Penerapan Model Scramble berbantuan media CD Interaktifdalam

penelitian ini teori yang mendukung model Scramble berbantuan media CD Interaktif diantaranya adalah teori kognitif dan konstruktivisme.

4.1.9. Penerapan Model Scramble berbantuan media CD Interaktifdalam

Pembelajaran IPA Sebuah kelas dikatakan menggunakan model Scramble berbantuan media CD Interaktif jika menggunakan komponen utama pembelajaran efektif ini dalam pembelajarannya. Penerapan model Scramble berbantuan media CD Interaktif dengan langkah-langkahnya sebagai berikut: No Langkah-langkah Model Scramble Langkah- langkah Penggunaan media CD Interaktif Langkah-Langkah Model Scramble berbantuan media CD Interaktif Aktivitas Siswa Aktivitas Guru 1. Meneliti kelengkapan media CD interaktif 2. Memeriksa peralatan penyajian, bahan ajar dan sarana penunjang 3. Mempelajari isi program 4. Mengatur ruangan, tempat duduk siswa dan peralatan penyajian 5. Menjelaskan tujuan pembelajaran, topik yang akan dipelajari dan kegiatan yang akan dilakukan di kelas. 1. Siswa mempersiapkan diri seperti mempersiapkan buku pelajaran dan alat tulis 1. Guru melakukan kegiatan pra pembelajaran salam, berdo’a, presensi. 2. Siswa merespon apersepsi yang diberikan guru 2. Guru memberikan apersepsi dengan mengajukan No Langkah-langkah Model Scramble Langkah- langkah Penggunaan media CD Interaktif Langkah-Langkah Model Scramble berbantuan media CD Interaktif Aktivitas Siswa Aktivitas Guru 1. Guru menyajikan materi sesuai dengan topik pertanyan pada siswa terkait materi yang akan dipelajari. 6. Guru berdiri di dekat peralatan pemanfaatan media dan tidak berjalan kesana kemari yang dapat mengganggu perhatian siswa. 3. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran 4. Guru memberikan motivasi 5. Guru menyampaikan langkah-langkah pembelajaran. 7. Memutar CD Interaktif dan mengatur volumenya 3. Siswa memperhatikan penjelasan dari guru. 6. Guru menyajikan materi sesuai topik 8. Memutar ulang CD interaktif pada bagian yang kurang jelas bagi siswa 4. Siswa memperhatikan apa yang ditampikan guru lewat tayangan LCD. 7. Guru menampilkan CD Interaktf melalui tayangan LCD 2. Guru membagi kelas menjadi beberapa kelompok. 5. Siswa bergabung dengan kelompoknya masing-masing. 8. Guru membentuk kelompok diskusi yang beranggotakan 6 orang siswa 3. Guru membagikan kartu soal dan kartu jawaban yang telah diacak susunannya pada masing-masing kelompok 9. Memberi kesempatan siswa untuk bertanya dan mengerjakan tugas apabila pada media tersebut terdapat tugas yang harus dikerjakan 6. Siswa berdiskusi dengan kelompoknya untuk mengerjakan soal 9. Guru membagikan laptop pada masing-masing kelompok yang di dalamnya sudah terdapat CD Interaktif untuk dipakai siswa. 4. Guru memberikan kesempatan pada masing-masing kelompok untuk berdiskusi. 8. Memperhatikan aktivitas siswa dan mengelola kelas sesuai rancangan 7. Siswa mengerjakan soal dengan jawaban acak tersebut pada 10. Guru memberikan kesempatan pada masing-masing kelompok untuk No Langkah-langkah Model Scramble Langkah- langkah Penggunaan media CD Interaktif Langkah-Langkah Model Scramble berbantuan media CD Interaktif Aktivitas Siswa Aktivitas Guru pembelajaran yang telah ditentukan. masing-masing laptop yang telah disediakan. berdiskusi mengerjakan soal yang terdapat dalam CD Interaktif. 5. Guru memberikan durasi waktu tertentu untuk pengerjaan setiap soal 8. Siswa beradu cepat untuk menjawab soal 11. Guru memberikan durasi waktu tertentu untuk setiap pengerjaan soal 6. Kelompok yang sudah selesai langsung mempresentasikan hasil diskusinya begitu seterusnya untuk setiap soal. 9. Kelompok yang sudah selesai memberikan tanda yaitu mengangkat bendera yang telah disediakan pada masing- masing kelompok. 12. Guru menunjuk kelompok yang paling cepat untuk mempresentasika n hasil diskusinya dengan melihat kelompok mana yang terlebih dahulu mengangkat bendera. 7. Bagi kelompok yang menjawab dengan benar akan memperoleh point. 13. Guru memberikan point pada setiap kelompok yang menjawab dengan benar. 10. Siswa berdiskusi bersama teman sekelompoknya untuk mengerjakan Lembar Kerja Siswa yang terdapat dalam CD Interaktif Siswa mempresentasik an hasil diskusinya di depan kelas. 14. Guru membagikan lembar jawaban LKS pada masing-masing kelompok. 8. Guru memberikan penghargaan bagi kelompok yang paling cepat menjawab dengan jawaban yang benar . 15. Guru memberikan reward pada kelompok yang paling banyak memperoleh point dan menjawab dengan benar. 11. Siswa dibantu dengan guru menyimpulkan apa saja yang sudah dipelajari 16. Guru bersama dengan siswa menyimpulkan apa saja yang sudah dipelajari No Langkah-langkah Model Scramble Langkah- langkah Penggunaan media CD Interaktif Langkah-Langkah Model Scramble berbantuan media CD Interaktif Aktivitas Siswa Aktivitas Guru hari ini. hari ini. 12. Siswa mengerjakan soal evaluasi 17. Guru memberikan soal evaluasi 18. Guru memberikan tindak lanjut berupa PR 19. Guru menutup pelajaran dengan salam. Dalam pembelajaran IPA dengan menggunakan model Scramble berbantuan media CD interaktif di Sekolah Dasar guru dapat meningkatkan pemahaman siswa terkait dengan materi dengan menggunakan CD Interaktif, karena dalam CD tersebut tidak hanya berisi materi pembelajaran tetapi juga berisi soal-soal yang dapat menguji sejauh mana tingkat pemahaman siswa terkait materi yang sedang dipelajari, dan juga melatih kecepatan berpikir daya ingat siswa dengan mengerjakan soal yang jawabannya diacak. Selain itu guru harus dapat memberikan kesempatan pada siswa untuk menginkuirikan masalah yang relevan dengan materi dengan menggunakan media pembelajaran yang dapat menarik siswa untuk belajar IPA.Dengan mengajak siswa belajar sambil bermain dengan menggunakan model Scrambleberbantuan media CD interaktif serta pemberian kesempatan pada untuk ikut aktif dalam pembelajaran maka pembelajaran akan lebih bermakna sehingga siswa tidak mudah lupa dan diharapkan siswa mampu mencapai nilai diatas KKM 70.

2.2. KAJIAN EMPIRIS

Penelitian ini didasarkan pada hasil penelitian yang sudah dilakukan terhadap model pembelajaran Scramble dengan media CD Interaktif dalam meningkatkan kualitas pembelajaran IPA. Hasil penelitian tersebut antara lain: Penelitian yang dilaksanakan oleh I Made Suryanta pada tahun 2014 dengan judul “Pengaruh Model Pembelajaran ScrambleBerbantuan Media Gambar Animasi Terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V SD Gugus Yos Sudarso Denpasar“. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, terdapat perbedaan yang signifikan pada hasil belajar IPA antara kelompok siswa yang dibelajarkan dengan model pembelajaran Scrambleberbantuan media gambar animasi dengan kelompok siswa yang mengikuti model pembelajaran konvensional thitung = 3,18 ttabel = 2,00; ά=0,05. Berdasarkan rata-rata hasil belajar IPA, diketahui siswa yang mengikuti model pembelajaran Scrambleberbantuan media gambar animasi lebih baik dari siswa yang mengikuti pembelajaran dengan model konvensional = 77,05 = 69,21. Dengan demikian, model pembelajaran Scrambleberbantuan media gambar animasi berpengaruh terhadap hasil belajar IPA siswa kelas V Semester I SD Gugus Yos Sudarso Denpasar Selatan Tahun Pelajaran 20132014. Selanjutnya penelitian yang dilaksanakan oleh Ni Km Triana Ramadani pada tahun 2014 dengan judul “Pengaruh Model Pembelajaran ScrambleBerbantuan Kartu Pertanyaan Terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V SD”. Berdasarkan hasil penelitian tersebut menunjukkan data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan teknik analisis statistik deskriptif

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN TPS DENGAN MEDIA CD INTERAKTIF PADA SISWA KELAS IV SDN GAJAHMUNGKUR 02 SEMARANG

0 7 335

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL COURSE REVIEW HORAY (CRH) BERBANTUAN MEDIA CD INTERAKTIF PADA SISWA KELAS IV SDN GUNUNGPATI 01 SEMARANG

1 15 264

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL GROUP INVESTIGATION BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL DI KELAS IV SDN PAKINTELAN 03 KOTA SEMARANG

0 13 233

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL INKUIRI TERBIMBING BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS VA SDN GISIKDRONO 03 SEMARANG

0 17 254

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN MEDIA VISUAL PADA SISWA KELAS VB SDN GISIKDRONO 03 SEMARANG

1 20 211

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL QUANTUM TEACHING DENGAN MEDIA CD INTERAKTIF PADA SISWA KELAS V SDN KALIBANTENG KIDUL 02

0 3 422

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL TEMATIK DENGAN MEDIA CD INTERAKTIF PADA SISWA KELAS III B SDN WATES 01 KOTA SEMARANG

1 22 479

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL STAD BERBANTUAN CD PEMBELAJARAN PADA SISWA KELAS VB SDN WONOSARI 03 KOTA SEMARANG

0 7 285

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL CTL BERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS V SDN SEKARAN 02 KOTA SEMARANG

1 7 260

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN PKn MELALUI MODEL NUMBER HEAD TOGETHER BERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS V SDN PAKINTELAN 03 KOTA SEMARANG

2 11 231