Profil Himpunan Mahasiswa Akuntansi

menaungi di dalam tingkatan seperti warek III, biro kermawa kerjasama dan kemahasiswaan, dan PD I selaku pembatu dekan yang berfungsi di bidang akademik dan kemahasiswaan. Dalam entias organisasi mahasiswa, peneliti memilih study kasus dalam organisasi mahasiswa di jurusan akuntansi yang bernama HMAK Himpunan Mahasiswa Akuntansi, di kerenakan peneliti mendapatkan kemudahan akses untuk memperoleh data dan sebagai anggota aktif dalam organisasi tersebut, tidak dikarenakan kedekatan peneliti dangan objek penelitian saja, tetapi peneliti menemukan suatu fenomena yang menarik yang bisa dijadikan suatu pembahasan, yang nantinya diharapkan menemukan jawaban dan solusi unutk dijadikan suatu usulan dan saran alternatif sulusi yang akan di ambil oleh HMAK. Dalam tingginya dinamikan organisasi di HMAK, banyak hal yang harus di telaah secara koperhensip karena tidak jarang terjadi konflik internal dan ekternal yang tejadi di dalamnya. Dengan situasi seperti ini maka peneliti sangat tertarik untuk menganalisa tentang pelaporan keuangan dalam Organisasi mahasiswa, khususnya pada HMAK di UPN “Veteran” Jawa timur, meliputi Pencatatan Keuangan, bentuk LPJ, rangkaian sistem kontrol, efektivitas pelaporan keuangan, serta tingkat kompetensi para penyaji laporan keuangan.

4.2 Profil Himpunan Mahasiswa Akuntansi

4.2.1 Visi dan Misi HMAK

Dalam setiap organisasi non profit maupun profit, Visi dan Misi adalah suatu hal yang sangat penting, karena sebagai parameter keberhasilan organisasi tersebut dan juga bisa sebagai tujuan serta prioritas organisasi dalam melakukan setiap aktifitas Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. oprasional. HMAK juga mempunyai visi dan misi organisasi tetapi ada perbedaan dalam pembuatan visi dan misi tersebut, tidak permanen seperti organisasi lain nya, karena visi dan misi HMAK mengikuti visi dan misi yang di buat oleh Ketua Umum HMAK yang terpilih dalam proses pemilihan Ketua Hal ini sesuai yang dikemukakan Ketua HMAK periode 2010-2011 : “kalau tugas dan fungsi HMAK itu ada dua mas, yang satu HMAK sebagai wadah pengembangan diri dan yang kedua HMAK sebagai wadah penampung aspirasi mahasiswa, kalau visi dan misi HMAK sendiri sebenernya tercantung dalam visi, misi ketua umum karena nantinya seorang ketua umum lah yang akan membawa suatu organisasi HMAK, yang akan menjelaskan arah dari organisasi itu sendiri dengan dilandasi oleh prinsip HMAK yang ada di dalam ART ” Contoh visi dan misi Ketua Umum HMAK periode 2008 – 2009 VISI  Menjadikan HMAK sebagai media efektif untuk menciptakan civitas akademik yang baik  Menghasilakan mahasiswa yang berkualitas dengan menanamkan sikap kritis, kreatif, dan inovatif MISI  Mengembalikan esensi HMAK sebagai penampung aspirasi mahasiswa jurusan akuntansi  Membuat program dengan dasar Akademik maupun Non-Akademik  Membantu dan menyikapi masalah mahasiswa secara optimal dengan Sumber Daya Manusia yang ada  Meningkatkan keakraban antar mahasiswa akuntansi Sumber : Dokumen LPJ Tahun 2008-2009 Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Contoh visi dan misi ketua umum ini juga di berlakukan sebagai visi dan misi organisasi HMAK, tidak hanya visi dan misi saja, HMAK mempunyai juga landasan prinsip dan fungsi yang di gunakan untuk pedoman menjalankan setiap aktifitas keorganisasian, yang di masukan dalam aturan ART anggaran rumah tangga HMAK. Yang disebutkan dalam berikut ini:

Bab X Pasal 29