Deskiripsi LokasI Lokasi Proyek

Mahendra Dalamora Athos Putra Daulay 080406073 16

2.3.3 Deskiripsi LokasI

Berdasarkan kriteria di atas, maka terdapat 3 alternatif yang memungkinkan untuk lokasi proyek. Ketiganya akan dianalisis sesuai dengan kriteria pemilihan lokasi untuk dipilih tapak yang paling ideal. Ketiga alternatif tapak tersebut berada di kawasan Kota Medan, antara lain sebagai berikut:

1. Tapak Alternatif 1

 Letak site : Jalan Gagak Hitam, Kecamatan Medan Selayang  Luas : ± 3,7 Ha  Batasan site :  Sebelah timur : Jalan Gagak HItam  Sebelah selatan : Perumahan dan Lahan Kosong  Sebelah barat : Lahan Kosong  Sebelah utara : Perumahan Gambar 2.9 Peta Alternatif Lokasi 1 Universitas Sumatera Utara Mahendra Dalamora Athos Putra Daulay 080406073 17

2. Tapak Alternatif 2

 Letak site : Jalan Guru Patimpus, Kecamatan Medan Barat  Luas : ± 3,1 Ha  Batasan site :  Sebelah timur : Jalan Yos Sudarso  Sebelah selatan : Perkantoran dan Perumahan  Sebelah barat : Sungai Deli  Sebelah utara : Pertokoan

3. Tapak Alternatif 3

Gambar 2.10 Peta Alternatif Lokasi 2 Gambar 2.11 Peta Alternatif Lokasi 3 Universitas Sumatera Utara Mahendra Dalamora Athos Putra Daulay 080406073 18 Letak site : Jalan Gatot Subroto, Kecamatan Medan Petisah  Luas : ± 3 Ha  Batasan site :  Sebelah timur : Ruko  Sebelah selatan : Perumahan  Sebelah barat : Perkantoran  Sebelah utara : Jalan Gatot Subroto No. Kriteria Lokasi Alternatif 1 Jl. Gagak Hitam Alternatif 2 Jl. Guru Patimpus Alternatif 3 Jl. Gatot Subroto 1. Kecamatan Kecamatan Medan Selayang Kecamatan Medan Barat Kecamatan Medan Petisah 2. Kepadatan Pendudukkecama tan 2007 84.148 77.860 66.89 3. Luas Lahan 3,7 Ha 5 3,1 Ha 4 3 Ha 3 4. Harga Lahan Rpm2 ± Rp 7.000.000m2 Rp 7.000.000 x 3,7 Ha = Rp 259.000.000.000 5 ± Rp 30.000.000m2 Rp 30.000.000 x 3,1 Ha = Rp 930.000.000.000 2 ± Rp 15.000.000m2 Rp 15.000.000 x 3 Ha = Rp 450.000.000.000 3 5. Kepadatan Bangunan Tidak Padat 5 Sangat Padat 5 Padat 4 6. Tinjauan terhadap struktur kota Merupakan daerah yang di pinggiran kota Medan yang didominasi oleh rumah penduduk. 4 Merupakan daera pusat kota Medan yang didominasi oleh bangunan komersil dan perumahan penduduk. 5 Merupakan daerah yang didominasi oleh fungsi komersil dan rumah penduduk. 5 6. Wilayah Pengembangan RUTRK Sesuai 5 Sesuai 5 Sesuai 5 8. Lingkungan Perdagagan, Pemukiman penduduk, Perumahan, Sarana pendidikan, perkantoran, bangunan komersil lainnya. Perdagagan, Pemukiman penduduk, Perumahan, Sarana pendidikan, perkantoran, bangunan komersil lainnya. Perdagangn, Perkantoran, Pemukiman penduduk, Perumahan, Ruko, Sarana Pendidikan, dan bangunan komersil lainnya. Tabel 2.3 Alternatif Lokasi Universitas Sumatera Utara Mahendra Dalamora Athos Putra Daulay 080406073 19 5 5 5 9. Pencapaian atau aksesibilitas Pencapaian mudah karena site berada di jalur utama pusat kota sehingga dapat dicapai dengan mudah baik dari dalam maupun luar kota. Adanya fasilitas pendukung yaitu angkutan umum. 4 Pencapaian mudah karena site berada di jalur utama pusat kota sehingga dapat dicapai dengan mudah baik dari dalam maupun luar kota. Adanya fasilitas pendukung yaitu angkutan umum yang banyak. 5 Pencapaian mudah karena site berada di jalur utama pusat kota sehingga dapat dicapai dengan mudah baik dari dalam maupun luar kota Adanya fasilitas pendukung seperti angkutan umum. 5 10. Sirkulasi Kendaraan Arus dan sirkulasi kendaraan disekitar site lancar dimana adanya jalan yang cukup lebar serta dua arah. 5 Arus dan sirkulasi kendaraan disekitar site padat dan sering terjadi kemacetan. 3 Arus dan sirkulasi kendaraan disekitar site lumayan padat pada waktu tertentu. Namun jalannya cukup lebar dan dua arah. 4 11. Utilitas kota lingkungan Baik 5 Baik 5 Baik 5 12. View Timur : Jalan Gagak Hitam Selatan: Perumahan Barat: Lahan Kosong Utara: Komplek Perumahan 5 Timur : Jalan Yos Sudarso Selatan: Perkantoran dan Perumahan Barat : Sungai Deli Utara : Pertokoan 5 Timur : Ruko Selatan : Perumahan Barat : Perkantoran Utara : Jalan Gatot Subroto 5 12. Kontur tapak topografi Datar 5 Datar 5 Datar 5 Jumlah 53 45 49 Keterangan : 5 : Baik sekali 3 : Cukup 1 : Buruk 4 : Baik 2 : Kurang Universitas Sumatera Utara Mahendra Dalamora Athos Putra Daulay 080406073 20 Dari penilaian beberapa kriteria-kriteria dan analisa di atas serta memenuhi persyaratan maka terpilihlah site alternatif 1 yaitu Jl. Gagak HItam, Kecamatan Medan Selayang. 2.4 Tinjauan Fungsi 2.4.1 Deskripsi Pengguna Pada proyek Trans Studio Medan ini pelaku kegiatan dibagikan menjadi 4 bagian, yaitu :

a. Kelompok Pengelola b. Kelompok Karyawan

Karyawan daripada bangunan ini dibagikan atas beberapa sub bagian, yaitu :  Karyawan wahana permainan  Karyawan foodcourt  Karyawan merchandise shop  Karyawan coffee shop

c. Kelompok Pengunjung

 Masyarakat Kota Medan.  Wisatawan asing  Wisatawan domestik.

d. Kelompok Service

 Satpam.  Cleaning Service. Universitas Sumatera Utara Mahendra Dalamora Athos Putra Daulay 080406073 21

2.4.2 Deskripsi Perilaku Pengguna 1. Alur Kegiatan Pengelola