam Pembelajaran PKPSIPS Sejarah Dengan Menggunakan Media Gambar pada Pokok Bahasan Peninggalan Bangunan Bersejarah pada Siswa Kelas IV SD Gisikdrono 0

0 17 60

PEMANFAATAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR BIOLOGI POKOK BAHASAN ORGANISASI KEHIDUPAN PADA SISWA KELAS VIID SMP NEGERI 2 KARTASURA TAHUN AJARAN 2009/2010.

0 1 8

PEMANFAATAN SITUS SEJARAH JAMBANSARI CIAMIS SEBAGAI SUMBER BELAJAR SEJARAH LOKAL :Penelitian Naturalistic Inquiry di SMP Negeri 2 Ciamis.

4 15 44

Pemanfaatan Peta Sejarah Sebagai Sumber Belajar Sejarah terhadap Hasil Belajar Siswa Pokok Bahasan Perkembangan Kerajaan Hindu-Budha di Indonesia Pada Kelas VII SMP Negeri 2 Boja Kendal.

0 0 1

PENINGKATAN KETERAMPILAN BERCERITA MELALUI MEDIA POWER POINT GAMBAR DENGAN TEKNIK CERITA BERANGKAI SISWA KELAS VII A SMP NEGERI 5 DEMAK.

0 0 136

(ABSTRAK) UPAYA PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR SEJARAH SISWA KELAS VII A SMP NEGERI 2 DEMAK PADA POKOK BAHASAN KERAJAAN ISLAM DI PULAU JAWA MELALUI PEMANFAATAN MEDIA GAMBAR DAN SITUS MASJID DEMAK SEBAGAI SUMBER BELAJAR.

0 0 2

PEMANFAATAN MUSEUM MAHAMERU SEBAGAI SUMBER BELAJAR SEJARAH SISWA KELAS VII SMP NEGERI 2 BLORA TAHUN AJARAN 2007/2008.

1 4 83