Analisa Pencapaian Analisa Matahari, Vegetasi, dan Angin

Mahendra Dalamora Athos Putra Daulay 080406073 84

4.3 Analisa Pencapaian

Warna Keterangan Tanggapan Pencapaian Jalan Ngumban Surbakti Menjadi akses pencapaian melalui Jalan Jamin Ginting, dan Jalan Jendral A.H. Nasution. Pencapaian melalui Jalan Setia Budi Menjadi akses pencapaian melalui Jalan Tirtadi, Jalan DR. Mansyur. Pencapaian melalui Jalan Gagak Hitam Menjadi akses pencapaian melalui Jalan Gagak Hitam dan sekitarnya. Gambar 4.12 Analisa Pencapain SITE U Universitas Sumatera Utara Mahendra Dalamora Athos Putra Daulay 080406073 85 WPP Cakupan Kecamatan Inti Kota Pencapaian A  Kec. Medan Belawan  Kec. Medan Marelan  Kec. Medan Labuhan Belawan Pencapaian dapat diakses melalui Jalan arteri kota primer dan dapat ditempuh dari inti pengembangan kota menuju lokasi selama ± 1 jam. B  Kec. Medan Deli Tanjung Mulia Dari pusat pengembangan kota menuju lokasi dapat ditempuh selama ± 30 menit. C  Kec. Medan Timur  Kec. Medan Perjuangan  Kec. Medan Tembung  Kec. Medan Area  Kec. Medan Denai  Kec. Medan Amplas Aksara Pencapaian dapat diakses dari pusat pengembangan kota yaitu Aksara menuju lokasi dapat ditempuh selama ± 1 jam. Dari Kecamatan Medan Amplas dapat ditempuh selam 40 menit D  Kec. Medan Johor  Kec. Medan Kota  Kec. Medan Baru  Kec. Medan Maimoon  Kec. Medan Polonia Inti Kota Pencapaian dapat diakses dari inti kota yaitu kawasan Kantor Walikota Medan dapat ditempuh ± 30 menit, sedangkan dari kawasan Kec. Medan Johor ditempuh selama 20 menit E  Kec. Medan Barat  Kec. Medan Petisah  Kec. Medan Sunggal  Kec. Medan Selayang  Kec. Medan Tuntungan Sei Sikambing Pencapaian dapat diakses melalui jalur arteri kota primer melalui Jalan Gatot Subroto dan Jalan Lingkar pendukungnnya ditempuh selama ± 15 menit. sedangkan Kec. Medan Tuntungan ditempuh selama ± 10 Tabel 4.1 Analisa Pencapaian Universitas Sumatera Utara Mahendra Dalamora Athos Putra Daulay 080406073 86

4.4 Analisa View

4.4.1 Analisa View Keluar Site

Bagian Keterangan Tanggapan A + View pada bagian ini bagus karena langsung menghadapan kejalan besar yaitu jalan Gagak Hitam dan terdapat juga retail-retail yang menjadi tempat perdagangan. Entrance bangunan menghadap ke bagian ini dan dibuat semenarik mungkin pada site, sehingga adanya daya tarik dari bangunan kepada orang yang melihatnya. B - View pada bagian ini kurang bagus karena langsung berbatasan dengan komplek perumahan. Pada bagian ini harus diberi pembatas berupa pagar tembok maupun buffer guna meredam dan memantulkan kebisingan yang berasal dari bangunan maupun bagunan sekitar site. C - View pada bagian ini kurang bagus karena langsung berbatasan dengan permukiman warga. D - View paga bagian ini tidak bagus karena berbatasan dengan lahan kosong Gambar 4.13 Analisa View Keluar Site + - - - D A C B U Tabel 4.2 Analisa View Keluar Site Universitas Sumatera Utara Mahendra Dalamora Athos Putra Daulay 080406073 87

4.4.2 Analisa View Kedalam Site

Bagian Keterangan Tanggapan A + View pada bagian ini bagus karena langsung menghadapan kejalan besar yaitu jalan Gagak Hitam dan terdapat juga retail-retail yang menjadi tempat perdagangan. Entrance bangunan menghadap ke bagian ini dan dibuat semenarik mungkin pada site, sehingga adanya daya tarik dari bangunan kepada orang yang melihatnya. B - View pada bagian ini kurang bagus karena langsung berbatasan dengan komplek perumahan. Pada bagian ini harus diberi pembatas berupa pagar tembok maupun buffer guna meredam dan memantulkan kebisingan yang berasal dari bangunan maupun bagunan sekitar site. C - View pada bagian ini kurang bagus karena langsung berbatasan dengan permukiman warga. D - View paga bagian ini tidak bagus karena berbatasan dengan lahan kosong D A C B Gambar 4.14 Analisa View Kedalam Site - ++ - - U Tabel 4.3 Analisa View Kedalam Site Universitas Sumatera Utara Mahendra Dalamora Athos Putra Daulay 080406073 88

4.5 Analisa Matahari, Vegetasi, dan Angin

U Tanggapan:  Memaksimalkan bukaan dengan memperbanyak kisi-kisi, dimana orientasi menghadap utara-selatan yang merupakan sirkulasi arah angin.  Fasade bangunan pada sisi Barat sebaiknya memiliki sedikit bukaan. Fasade pada sisi Timur di pakai bukaan yang ada sebaiknya memiliki shading.  Tapak sebaiknya ditanami tanaman yang dapat mereduksi radiasi sinar matahari, khususnya disisi barat.  Vegetasi pada Jl. Gagak HItam sudah banyak dan tertata dengan rapi.  Pada bagian dalam site diberikan penambahan vegetasi guna mempertahankan ruang terbuka hijau, meredam kebisingin dari dalam dan luar site, dan menambah kenyamanan pengunjung. Gambar 4.15 Analisa Matahari, Vegetasi, dan Angin Universitas Sumatera Utara Mahendra Dalamora Athos Putra Daulay 080406073 89

4.6 Analisa Kebisingan