Pengamatan Refleksi Lokasi Penelitian Subyek Penelitian

c. Pengamatan

Saat pelaksanaan tindakan kelas pada siklus II, kegiatan yang dilakukan saat pengamatan yaitu mengamati aktivitas siswa atau peserta didik saat melakukan proses pembelajaran dan mengisi lembar pengamatan aktivitas siswa yang berisi semua kegiatan siswa pada setiap pertemuannya dan memberi penilaian seiap butir pengamatannya.

d. Refleksi

Semua hasil dari implementasi tindakan dan hasil pengamatan serta hasil belajar dikumpulkan, dianalisis, dan dievaluasi, serta didiskusikan antara guru, pengamat, dan siswa tentang kelebihan dan kelemahan tindakan pada siklus II. Dari hasil refleksi dan diskusi antara guru, pengamat, dan siswa pada siklus II, jika hasil dari siklus II sudah memenuhi indikator keberhasilan dan rata-rata yang ditentukan oleh sekolah, maka tindakan kelas dicukupkan. Namun jika belum, dilanjutkan siklus III dengan pertimbangan refleksi siklus II.

3.3 Lokasi Penelitian

Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas PTK. Penelitian ini dilaksanakan di SMK Negeri 1 Wirosari Kabupaten Grobogan.

3.4 Subyek Penelitian

Subyek dalam penelitian ini adalah siswa kelas X TKJ 1 SMK Negeri 1 Wirosari Kabupaten Grobogan tahun ajaran 20142015 dengan jumlah siswa 35 orang , yang terdiri atas 23 siswa perempuan dan 12 siswa laki-laki. Berdasarkan observasi tanggal 2 Maret 2015 dan berdasarkan rekomendasi dari Kepala Jurusan TKJ di SMK Negeri 1 Wirosari Kabupaten Grobogan, kelas X TKJ 1 masih memiliki hasil belajar yang rendah yang terlihat dari nilai kompetensi keahlian Teknik Komputer dan Jaringan pada standar kompetensi Melakukan Perbaikan Dan Atau Setting Ulang Sistem PC yang rendah. Standar kompetensi tersebut merupakan salah satu standar kompetensi yang wajib dan penting bagi siswa TKJ, sehingga penelitian ini dapat membantu menyelesaikan permasalahan yang ada dalam proses pembelajaran.

3.5 Data dan Cara Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

Upaya Peningkatkan Hasil Belajar Kimia Siswa Melalui Model Kooperatif Tipe Team Games Tournament (TGT) Pada Konsep Sistem Koloid

0 7 280

Peningkatan hasil belajar kimia siswa dengan mengoptimalkan gaya belajar melalui model pembelajaran TGT (Teams Games Tournament) penelitian tindakan kelas di MAN 11 Jakarta

0 27 232

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran fiqih di MTs Islamiyah Ciputat

1 40 0

Perbedaan Hasil Belajar Biologi Antara Siswa yang Diajar dengan Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD dengan TGT (Penelitian Kuasi EKsperimen di SMAN 1 Bekasi))

0 42 0

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TGT (Team Games Tournament) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Biologi

1 3 310

Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TGT dengan Games Digital Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Konsep Alat-Alat Optik

3 35 205

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TGT (TEAM GAMES TOURNAMENT) UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR MEKANIKA TEKNIK PADA SISWA KELAS X TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 1 LUBUK PAKAM TAHUN AJARAN 2015/2016.

0 2 34

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TGT (TEAM GAMES TOURNAMENT) UNTUK MENINGKATKAN HASIL Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Tgt (Team Games Tournament) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Kelas Iv Sd Negeri 02 Brujul Kecamatan

0 1 15

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN TEAM GAME TOURNAMENT (TGT) UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR PADA KOMPETENSI ALAT UKUR PADA PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK KENDARAAN RINGAN SMK NEGERI 1 SEDAYU BANTUL.

0 1 206

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM GAMES TOURNAMENT (TGT) UNTUK MENINGKATKAN HASIL

0 0 12