Usaha-Usaha Peningkatan Kualitas Lulusan

berbagai perlombaan yang diselenggarakan oleh perguruan tinggi. Hal lain yang tampak dengan jelas adanya hubungan sekolah dengan perguruan tinggi adalah adanya mahasiswa yang melakukan praktek mengajar di SMA Pangudi Luhur ini. Dan saat ini terdapat kegiatan Edu Fair sebagai kegiatan pengenalan PTSPTN di Wilayah DIY dan sekitarnya untuk siswa-siswa khususnya siswa kelas XII.

L. Usaha-Usaha Peningkatan Kualitas Lulusan

Usaha-usaha peningkatan kualitas lulusan di SMA Pangudi Luhur adalah sebagai berikut: 1. Usaha-usaha Peningkatan kualitas Lulusan dari pihak sekolah Sekolah berusaha dengan keras untuk meningkatkan lulusannya. Sekolah menyediakan fasilitas yang memadai yang diharapkan dapat meningkatkan kualitas lulusan SMA Pangudi Luhur ini. Salah satu usaha peningkatan kualitas lulusan adalah dengan disediakannya fasilitas perpustakaan dengan buku-buku yang memadai dan dilengkapi dengan ruang baca yang sangat nyaman. Selain itu, pengadaan ruang multimedia, ruang laboratorium dan perangkat multimedia disetiap kelas juga bertujuan untuk mendukung proses belajar peserta didik. 2. Usaha-Usaha Peningkatan Kualitas Lulusan dari Guru SMA Pangudi Luhur mempunyai guru-guru yang berkompeten dalam bidangnya masing-masing. Guru-guru di SMA Pangudi Luhur masih terus dibekali dengan berbagai keterampilan, misalnya keterampilan dalam berbahasa inggris, keterampilan dalam menggunakan komputer dalam menyampaikan materi. Bekal yang diberikan tersebut, diharapkan dapat digunakan untuk membantu meningkatkan kualitas lulusan SMA Pangudi Luhur. 3. Usaha-usaha Peninggkatan Kualitas Lulusan dari Peserta didik Usaha-usaha yang dilakukan peserta didik untuk meningkatkan kualitas lulusan antara lain: a. Retret, Live In dan Rekoleksi Untuk tahun ini, SMA Pangudi Luhur mengadakan retret,live in dan rekoleksi. Kegiatan retret diwajibkan untuk peserta didik kelas XII, kegiatan live in diwajibkan untuk siswa kelas XI, sedangkan rekoleksi diwajibkan untuk kelas X. Kegiatan ini diadakan dengan tujuan untuk menanamkan nilai-nilai moral dan iman para peserta didik. b. Study tour Setiap tahun, SMA Pangudi Luhur mengadakan program study tour. Kegiatan ini diikuti oleh peserta didik kelas XI. c. Mengikuti lomba akademik maupun non akademik antar sekolah. Peserta didik SMA Pangudi luhur diberi keluasaan oleh pihak sekolah untuk semakin mengasah kamampuan yang dimiliki, baik bidang akademik maupun non akademik dengan mengikuti berbagai lomba dan festival. 57

BAB V ANALISIS DAN PEMBAHASAN

Dokumen yang terkait

Hubungan motivasi belajar, kebiasaan belajar dan perhatian orang tua dengan prestasi belajar ekonomi : studi kasus siswa jurusan IPS SMA Pangudi Luhur Yogyakarta.

0 4 184

Hubungan antara motivasi belajar, persepsi siswa terhadap jurusan, tingkat pendidikan orang tua dan minat siswa SMA dalam memilih jurusan di SMA : studi kasus di SMA Pangudi Luhur Yogyakarta.

0 0 142

Hubungan antara prestasi belajar siswa, persepsi siswa terhadap jurusan, dan motivasi belajar dengan minat siswa dalam memilih jurusan di SMA : studi kasus pada SMA Pangudi Luhur Sedayu.

0 1 165

Hubungan antara prestasi belajar siswa, motivasi belajar siswa dan tingkat pendidikan orang tua dengan minat memilih jurusan di SMA : studi kasus pada siswa-siswi kelas XI SMA BOPKRI II Yogyakarta.

0 0 152

Hubungan antara prestasi belajar siswa dan persepsi siswa terhadap jurusan IPS dengan minat siswa memilih jurusan IPS : studi kasus pada SMA Stella Duce 2 Yogyakarta.

0 0 174

Hubungan antara prestasi belajar siswa, motivasi belajar siswa, dan tingkat pendidikan orang tua dengan minat memilih jurusan di SMA : studi kasus pada SMA Pangudi Luhur Sedayu Bantul.

0 2 140

Hubungan antara prestasi belajar siswa, persepsi siswa terhadap jurusan, dan motivasi belajar dengan minat siswa dalam memilih jurusan di SMA studi kasus pada SMA Pangudi Luhur Sedayu

0 0 163

Hubungan motivasi belajar, kebiasaan belajar dan perhatian orang tua dengan prestasi belajar ekonomi studi kasus siswa jurusan IPS SMA Pangudi Luhur Yogyakarta

0 0 182

HUBUNGAN ANTARA PRESTASI BELAJAR SISWA, MOTIVASI BELAJAR SISWA, DAN TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA DENGAN MINAT MEMILIH JURUSAN DI SMA Studi Kasus Pada SMA Pangudi Luhur Sedayu Bantul SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjan

0 0 138

Hubungan antara prestasi belajar siswa, motivasi belajar siswa dan tingkat pendidikan orang tua dengan minat memilih jurusan di SMA : studi kasus pada siswa-siswi kelas XI SMA BOPKRI II Yogyakarta - USD Repository

0 0 150