Analisis Regresi Sederhana Metode Analisis Data

Masalah ini timbul karena residual kesalahan pengganggu tidak bebas dari satu observasi ke observasi lainnya, Situmorang, 2008:52.

c. Analisis Regresi Sederhana

1. Uji-t Uji secara parsial Dilakukan untuk variabel bebas X yaitu persepsi konsumen apakah mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel terikat Y yaitu brand loyaty secara parsial. Kriteria penelitian adalah sebagai berikut: H o : b i = 0 Artinya secara parsial tidak terdapat pengaruh yang positif dan signifikan dari variabel bebas X yaitu persepsi konsumen terhadap variabel terikat Y yaitu brand loyalty. : ≠ bi H Artinya secara parsial terdapat pengaruh yang positif dan signifikan dari variabel bebas X yaitu persepsi konsumen apakah mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel terikat Y yaitu brand loyalty sugiyono, 2006:121. Kriteria pengambilan keputusan: H diterima jika 5 = α pada t t tabel hitung H diterima jika 5 = α pada t t tabel hitung 2. Analisis Regresi Sederhana Digunakan untuk mengetahui besarnya hubungan dan pengaruh variabel independen X terhadap variabel dependen Y. untuk memperoleh hasil yang lebih terarah, maka penelitian menggunakan bantuan program software SPSS versi 13 dengan rumus: Y = a + bX + e Dimana: Y = brand loyalty terhadap sabun mandi Lifebuoy a = konstanta b = koefisien regresi X = persepsi konsumen dalam penerapan program corporate social responsibility. e = standard error 3. Pengujian Koefisien Determinan R 2 Determinan digunakan untuk melihat seberapa besar pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat. Koefisien determinan R 2 berkisar antara 0 nol sampai dengan 1 satu, 1 2 ≤ ≤ R . Hal ini berarti bila R 2 = 0, menunjukkan tidak adanya pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat, dan bila R 2 mendekati 1, menunjukkan semakin kuatnya pengaruh bariabel bebas terhadap variabel terikat.

BAB II URAIAN TEORITIS

A. Penelitian Terdahulu 1. Albert Kristian Hutauruk 2008 judul skripsi, “Pengaruh Sikap Konsumen Tentang Penerapan Program Corporate Social Responsibility CSR terhadap Brand Loyalty Sabun Mandi Lifebuoy Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi USU. Penelitian ini menguji respon konsumen pada corporate social responsibility oleh perusahaan pembuat sabun mandi Lifebuoy dan pengaruhnya terhadap brand loyalty sabun mandi Lifebuoy. Beberapa kesimpulan yang didapat dari penelitian terdahulu adalah: a. Hasil Uji-t sebagai pengujian secara parsial menunjukkan bahwa variabel sikap konsumen tentang penerapan program corporate social responsibility berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap brand loyalty sabun mandi Lifebuoy pada mahasiswa Fakultas Ekonomi USU. b. Hasil pengujian koefisien determinan R 2 diperoleh nilai R sebesar 0,663. hal ini menunjukkan tingkat korelasi antar variabel sikap konsumen tentang penerapan program corporate social responsibility dan variabel brand rotalty sabun mandi Lifebuoy adalah substansial kuat. Dari hasil pengujian diperoleh juga nilai R square R 2 sebesar 0,440. Hal ini berarti bahwa 44 variabel terikat brand loyalty dipengaruhi variabel bebas yaitu sikap konsumen tentang penerapan program corporate social responsibility. Pengaruh ini cukup signifikan mengingat sabun mandi adalah produk kebutuhan sehari-hari dimana biasanya loyalitas konsumen

Dokumen yang terkait

Pengaruh Sikap Konsumen Tentang Penerapan Program Corporate Social Responsibility (CSR) Terhadap Brand Loyalty Pasta Gigi Pepsodent Pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Sumatera Utara

0 42 98

Pengaruh Sikap Konsumen Tentang Penerapan Program Corporate Social Responsibility (CSR) Terhadap Brand Loyalty Sabun Mandi Lifebouy Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi USU.

2 52 88

Pengaruh Persepsi Konsumen Dalam Penerapan Program Corporate Social Responsibility (Csr) Terhadap Brand Loyalty Sabun Mandi Lifebuoy (Studi Pada Mahasiswa Ekstensi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara)

1 46 67

Pengaruh Sikap Konsumen Tentang Penerapan Program Corporate Social Responsibility (CSR) Terhadap Brand Loyalty Operator Selular Indosat Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi USU.

1 30 81

Pengaruh Sikap Konsumen Tentang Penerapan Program Corporate Social Reponsibility (CSR) Terhadap Brand Loyalty The Body Shop Pada Pegawai PT. Indosat Cabang Medan

1 30 64

Pengaruh Sikap Konsumen dalam Penerapan Program Corporate Social Responsibility (CSR) Terhadap Brand Loyalty Air Mineral Merek Aqua (Studi Kasus Pada Mahasiswa Ilmu Komunikasi FISIP USU)

2 47 121

Pengaruh Sikap Konsumen Tentang Program Corporate Social Responsibility (CSR) Terhadap Loyalitas Konsumen Pasta Gigi Pepsodent Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 27 107

PENGARUH TRUST IN A BRAND TERHADAP BRAND LOYALTY PADA KONSUMEN SABUN MANDI LIFEBOY PENGARUH TRUST IN A BRAND TERHADAP BRAND LOYALTY PADA KONSUMEN SABUN MANDI LIFEBOY.

0 1 12

PENGARUH TRUST IN A BRAND TERHADAP BRAND LOYALTY PADA KONSUMEN SABUN LIFEBUOY DI KOTA SURAKARTA Pengaruh Trust In A Brand Terhadap Brand Loyalty Pada Konsumen Sabun Lifebuoy Di Kota Surakarta.

0 0 12

Pengaruh Promosi terhadap Brand Image Sabun Mandi Lifebuoy.

0 0 24