Pengujian Hipotesis Pertama Secara Parsial

tabel 2,538, artinya H 1 diterima dan H ditolak. Maka diambil kesimpulan bahwa secara serempak variabel kualitas produk, dan saluran distribusi berpengaruh signifikan terhadap keputusan konsumen membeli produk PT. Pabrik Es Siantar di Kecamatan Medan Kota. Tabel 4.13. Nilai Koefisien Determinasi Model Summary b Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate 1 .868 a .753 .742 2.244 a. Predictors: Constant, Kualitas Produk, Saluran Distribusi b. Dependent Variable: Keputusan konsumen Sumber: Hasil Penelitian 2010 Data Diolah Tabel 4.13 di atas menunjukkan bahwa nilai koefisien determinasi R square sebesar 0,753 atau 75,3. Hal ini berarti variabel independen yaitu Kualitas Produk dan Saluran Distribusi menjelaskan pengaruhnya terhadap keputusan konsumen sebesar 75,3 sedangkan sisanya sebesar 24,7 dijelaskan oleh variabel yang tidak diteliti.

4.2.2. Pengujian Hipotesis Pertama Secara Parsial

Untuk menguji pengaruh saluran distribusi dan kualitas produk secara parsial terhadap keputusan pembelian produk PT. Pabrik Es Siantar digunakan uji statistik t uji t dengan kriteria pengambilan keputusan. 1. H : b 1 = 0 Tidak ada pengaruh secara parsial variabel independen terhadap variabel dependen. Universitas Sumatera Utara 2. H 1 : b 1 ≠ 0 Ada pengaruh secara parsial variabel independen terhadap variabel dependen. Pengambilan Keputusan 1. H diterima jika t-hitung t-tabel pada á= 5 2. H 1 diterima jika t-hitung t-tabel pada á= 5 Hasil uji parsial dapat dilihat pada Tabel 4.14 di bawah ini. Tabel 4.14. Uji Hipotesis Pertama Secara Parsial Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 Constant 11.188 3.172 3.527 .001 Saluran Distribusi .310 .119 .368 2.608 .012 Kualitas Produk .224 .112 .341 2.005 .001 a. Dependent Variable: Keputusan konsumen Sumber: Hasil Penelitian 2010 Data Diolah Berdasarkan Tabel 4.14 di atas dapat dituliskan persamaan regresi linier berganda sebagai berikut: Y = 11,188 + 0,310 X 1 + 0,224 X 2 + å Dari persamaan tersebut, dapat diketahui koefisien regresi variabel Saluran Distribusi X 1 sebesar 0,310, hal ini menunjukkan bahwa pengaruh saluran distribusi searah dengan keputusan pembelian. Pengaruh secara parsial antara saluran distribusi terhadap keputusan pembelian pada Tabel 4.14 yaitu, hasil uji signifikansi sebesar 0,001 dari Ü= 0,05 dan nilai t-hitung 2,608 t-tabel 1,867 maka keputusannya adalah menerima H 1 dan H ditolak. Hal ini menunjukkan variabel saluran distribusi Universitas Sumatera Utara berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. Berarti faktor saluran distribusi sangat menentukan tingkat pembelian konsumen di Kecamatan Medan Kota. Dari hasil pengujian hipotesis menunjukkan saluran distribusi berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen di Kecamatan Medan Kota. Saluran distribusi yang dimiliki oleh PT. Pabrik Es Siantar yang tidak begitu lancar tidak mengurangi keputusan konsumen untuk membeli produk PT. Pabrik Es Siantar, karena masyarakat di Kecamatan Medan Kota sudah merupakan konsumen lama dari produk PT. Pabrik Es Siantar. Nilai koefisien regresi variabel kualitas produk X 2 sebesar 0,224, hal ini menunjukkan bahwa pengaruh kualitas produk searah dengan keputusan pembelian. Pengaruh secara parsial antara kualitas produk terhadap keputusan pembelian memiliki nilai signifikansi 0,001 yang lebih kecil dari Ü= 0,05 dan nilai t-hitung 2,005 t-tabel 1,8678 maka keputusannya adalah H 1 diterima dan H ditolak, dan selanjutnya dapat dikatakan bahwa faktor kualitas produk berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian di Kecamatan Medan Kota. Realitas yang terjadi terhadap kualitas produk di Kecamatan Medan Kota adalah dalam keputusan pembelian masyarakat untuk membeli produk PT. Pabrik Es Siantar yang saat ini memiliki bermacam-macam saingan tetapi masyarakat tetap memilih untuk membeli produk PT. Pabrik Es Siantar. Karena pada umumnya konsumen yang melakukan pembelian sudah lama mengenal dan mengkonsumsi produk tersebut. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.14 juga menunjukkan bahwa saluran distribusi lebih besar pengaruhnya dibandingkan dengan kualitas produk terhadap keputusan untuk melakukan pembelian produk PT. Pabrik Es Siantar di Kecamatan Medan Kota.

4.2.3. Uji Koefisien Determinasi Tabel 4.15. Nilai Koefisien Determinasi