Kerangka Pemikiran Gambaran Penelitian Metode Penyelesaian

BAB 3 METODE PENELITIAN

3.1 Kerangka Pemikiran

Gambar 3.1. Kerangka Berpikir Penelitian Optimum Biaya Distribusi Metode Stepping Stone Uji Optimalitas Metode LC Penyelesaian Awal Metode Transportasi Masalah Transportasi Masalah Optimisasi Pendistribusian Masalah Transshipment Transshipment Tidak Seimbang Metode NWC Metode VAM Metode MODI Transshipment Seimbang Metode Simpleks Universitas Sumatera Utara

3.2 Gambaran Penelitian

Penelitian ini merupakan penelitian literatur yang bersifat studi kepustakaan untuk menganalisa, mengkaji dan menelaah buku, jurnal, karya ilmiah dan tulisan lainnya mengenai masalah transshipment kemudian memberikan contoh yang relevan tentang permasalahan transshipment tidak seimbang. Dalam penelitian ini akan dikaji tentang bagaimana menyelesaikan masalah transshipment tidak seimbang dengan menggunakan metode Least Cost sebagai penyelesaian awal dan menggunakan metode Stepping Stone untuk pencarian solusi optimal atau uji optimalitas. Selanjutnya Peneliti menggunakan metode Least Cost sebagai penyelesaian awal dan menggunakan metode MODI untuk pencarian solusi optimal atau uji optimalitas, yang nantinya bertujuan untuk membandingkan metode Stepping Stone dan metode MODI, sehingga dapat diketahui metode mana yang lebih baik untuk mencari solusi optimal dari sebuah masalah transshipment tidak seimbang.

3.3 Metode Penyelesaian

Penelitian ini menggunakan metode Least Cost - Stepping Stone untuk menyelesaikan permasalahan transshipment tidak seimbang serta menggunakan metode Least Cost - MODI untuk perbandingan uji optimalitas. Adapun tahapan penyelesaian dari penelitian ini dapat dilihat pada Gambar 3.2 sebagai berikut: Universitas Sumatera Utara Tahapan Penyelesaian Masalah Transshipment Tidak Seimbang Gambar 3.2 Tahapan Penyelesaian Masalah Transshipment Tidak Seimbang dengan Metode Least Cost - Stepping Stone dan Metode Least Cost - MODI Transformasi Masalah Transshipment Tidak Seimbang Pencarian Solusi Awal dengan Metode Least Cost Hitung Biaya Transportasi Mulai Selesai Tabel Awal Transportasi Hasil Awal dengan Metode Least Cost Berhenti Uji Optimalitas dengan Metode Stepping Stone MODI Ya Revisi Hasil Revisi Tidak Universitas Sumatera Utara

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN