Ruang Lingkup Penelitian Metode Pengumpulan Data

51

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Ruang Lingkup Penelitian

Penelitian ini hanya dibatasi pada seberapa besar pengaruh Motivasi dan Tingkat Pendidikan terhadap Kepatuhan Wajib Pajak. Lokasi penelitian yang akan diteliti adalah KPP Pratama Jakarta Tanah Abang Satu. Mengingat jumlah wajib pajak yang terdapat cukup banyak dan adanya keterbatasan tenaga, dana dan waktu maka penelitian ini hanya dilakukan terhadap Wajib Pajak yang terdaftar sebagai Wajib Pajak Orang Pribadi yang aktif datang menyampaikan SPT secara langsung ke KPP. B. Metode Penentuan Sampel Metode penentuan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan metode Convenience Sampling. Bentuk sampling ini termasuk ke dalam sampling nonprobabilitas dimana anggota sampel yang dipilih atau diambil berdasarkan data yang kemudahan mendapatkan diperlukan atau unit sampel yang ditarik mudah dihubungi, tidak menyusahkan atau mudah untuk mengukurnya dan bersifat kooperatif Abdul Hamid, 2007:30. 52

C. Metode Pengumpulan Data

1. Pengumpulan Data Primer Data primer adalah sumber data yang langsung memberikan data kepada pengumpul data Sugiyono, 2004:129. Untuk memperoleh data digunakan metode penelitian lapangan field research melalui kuesioner. Kuesioner diberikan kepada wajib pajak orang pribadi aktif yang terdaftar di KPP Pratama Jakarta Tanah Abang Satu. Pengiriman kuesioner secara langsung kepada wajib pajak dan meminta bantuan di bagian pelayanan kantor pajak tersebut. Kuesioner ini terdiri dari dua bagian, pertama memuat pertanyaan tentang data diri responden dan kedua berisi pernyataan penelitian yang berhubungan dengan motivasi dan kepatuhan Wajib Pajak. Jenis skala yang digunakan untuk menjawab bagian pernyataan penelitian adalah skala likert yaitu metode yang digunakan untuk mengukur sikap, pendapat, dan persepsi seseorang atau sekelompok orang tentang suatu fenomena sosial Indriantoro dan Supomo, 2002:104. Skala likert yang digunakan untuk menjawab pernyataan penelitian memiliki lima kategori sebagaimana disajikan dalam tabel 3.1 dibawah ini: Tabel 3.1 Bobot dan Kategori Skala Likert No. Jenis Jawaban Bobot 1. 2. 3. 4. 5. SS = Sangat setuju S = Setuju R = Ragu-ragu TS = Tidak setuju STS = Sangat tidak setuju 5 4 3 2 1 53 2. Pengumpulan Data Sekunder Data sekunder adalah teknik pengumpulan data secara tidak langsung tentang obyek penelitian yang dilakukan dengan cara studi pustaka dari berbagai buku, majalah, literatur, peraturan perundang-undangan dan sebagainya.

D. Metode Analisis Data 1. Statistik Deskriptif

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kepatuhan Wajib Pajak dan Pemeriksaan Pajak Terhadap Penerimaan PPh Pasal 25/29 Wajib Pajak Badan Pada KPP Pratama Medan Polonia

8 154 65

Analisis Data Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Badan Dalam Melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Di Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Medan Polonia

3 68 66

Pengaruh Reformasi Administrasi Perpajakan Terhadap Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak Di KPP Pratama Waingapu (Penyuluhan Pajak Sebagai Variabel Moderating)

0 49 128

Analisis pengaruh kesadaran dan kepatuhan wajib pajak terhadap kinerja kantor pelayanan pajak (KPP) dengan pelayanan wajib pajak sebagai variabel intervening di kpp medan timur

9 52 93

Analisis pengaruh reformasi administrasi perpajakan terhadap kepatuhan wajib pajak pada kantor pelayanan pajak (KPP) Jakarta Tanah Abang Satu

1 19 94

Analisis Tingkat Pendidikan wajib Pajak Orang Pribadi Mempengaruhi Kepatuhan Membayar Pajak Pada KPP Pratama Bandung Tegallega

1 8 100

Analisis Faktor-faktor Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi (Studi Kasus di KPP Pratama Kalideres)

6 36 174

Pengaruh Sistem Modernisasi Administrasi Pajak terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Studi Kasus di KPP Pratama Majalaya dan KPP Pratama Bojonagara).

0 0 14

Pengaruh Pemeriksaan Pajak terhadap Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak Badan (Studi Kasus pada KPP Pratama Soreang).

0 0 20

Pengaruh Sanksi, Motivasi dan Tingkat Pendidikan terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi (Studi Kasus KPP Pratama Manado) | Tologana | ACCOUNTABILITY 8407 16647 1 SM

0 0 11