Kriteria pengujian Rumus uji t yang digunakan adalah :

b. Hipotesis

H 0. ρ 1 = 0, Pelayanan Prima tidak berpengaruh signifikan terhadap Loyalitas Pelanggan pada konsumen Stevie 6 Hotel di Bandung. H 1 . ρ 1 ≠ 0, Pelayanan Prima berpengaruh signifikan terhadap Loyalitas Pelanggan pada konsumen Stevie 6 Hotel di Bandung. Ho. ρ 2 = 0, Pemasaran berdasarkan Pengalaman tidak berpengaruh signifikan terhadap Loyalitas Pelanggan pada konsumen Stevie 6 Hotel di Bandung. H 1 . ρ 2 ≠ 0, Pemasaran berdasarkan Pengalaman berpengaruh signifikan terhadap Loyalitas Pelanggan pada konsumen Stevie 6 Hotel di Bandung.

c. Kriteria pengujian

H ditolak apabila t hitung dari t tabel α = 0,05 Kriteria Penarikan Pengujian: Jika menggunakan tingkat kekeliruan α = 0,01 untuk diuji dua pihak, maka kriteria penerimaan atau penolakan hipotesis yaitu sebagai berikut : a. Jika t hitung ≥ t tabel maka H ada di daerah penolakan, berarti Ha diterima artinya diantara variabel X dan variabel Y ada hubungannya. b. Jika t hitung ≤ t tabel maka H ada di daerah penerimaan, berarti Ha ditolak artinya antara variabel X dan variabel Y tidak ada hubungannya Dibawah ini adalah gambaran daerah penolakan H dan daerah penerimaan H 1 : Gambar 3.1 Daerah penerimaan dan penolakan Ho Daerah peneriman H Daerah penolakan H Daerah penolakan H t tabel -t tabel 82

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

4.1 Gambaran Umum Perusahaan 4.1.1 Sejarah Perusahaan Maja Group adalah sebuah perusahaan yang bergerak di bidang industri jasa khususnya hotel, ruang serbaguna dan restaurant memulai operasinya pada tanggal 8 Mei 2010. Berada di bawah naungan PT. Maja Ruang Delapan yang merupakan suatu badan hukum yang didirikan menurut dan berdasarkan hukum Negara Indonesia dengan akta tertanggal 16 Oktober 2008 Nomor : C- 126.HT.03.01-Th.2005 yang dibuat dihadapan Nikke Sri Kaniawardani, SH MKn Sarjana Hukum, Notaris di Kab Sumedang. Maja Group melihat Bandung sebagai tanah pariwisata masa depan, dengan ekonomi domestik dan kelas menengah yang terus berkembang dan yang berkembang. Dengan kerja keras dan keyakinan yang mantap Maja memilih kantor pusatnya di Jalan Terusan Sersan Bajuri No. 72 Bandung, Kab Bandung Barat 40559. Maja Group telah berkembang menjadi salah satu perusahaan industri pariwisata Indonesia dengan manajemen terkemuka dan dengan kehadiran tumbuh di semua sektor industri dan rencana masa depan untuk ekspansi ke kota- kota lainnya. Maja Group merupakan perusahaan perorangan dengan Bpk.Benny Rizal Gautama sebagai pemilik perusahaan dan berhubungan langsung dengan Pemilik. General Manager bekerja sama dengan Corporate Auditor dan semua Head of Departemen dalam semua aspek benar mengelola bisnis, hubungan staf,