Impulse Response Function Suku Bunga Pasar Uang

Tabel 4.23 Ringkasan Hasil Impulse Response Function Indeks Harga Impor No Variabel Jangka pendek Jangka menengah Jangka panjang 1 BIR + + - 2 DD + - + 3 NED - + - 4 IHE + + - 5 IHI + - + 6 SBPU - - + 7 INF - + + Rata –rata + + +

4.6.6 Impulse Response Function Suku Bunga Pasar Uang

Dalam periode jangka pendek, pengaruh satu unit standar deviasi suku bunga pasar uang SBPU, tingkat bunga BI BIR, indeks harga impor IHI dan inflasi INF terhadap satu standar deviasi suku bunga pasar uang SBPU adalah positif. Sedangkan pengaruh satu unit standar deviasi permintaan domestik DD, permintaan eksternal neto NED dan indeks harga ekspor IHE terhadap satu standar deviasi suku bunga pasar uang SBPU adalah negatif. Dalam periode jangka menengah, pengaruh satu unit standar deviasi suku bunga pasar uang SBPU, permintaan domestik DD dan indeks harga impor IHI terhadap satu standar deviasi suku bunga pasar uang SBPU adalah positif. Sedangkan pengaruh satu unit standar deviasi tingkat bunga BI BIR, permintaan eksternal neto NED, indeks harga ekspor IHE dan inflasi INF terhadap satu standar deviasi suku bunga pasar uang SBPU adalah negatif. Dalam periode jangka panjang, pengaruh satu unit standar deviasi suku bunga pasar uang SBPU dan permintaan domestik DD terhadap satu standar deviasi suku Universitas Sumatera Utara bunga pasar uang SBPU adalah negatif. Sedangkan pengaruh satu unit standar deviasi tingkat bunga BI BIR, permintaan eksternal neto NED, indeks harga ekspor IHE, indeks harga impor IHI dan inflasi INF terhadap satu standar deviasi suku bunga pasar uang SBPU adalah positif. Pada Gambar 4.14 diketahui bahwa respon kenaikan satu standar deviasi SBPU pada kwartal pertama sampai kwartal keempat cendrung membawa efek negatif terhadap variabel seperti tingkat bunga BI BIR, permintaan domestik DD, permintaan eksternal netoNED, indeks harga ekspor IHE, indeks harga impor IHI, dan inflasi INF. Kemudian pada jangka menengah responnya mengarah pada stabilitas. Pada jangka panjang stabilitas pergerakkan respon variabel lainnya terhadap SBPU sudah stabil ditandai dengan menyatunya garis respon antar variabel. Tabel 4.24 Impulse Response Function Suku Bunga Pasar Uang Peri od LOG BIR LOGD D LOGN ED LOG IHE LOG IHI LOGI NF LOGS BPU 1 0.0226 0.0718 0.0572 - 0.0724 - 0.0069 -0.0028 0.2624 2 - 0.0115 0.0208 0.0285 - 0.0477 0.0288 0.0260 0.2121 3 0.0002 -0.0056 0.0091 - 0.0401 0.0247 0.0346 0.1390 4 0.0099 -0.0144 -0.0016 - 0.0364 0.0139 0.0328 0.0891 5 0.0143 -0.0149 -0.0061 - 0.0325 0.0052 0.0279 0.0615 6 0.0152 -0.0126 -0.0075 - 0.0273 0.0002 0.0230 0.0474 7 0.0143 -0.0101 -0.0082 - 0.0213 - 0.0017 0.0187 0.0396 8 0.0128 -0.0080 -0.0096 - 0.0153 - 0.0018 0.0149 0.0340 9 0.0113 -0.0060 -0.0118 - - 0.0115 0.0288 Universitas Sumatera Utara 0.0101 0.0012 10 0.0097 -0.0039 -0.0146 - 0.0061 - 0.0004 0.0085 0.0238 11 0.0082 -0.0016 -0.0175 - 0.0032 0.0003 0.0057 0.0194 12 0.0067 0.0009 -0.0203 - 0.0016 0.0007 0.0035 0.0158 16 0.0008 0.0100 -0.0246 - 0.0020 0.0007 -0.0009 0.0100 20 - 0.0028 0.0125 -0.0187 - 0.0048 0.0001 -0.0001 0.0102 24 - 0.0032 0.0093 -0.0099 - 0.0048 - 0.0003 0.0013 0.0087 28 - 0.0021 0.0047 -0.0034 - 0.0030 - 0.0003 0.0015 0.0054 32 - 0.0010 0.0016 -0.0004 - 0.0011 - 0.0002 0.0010 0.0022 36 - 0.0003 0.0002 0.0003 - 0.0001 0.0000 0.0004 0.0004 40 0.0000 -0.0001 0.0003 0.0002 0.0000 0.0000 -0.0002 Gambar 4.14 Impulse Response Function Suku Bunga Pasar Uang SBPU Berdasarkan Tabel 4.25 diketahui respon suku bunga pasar uang SBPU sebagian besar direspon oleh variabel lain secara positif dalam jangka pendek, negatif dalam jangka menengah dan positif jangka panjang. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.25 Ringkasan Hasil Impulse Response Function Suku Bunga Pasar Uang No Variabel Jangka pendek Jangka menengah Jangka panjang 1 BIR + - + 2 DD - + - 3 NED - - + 4 IHE - - + 5 IHI + + + 6 SBPU + + - 7 INF + - + Rata –rata + - +

4.6.7 Impulse Response Function Inflasi