Tahap Praeksperimen Tahap Eksperimen

41

E. Waktu dan Tempat Penelitian

Menurut Purwanto 2012: 219, tempat dan waktu penelitian merupakan wilayah geografis dan kronologis keberadaan populasi penelitian. Tempat dan waktu penelitian ditentukan untk mengetahui batas pemberlakuan generalisasi populasi. Penelitian ini dilaksanakan di SDN Kepek Pengasih, Kulon Progo. Pelaksanaan penelitian diawali dengan penyusunan proposal untuk mendapatkan izin dari pihak berwenang tempat pelaksanaan penelitian, yaitu Kepala Sekolah SDN Kepek Pengasih. Penelitian dilaksanakan pada Januari-Mei 2016.

F. Populasi dan Sampel Penelitian

Populasi penelitian ini adalah 28 siswa kelas V SDN Kepek Pengasih yang terindikasi pelaku bullying berdasarkan hasil skala perilaku bullying yang dibagikan pada tahap awal penelitian dengan rujukan Ahmad N 2008. Dalam penelitian ini tidak menggunakan sampel karena semua anggota populasi digunakan dalam penelitian ini.

G. Teknik Pengumpulan Data

Pengumpulan data dilakukan untuk mendapatkan data yang diperlukan untuk menjawab masalah penelitiaan. Menurut Purwanto 2012: 190, pengumpulan data harus dilakukan dengan benar, karena hanya data yang dikumpulkan dengan prosedur yang benar yang dianalisis 42 untuk mendapatkan kesimpulan yang tepat untuk menjawab pertanyaan penelitian. Sementara itu, Sugiyono 2013: 193 menyatakan bahwa teknik pengumpulan data dapat dilakukan dengan interview wawancara, kuesioner angket, observasi pengamatan, dan gabungan ketiganya. Dalam penelitian ini, dalam pengumpulan data peneliti menggunakan skala Likert. Skala Likert digunakan untuk mengukur sikap, pendapat, dan persepsi seseorang atau sekelompok orang tentang fenomena sosial Sugiyono, 2013: 134. Pengambilan data dalam penelitian ini menggunakan skala untuk mengetahui tingkat kesadaran anti-bullying pada siswa kelas V. Skala dibagikan sebelum pretest dan sesudah posttest dilakukan videotherapy.

H. Instrumen Penelitian

Menurut Sugiyono 2013: 148, instrumen penelitian adalah suatu alat yang digunakan mengukur fenomena alam maupun sosial yang diamati. Sementara, Purwanto 2012: 9 berpendapat bahwa instrumen penelitian adalah alat ukur yang digunakan untuk mengumpulkan data. Adapun instrumen penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah lembar skala. Lembar skala digunakan dalam pelaksanaan pretest dan posttest untuk mengetahui tingkat kesadaran anti-bullying. Lembar skala berisi beberapa pernyataan. Adapun kisi-kisi lembar skalasebagai berikut:

Dokumen yang terkait

FREKUENSI KEMUNCULAN TOKOH KARAKTER ANTAGONIS DAN PROTAGONIS PADA SINETRON (Analisis Isi Pada Sinetron Munajah Cinta di RCTI dan Sinetron Cinta Fitri di SCTV)

27 310 2

MANAJEMEN PEMROGRAMAN PADA STASIUN RADIO SWASTA (Studi Deskriptif Program Acara Garus di Radio VIS FM Banyuwangi)

29 282 2

APRESIASI IBU RUMAH TANGGA TERHADAP TAYANGAN CERIWIS DI TRANS TV (Studi Pada Ibu Rumah Tangga RW 6 Kelurahan Lemah Putro Sidoarjo)

8 209 2

PENYESUAIAN SOSIAL SISWA REGULER DENGAN ADANYA ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DI SD INKLUSI GUGUS 4 SUMBERSARI MALANG

64 523 26

ANALISIS PROSPEKTIF SEBAGAI ALAT PERENCANAAN LABA PADA PT MUSTIKA RATU Tbk

273 1263 22

PENERIMAAN ATLET SILAT TENTANG ADEGAN PENCAK SILAT INDONESIA PADA FILM THE RAID REDEMPTION (STUDI RESEPSI PADA IKATAN PENCAK SILAT INDONESIA MALANG)

43 322 21

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

PENGARUH PENGGUNAAN BLACKBERRY MESSENGER TERHADAP PERUBAHAN PERILAKU MAHASISWA DALAM INTERAKSI SOSIAL (Studi Pada Mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi Angkatan 2008 Universitas Muhammadiyah Malang)

127 505 26

PEMAKNAAN BERITA PERKEMBANGAN KOMODITI BERJANGKA PADA PROGRAM ACARA KABAR PASAR DI TV ONE (Analisis Resepsi Pada Karyawan PT Victory International Futures Malang)

18 209 45

STRATEGI KOMUNIKASI POLITIK PARTAI POLITIK PADA PEMILIHAN KEPALA DAERAH TAHUN 2012 DI KOTA BATU (Studi Kasus Tim Pemenangan Pemilu Eddy Rumpoko-Punjul Santoso)

119 459 25