Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

menyusun skripsi dengan judul “PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL DAN KECERDASAN SPIRITUAL TERHADAP PEMAHAMAN AKUNTANSI KELAS XII IPS MA AL ASROR TAHUN PELAJARAN 20142015 ”.

1.2. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan di atas, maka permasalahan yang akan diteliti adalah : 1. Apakah kecerdasan emosional berpengaruh terhadap pemahaman akuntansi siswa kelas XII IPS MA AL ASROR tahun pelajaran 20142015? 2. Apakah kecerdasan spiritual berpengaruh terhadap pemahaman akuntansi siswa kelas XII IPS MA AL ASROR tahun pelajaran 20142015? 3. Apakah kecerdasan emosional dan kecerdasan spiritual berpengaruh terhadap pemahaman akuntansi siswa kelas XII IPS MA AL ASROR tahun pelajaran 20142015?

1.3. Tujuan Penelitian

Mengacu pada permasalahan di atas, tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Untuk mengetahui apakah ada pengaruh kecerdasan emosional terhadap pemahaman akuntansi siswa kelas XII IPS MA AL ASROR tahun pelajaran 20142015 2. Untuk mengetahui apakah ada pengaruh kecerdasan spiritual terhadap pemahaman akuntansi siswa kelas XII IPS MA AL ASROR tahun pelajaran 20142015 3. Untuk mengetahui apakah ada pengaruh kecerdasan emosional dan kecerdasan spiritual terhadap pemahaman akuntansi siswa kelas XII IPS MA AL ASROR tahun pelajaran 20142015

1.4. Manfaat Penelitian

Manfaat penelitian ini diharapkan dapat memberikan sumbangan bagi pihak-pihak yang berkepentingan yaitu : 1. Manfaat Teoritis Hasil Penelitian ini secara teoritis diharapkan dapat memberikan sumbangan pemikiran dalam dunia pendidikan, bahwa kecerdasan emosional dan kecerdasan spiritual berpengaruh terhadap pemahaman akuntansi siswa. a. Penelitian ini untuk memperkuat penelitian yang dilakukan oleh M.O Ogundokun dan D.A. Adeyemo 2010 bahwa kecerdasan emosional merupakan prediksi kuat yang mempengaruhi prestasi akademis. Namun dalam penelitian ini lebih fokus pada pemahaman akuntansi siswa. Selain itu dalam penelitian ini ditambahkan variabel kecerdasan spiritual. b. Penelitian ini untuk memperkuat penelitian yang dilakukan oleh Aminuddin Hassan 2009 bahwa kecerdasan emosional dan kecerdasan spiritual SQ memainkan peran yang lebih besar dalam memecahkan masalah dan membuat keputusan dalam konteks apapun . Namun dalam penelitian ini lebih fokus pada pemahaman akuntansi siswa. Selain itu dalam penelitian ini teori variabel kecerdasan spiritual yang digunakan diambil dari Danah Zohar dan Ian Marsall agar dapat digunakan secara umum. c. Penelitian ini merupakan penambahan variabel kecerdasan spiritual dan mengurangi variabel perilaku belajar dari penelitian sebelumnya yang dilakukan oleh Shieva Hanum 2011. Selain itu dalam penelitian ini pengambilan nilai variabel pemahaman akuntansi diambil dari tes pemahaman akuntansi siswa sehingga nilainya benar - benar mewakili pemahaman akuntansi siswa. d. Penelitian ini merupakan penambahan variabel dari penelitian sebelumnya yang dilakukan oleh Anggun Yuniani 2010, dimana dalam penelitian ditambah dengan variabel kecerdasan spiritual. Selain itu dalam penelitian ini pengambilan nilai variabel pemahaman akuntansi diambil dari tes pemahaman akuntansi siswa sehingga nilainya benar - benar mewakili pemahaman akuntansi siswa 2. Manfaat Praktis a. Bagi Peneliti Dapat menambah pengetahuan dan pengalaman untuk dapat mengembangkan ilmu pengetahuan dalam dunia pendidikan. b. Bagi Sekolah 1 Hasil penelitian diharapkan dapat digunakan sebagai masukan bagi guru mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi pemahaman akuntansi siswa. 2 Memberikan informasi kepada guru dan sekolah yang berkepentingan mengenai seberapa besar konstribusi kecerdasan emosional dan kecerdasan spiritual terhadap pemahaman siswa. 3 Sebagai umpan balik kepada sekolah yang berkepentingan dalam perbaikan program belajar mengajar yang diterapkan. 17

BAB II LANDASAN TEORI

Dokumen yang terkait

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL DAN KECERDASAN SPIRITUAL TERHADAP TINGKAT PEMAHAMAN AKUNTANSI PADA MAHASISWA DI SEMARANG.

6 64 14

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL, KECERDASAN SPIRITUAL, PERILAKU BELAJAR, DAN PENGENDALIAN DIRI TERHADAP TINGKAT PEMAHAMAN AKUNTANSI

0 4 93

PENGARUH KECERDASAN INTELEKTUAL, KECERDASAN EMOSIONAL, KECERDASAN SPIRITUAL, DAN KECERDASAN Pengaruh Kecerdasan Intelektual, Kecerdasan Emosional, Kecerdasan Spiritual, Dan Kecerdasan Sosial Terhadap Pemahaman Akuntansi (Studi Kasus Mahasiswa Program Stu

0 2 16

PENGARUH KECERDASAN INTELEKTUAL, KECERDASAN EMOSIONAL, KECERDASAN SPIRITUAL, DAN KECERDASAN Pengaruh Kecerdasan Intelektual, Kecerdasan Emosional, Kecerdasan Spiritual, Dan Kecerdasan Sosial Terhadap Pemahaman Akuntansi (Studi Kasus Mahasiswa Program Stu

0 2 19

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL DAN KECERDASAN SPIRITUAL TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI PADA SISWA PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL DAN KECERDASAN SPIRITUAL TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI PADA SISWA KELAS XI ILMU PENGETAHUAN SOSIAL (IPS) SEKOLAH MEN

0 1 17

PENGARUH KECERDASAN INTELEKTUAL, KECERDASAN EMOSIONAL DAN KECERDASAN SPIRITUAL TERHADAP PEMAHAMAN AKUNTANSI MAHASISWA UPN VETERAN JATIM JURUSAN AKUNTANSI.

0 0 87

PENGARUH KECERDASAN INTELEKTUAL, KECERDASAN EMOSIONAL DAN KECERDASAN SPIRITUAL TERHADAP PEMAHAMAN AKUNTANSI MAHASISWA UPN VETERAN JATIM JURUSAN AKUNTANSI.

0 0 87

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL, KECERDASAN INTELEKTUAL, KECERDASAN SPIRITUAL, KECERDASAN SOSIAL TERHADAP PEMAHAMAN AKUNTANSI Catur Widatik

0 1 10

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL, KECERDASAN SPIRITUAL, DAN PERILAKU BELAJAR TERHADAP TINGKAT PEMAHAMAN AKUNTANSI

0 2 22

PENGARUH KECERDASAN INTELEKTUAL, KECERDASAN EMOSIONAL DAN KECERDASAN SPIRITUAL TERHADAP PEMAHAMAN AKUNTANSI MAHASISWA UPN VETERAN JATIM JURUSAN AKUNTANSI

0 0 19