Metode Pengumpulan Data Teknik Pengujian Instrumen

Keterangan : rxy : Koefisien korelasi x : Nilai item-item yang bernomor ganjil y : Nilai item-item yang bernomor genap n : Jumlah sampel Dari hasil pengukuran validitas tersebut kemudian dimasukkan ke dalam rumus Spearman Brown sebagai berikut : rxy rxy rgg − = 1 2 Keterangan : rgg = koefisien reliabilitas rxy = koefisien korelasi product moment antara nilai item ganjil dan nilai item genap dengan taraf nyata 5 Dengan taraf signifikansi α 5 apabila r gg ≥ r tabel maka kuesioner sebagai alat ukur dinyatakan andal dan dapat dikatakan memenuhi syarat reliabilitas. a. Jika r positif dan nilai r hitung ≥ r tabel dengan taraf signifikansi 5, maka butir dan variabel tersebut reliabel atau andal. b. Jika r negatif, serta nilai r hitung r tabel dengan taraf signifikansi 5, maka butir dan variabel tersebut tidak reliabel atau tidak andal.

L. Teknik Analisis Data

Penelitian ini untuk menguji pengaruh faktor harga,ketahanan, kenyamanan dan model terhadap keputusan pembelian Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia. Pengukuran faktor harga,ketahanan, kenyamanan dan model terhadap keputusan pembelian Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia dengan menggunakan kuesioner. Penghitungan statistik dalam pengujian hipotesis menggunakan program spss 11.5 for windows. 1. Menentukan data yang diteliti. a. Variabel Dependen Variabel Dependen dalam penelitian ini adalah keputusan pembelian Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia. b. Variabel indipenden Variabel indipenden dalam penelitian ini adalah faktor harga, ketahanan, kenyamanan, dan model pada Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia. 2. Mengukur faktor harga, ketahanan, kenyamanan, dan model Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia dengan kuesioner. 3. Analisis kualitatif Data yang dianalisis adalah beberapa jawaban dari kuesioner yang diberikan kepada responden. Sebagai gambaran penulis memberi 5 alternatif jawaban kepada responden untuk analisis terhadap variabel harga, ketahanan, kenyamanan, dan model. Analisis skala Likert digunakan untuk menjawab perumusan masalah mengenai pengaruh faktor PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI harga, ketahanan, kenyamanan, dan model terhadap keputusan konsumen dalam membeli produk Toyota Avanza. Dengan bobot penilaian sebagai berikut : Sangat setuju SS : 5 Setuju S : 4 Ragu-ragu RR : 3 Tidak setuju TS : 2 Sangat tidak setuju STS : 1 4. Analisis kuantitatif a. Teknik yang digunakan untuk menjawab permasalahan pertama yaitu : “Apakah faktor harga X1mempunyai pengaruh terhadap keputusan konsumen dalam membeli produk Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia Y“ diuji dengan rumus regresi sederhana : Y = a + bX Keterangan : Y : Keputusan pembelian Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia a : Konstanta b : Koefisiensi arah regresi slope X : Harga Untuk mengetahui adanya signifikansi pengaruh faktor harga terhadap keputusan pembelian Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia digunakan uji t. Uji ini dilakukan untuk mengetahui apakan variabel independen secara parsial mampu mempengaruhi variabel dependen. Rumusnya : PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Seb b t hitung = Keterangan : b : koefisien regresi Seb : standar error tabel t 1 Taraf signifikansi α = 5 2 Derajat kebebasan df = n-k-1 Diketahui : n = jumlah responden k = jumlah variabel independen pada pengujian parsial Kriteria pengujian pengujian hipotesis : Untuk permasalahan pertama hipotesisnya diuji dengan pengujian dua sisi karena arah dari hipotesis belum diketahui adalah sebagai berikut: Ho : tidak ada pengaruh faktor harga terhadap keputusan pembelian Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia. Ha : ada pengaruh faktor harga terhadap keputusan pembelian Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia. Kriteria penerimaan atau penolakan Ho : Ho ditolak : Apabila nilai atau maka faktor harga berpengaruh terhadap tabel hitung t t ≥ tabel hitung t t − ≤ −

Dokumen yang terkait

Analisis Faktor Eksternal Yang Mempengaruhi Keputusan Membeli Mobil Toyota Avanza Dan Daihatsu Xenia di Medan

3 75 233

Analisis Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian Mobil Toyota New Avanza (Studi Kasus Toyota Auto 2000 Sisimangaraja)

1 57 108

ANALISIS PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK DAN PROMOSI TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN PEMBELIAN TOYOTA AVANZA Analisis Pengaruh Harga, Kualitas Produk dan Promosi Terhadap Pengambilan Keputusan Pembelian Toyota Avanza (Studi kasus pada pt. Nasmoco solo bar

0 3 12

PENGARUH PENETAPAN HARGA DAN FITUR PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN : Survei Pada Konsumen Pengguna Mobil Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia Yang Melakukan Pembelian Dengan Sistem Kredit di PT Astra Credit Companies di Kota Bandung.

7 24 85

ANALISIS PENGARUH EKUITAS MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MOBIL TOYOTA NEW AVANZA (STUDI KASUS TOYOTA AUTO 2000 SISINGAMANGARAJA)

0 1 18

PENGARUH CIRA MEREK, HARGA DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MOBIL TOYOTA AVANZA - Perbanas Institutional Repository

0 0 16

PENGARUH CITRA MEREK, HARGA DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MOBIL TOYOTA AVANZA DI SURABAYA SKRIPSI

0 1 15

Perbedaan Kepuasan Konsumen Antara Toyota Avanza dengan Daihatsu Xenia di Kelurahan 12 Ulu Kecamatan Seberang Ulu II Plaju -

0 0 91

PENGARUH FAKTOR HARGA, KETAHANAN, KENYAMANAN, DAN MODEL TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN TOYOTA AVANZA DAN DAIHATSU XENIA Studi Kasus Pada Pengguna Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia di Yogyakarta SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gel

0 0 173

PENGARUH FAKTOR HARGA, KETAHANAN, KENYAMANAN, DAN MODEL TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN TOYOTA AVANZA DAN DAIHATSU XENIA Studi Kasus Pada Pengguna Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia di Yogyakarta SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gel

0 0 173