Uraian Kinerja Perusahaan dan Tinjauan Keuangan

Analisa dan Pembahasan Manajemen Perusahaan PT Pudjiadi and Sons Tbk Laporan Tahunan 2016 Pendapatan Usaha Tahun 2016 Perseroan membukukan pendapatan usaha sebesar Rp. 224,83 milyar menurun 0,45 atau sebesar Rp.1,015 milyar dibanding tahun 2015. Hal ini lebih banyak dikarenakan ditutupnya The Jayakarta Anyer sejak tanggal 24 Juli 2016 karena Banjir. Seandainya jika tidak terjadi musibah tersebut diperkirakan pendapatan usaha akan meningkat kurang lebih 5,31 dibanding tahun 2015. Namun demikian tetap mengalami penurunan jika dibandingkan target 2016, hal ini dikarenakan tingkat hunian untuk The Jayakarta Jakarta sejak adanya penutupan kran rapat - rapat Pemerintahan terus mengalami penurunan, begitu juga dengan The Jayakarta Jogjakarta. Kecuali hotel yang berada di Flores dan Lombok meningkat jika dibandingkan dengan target. Berikut data statistik : Deskripsi REKAPITULASI STATISTIK Kamar Tersedia Kamar Terjual Tingkat Hunian Harga Rata-rata PENDAPATAN Kamar Makanan dan Minuman Lainnya Jumlah 481.220 290.880 60,45 452.969 131.759.647.226 78.392.825.043 14.676.675.386 224.829.147.655 2016 2015 Target 2016 466.399 278.460 59,70 467.638 130.218.605.437 82.287.400.077 13.338.551.497 225.844.557.011 479.460 291.771 60,85 486.562 141.964.580.000 91.400.330.676 7.042.448.462 240.407.359.138 Laba Kotor Dengan penurunan pendapatan 0,45 tahun 2016 dibandingkan tahun 2015 yang mana tahun 2016 tercapai sebesar Rp.224,83 milyar dari sebesar 2015 Rp.225,84 milyar, serta dengan tekanan beban dan biaya yang cenderung meningkat, disebabkan adanya kenaikan harga serta kenaikan Upah Minimum Sektoral atas karyawan yang langsung berhubungan dengan operasi hotel, cukup menekan pencapaian Laba Kotor. Tahun 2016 laba kotor sebesar Rp.134,49 milyar dan tahun 2015 Rp.139,58 milyar. Hal ini diperparah dengan ditutupnya The Jayakarta Anyer karena musibah banjir yang diperkirakan akan memberikan kontribusi Laba Kotor berada dalam kisaran 10 milyar - 12 milyar Beban Usaha dan Laba Usaha Sebelum Pajak Laba usaha menurun 88,38 dibandingkan pencapaian Laba usaha belum pajak tahun 2015 yang sebesar Rp.23,57 milyar, terealisasi Rp 2,74 milyar,. Komponen-komponen terbagi kedalam, beban usaha, pendapatan beban lain-lain, beban jasa manajemen, pendapatan beban kantor pusat. Kenaikan komponen biaya serta pendapatan lainnya yang juga terkoreksi. Mengakibatkan Laba sebelum pajak menurun. Laba Bersih Tahun Berjalan dan Laba Komprehensif Tahun Berjalan Deskripsi 2016 Dalam jutaan Rupiah Laba Rugi Bersih Tahun Berjalan Yang Dapat Diatribusikan Kepada: Laba Rugi Pemilik Entitas Induk Kepentingan Nonpengendali Total Laba Rugi Bersih Yang Dapat Diatribusikan Laba Rugi Komprehensif Tahun Berjalan Yang Dapat Diatribusikan Kepada: Pemilik Entitas Induk Kepentingan Nonpengendali Total Laba Rugi Komprhensif Yang Dapat Diatribusikan 2.314 1.659 0.655 4.363 0.696 3.667 2015 8.355 7.364 29.981 8.193 8.298 16.491 Analisa dan Pembahasan Manajemen Perusahaan PT Pudjiadi and Sons Tbk Laporan Tahunan 2016 Kinerja yang menurun di tahun 2016 dibanding tahun 2015, lebih banyak dikarenakan ditutupnya The Jayakarta Anyer dan Kenaikan - kenaikan biaya serta hotel wilayah barat yag terkoreksi dengan adanya kebijakan Pemerintah yang membatasi rapat di Hotel, sedangkan harga jual kamar tidak dapat disesuaikan naik sehubungan dengan munculnya hotel-hotel baru dengan menawarkan segala fasilitas baru dan harga yang kompetitif. Sedangkan laba rugi bersih per saham yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk adalah sebesar Rp.3,- di tahun 2016 menurun dari tahun 2015 yang sebesar Rp 10,-. Aktiva Total aktiva tahun 2016 adalah sebesar Rp.501,23 milyar sedangkan tahun 2015 Rp.432,10 milyar. Dengan komposisi tahun 2016, aktiva lancar Rp 104,86 milyar, aktiva tidak lancar Rp 361,42 milyar dan Aktiva lain lain Rp 34,95 milyar sedangkan tahun 2015 terdiri komponen Aktiva Lancar Rp 94,13 milyar, Aktiva Tidak Lancar Rp 275,69 milyar dan aktiva lain-lain Rp 62,29 milyar. Kenaikan terjadi pada Aktiva tetap - bersih hal ini terjadi dalam usaha perseroan memperbaiki kinerja yaitu melakukan renovasi kamar kamar hotel dalam rangka peningkatan pelayanan, serta melakukan perencanaan pemanfaatan tanah milik perseroan di areal Jayakarta Cisarua. Sedangkan aktiva lain lain menurun dikarenakan pada tahun 2015 terdapat Taksiran tagihan pajak dan di tahun 2016, telah selesai pemeriksa serta pada tahun 2015 melalui anak perusahaan memberikan uang muka pembelian hotel, dan pada tahun 2016 telah mulai beroperasi dal laporan telah dicatatkan sebagai penambahan aktiva tetap, yang saat ini bernama J Hotel Kuta Bali. dalam jutaan Rupiah 2016 2015 Total Aktiva Aset Lancar Aktiva tetap - bersih Aktiva Tidak Lancar Lainnya 501.236 104.858 361.423 34.955 432.110 94.131 275.686 62.293 Kewajiban Tahun 2016 total kewajiban Rp 226.839 naik Rp.5,42 milyar dibanding tahun 2015 yang sebesar Rp 149.613, kenaikan ini terutama berasal kewajiban kepada karyawan atas pencadangan pensiun tahun berjalan, serta kewajiban kepada Bank atas fasilitas pinjaman yang diberikan kepada anak perusahaan dalam jutaan Rupiah 2016 2015 Total Kewajiban Kewajiban Jangka Pendek Kewajiban Jangka Panjang 226.839 59.896 166.943 149.613 56.120 93.493 Ekuitas Total ekuitas tahun 2016 menurun dibandingkan tahun 2015, yaitu sebesar Rp 282,49 milyar di tahun 2015 menjadi Rp 274,39 milyar di tahun 2016. Hal ini disebabkan adanya penurunan saldo laba yang belum ditentukan penggunaannya yaitu yang berasal dari saldo 2015 ditambah dengan kerugian tahun berjalan, serta adanya pembagian deviden untuk tahun 2015, sehingga permodalan perseroan menunjukan arah yang menurun. Sebagaimana dalam rasio kewajiban terhadap ekuitas tercatat 83 di tahun 2016 dan 53 di tahun 2015. dalam jutaan Rupiah 2016 2015 Total Ekuitas Yang Dapat Diatribusikan Kepada Pemilik Entitas Induk Modal Disetor Tambahan modal disetor - bersih Saldo Laba - telah ditentukan penggunaannya Saldo Laba - belum ditentukan penggunaannya Kepentingan Nonpengendali 274.396 200.801 79.781 18.079 1.800 101.141 73.595 282.496 207.147 79.781 17.270 1.700 108.396 75.349 Analisa dan Pembahasan Manajemen Perusahaan PT Pudjiadi and Sons Tbk Laporan Tahunan 2016 Arus Kas Perseroan tahun 2016 mempunyai arus kas yang positip yaitu sebesar Rp 10,05 milyar, dengan komposisi sebagai berikut; perolehan dari aktivitas operasi sebesar Rp. 14,48 milyar, dipergunakan untuk aktivitas investasi sebesar Rp. 75,90 milyar yaitu diantaranya terbesar digunakan untuk memperoleh asset tetap. Serta penambahan kas dari aktivitas pendanaan pinjaman bank sebesar Rp. 71,48 milyar. Kemampuan Membayar Hutang dan Tingkat Koletibilitas Piutang Perseroan dalam hal kemampuan membayar hutang yang segera jatuh tempo masih bisa dikatagorikan cukup aman, dimana rasio hutang lancar dijamin oleh asset lancar 1,75 x. ini menunjukan bahwa perseroan tidak akan mengalami kesulitan didalam menghadapi kewajiban yang segera jatuh tempo. Serta rasio 1,47 x jika dihitung dari Kas dan Setara Kas, Investasi jangka pendek dan Piutang Usaha. Sedangkan kolektibiltas piutang rata-rata 13,48 hari average collection periode, ini menunjukan bahwa perseroan di dalam menangani tagihan-tagihan kepada pihak lain tidak mengalami kesulitan, dan mempunyai loyal customer atau khususnya dalam pemberian fasilitas kredit cukup selektif. Ikatan yang material untuk Investasi Barang Modal dan Belanja Barang Modal dalam hal perawatan dan pemeliharaan yang bersifat rutin perseroan mempergunakan dana hasil operasional .Sepanjang tahun 2016 perseroan melakukan belanja modal sebesar Rp. 90,1 milyar, sebagian besar dipergunakan untuk pelunasan pembelian hotel milik pihak ketiga. Manajemen Resiko Pertukaran Mata Uang Asing Dalam meminimalisasi resiko atas pertukaran mata uang asing praktis perseroan sampai saat ini tidak ada. Dikarenakan hutang bank seluruhnya dalam Rupiah. Kecuali hotel yang di Bali mempunyai penghasilan dalam mata uang asing yang relative besar. Atas pendapatan ini manajemen hanya akan melakukan konversi mata uang Rupiah jika kondisi keuangan dan kurs pertukaran ukup menguntungkan bagi Perseroan. Kebijakan Dividen Kebijakan deviden Tunai perseroan per tahun yang dibayarkan dalam 5 lima tahun terakhir adalah sbb ; Tahun Buku Dalam Nilai Penuh Dividen 2015 2014 2013 2012 2011 Tanggal Pembayaran Deviden pay out rasio 2.792.347.236 7.978.134.960 7.978.134.959 7.005.191.670 15.437.366.749 8.354.829.881 29.695.992.606 47.201.979.894 41.377.970.174 44.245.525.141 Laba Rugi Dalam Nilai per Saham Dividen Laba Rugi 3,5 10 10 9 119 10 25 45 46 341 26 Juni 2016 10 Juni 2015 17 Juli 2014 29 Juli 2013 16 Juli 2012 33,42 26,87 16,90 16,93 34,89 Informasi dan Fakta Material yang terjadi di tahun 2016 1. Penandatanganan perjanjian kredit PT Hotel Juwara Warga anak perusahaan dengan PT Bank CIMB Niaga sebesar Rp. 100.000.000.000,- yang kemudian pinjaman tersebut di sub-ordinasikan ke PT Hotel Jaya Bali, anak perusahaan dari PT Hotel Juwara Warga sebesar Rp. 25.000.000.000,-. Sehingga saat ini posisi pinjaman tersebut menjadi Rp. 75.000.000.000,- untuk PT Hotel Juwara Warga dan Rp. 25.000.000.000,- untuk PT Hotel Jaya Bali. 2. Ditutupnya operasional hotel The Jayakarta Anyer sejak tanggal 24 Juli 2016 dikarenakan terendam akibat musibah banjir. Analisa dan Pembahasan Manajemen Perusahaan PT Pudjiadi and Sons Tbk Laporan Tahunan 2016

3. Tinjauan Operasi per Segmen Usaha

Pendapatan Berdasarkan Unit Hotel Berikut informasi pendapatan berdasarkan unit hotel adalah sbb ; Deskripsi HOTEL JAYAKARTA BANDUNG STATISTIK Kamar Tersedia Kamar Terjual Tingkat Hunian Harga Rata-rata PENDAPATAN Kamar Makanan dan Minuman Lainnya Jumlah 2016 2015 Kenaikan Penurunan 76,860 46,799 60.89 468,655 21,932,593,520 13,034,949,364 1,701,090,471 6,668,633,355 76,650 46,023 60.04 458,187 21,087,147,624 11,595,171,381 1,752,800,118 34,435,119,123 210 776 0.008 10,468 845,445,896 1,439,777,983 51,709,647 2,233,514,232 Deskripsi HOTEL JAYAKARTA JAKARTA STATISTIK Kamar Tersedia Kamar Terjual Tingkat Hunian Harga Rata-rata PENDAPATAN Kamar Makanan dan Minuman Lainnya Jumlah 2016 2015 Kenaikan Penurunan 108,587 51,801 47.70 328,444 17,013,733,060 10,315,677,893 8,553,595,874 35,883,006,827 101,479 49,527 48.81 331,907 16,438,381,497 11,342,185,862 8,618,195,901 36,398,763,260 7,108 2,274 0.01 3,463 575,351,563 1,026,507,969 64,600,027 515,756,433 Deskripsi HOTEL JAYAKARTA ANYER STATISTIK Kamar Tersedia Kamar Terjual Tingkat Hunian Harga Rata-rata PENDAPATAN Kamar Makanan dan Minuman Lainnya Jumlah 2016 2015 Kenaikan Penurunan 9,682 5,537 57.19 1,048,599 5,806,095,135 6,374,711,730 71,751,787 12,252,558,652 17,155 10,162 59.24 1,010,479 10,268,485,987 13,075,870,243 120,097,308 23,464,453,538 7,473 4,625 0.02 38,121 4,462,390,852 6,701,158,513 48,345,521 11,211,894,886 Analisa dan Pembahasan Manajemen Perusahaan PT Pudjiadi and Sons Tbk Laporan Tahunan 2016 Deskripsi HOTEL JAYAKARTA CISARUA STATISTIK Kamar Tersedia Kamar Terjual Tingkat Hunian Harga Rata-rata PENDAPATAN Kamar Makanan dan Minuman Lainnya Jumlah 2016 2015 Kenaikan Penurunan 11,346 5,235 46.14 667,508 3,494,404,717 845,247,716 70,843,337 4,410,495,770 11,315 5,491 48.53 667,933 3,667,620,427 1,060,813,919 59,227,151 4,787,661,497 31 256 0.024 425 173,215,710 215,566,203 11,616,186 377,165,727 Deskripsi HOTEL JAYAKARTA BALI STATISTIK Kamar Tersedia Kamar Terjual Tingkat Hunian Harga Rata-rata PENDAPATAN Kamar Makanan dan Minuman Lainnya Jumlah 2016 2015 Kenaikan Penurunan 98,332 73,544 74.79 530,515 39,016,231,729 22,629,026,066 811,012,376 62,456,270,171 101,470 73,887 72.82 531,917 39,301,746,366 23,002,788,125 778,164,669 63,082,699,160 3,138 343 0.02 1,401 285,514,637 373,762,059 32,847,707 626,428,989 Deskripsi HOTEL JAYAKARTA LOMBOK STATISTIK Kamar Tersedia Kamar Terjual Tingkat Hunian Harga Rata-rata PENDAPATAN Kamar Makanan dan Minuman Lainnya Jumlah 2016 2015 Kenaikan Penurunan 62,586 44,873 71.70 421,516 18,914,682,178 11,864,858,430 634,200,993 31,413,741,601 62,415 39,649 63.52 404,772 16,048,788,681 9,646,697,212 628,791,578 26,324,277,471 171 5,224 0.082 16,744 2,865,893,497 2,218,161,218 5,409,415 5,089,464,130 Deskripsi HOTEL JAYAKARTA YOGYAKARTA STATISTIK Kamar Tersedia Kamar Terjual Tingkat Hunian Harga Rata-rata PENDAPATAN Kamar Makanan dan Minuman Lainnya Jumlah 2016 2015 Kenaikan Penurunan 47,214 25,333 53.66 303,671 7,692,908,030 7,805,025,917 771,807,465 16,269,741,412 47,085 29,123 61.85 307,344 8,950,765,433 7,944,122,034 465,811,497 17,360,698,964 129 3,790 0.08 3,672 1,257,857,403 139,096,117 305,995,968 1,090,957,552