Identifikasi Sistem Berjalan Gambaran Umum Perusahaan

84

4.1.2 Identifikasi Sistem Berjalan

Sistem pengawasan penjualan PT.I-Cube Creativindo yang berjalan, dimulai dari staf gudang yang melakukan pemeriksaan barang yang telah dikirim oleh pihak supplier yang mana pihak staf gudang melakukan pemeriksaan sesuai dengan surat purchase order yang sebelumnya telah dibuat. Lalu dari pihak gudang langsung melaporkan semua data barang yang masuk kepada bagian staf gudang. Dibagian staf gudang melakukan penginputan pelaporan yang berguna untuk pelaporan ke bagian marketing yang mana masih berjalan manual mengirim dengan mengunakan email. Lalu dipihak marketing sendiri menerima laporan penjualan dari staf sales yang masih menggunakan bon lalu dicata kembali ke Microsfts Excel yang dilakukan pihak marketing. Dan hasil dari pelaporan tersebut dikumpulkan didalam Microsoft Excel tersebut ditambah data stok barang yang sebelumnya dikirim pihak gudang. Pihak marketing juga terkadang mengeluhkan data laporan dari pihak gudang yang terlalu memakan waktu dan perlunya pengecekan ulang oleh pihak marketing didalam pengawasaanya. Maka akan memakan waktu kembali sehingga pelaporan penjualan yang nantinya akan diserahkan ke pihak manajer sedikit telat karena proses tersebut. Dan pihak manajer mengeluhkan data pelaporan penjualan yang diajukan kurang menarik untuk dilihat oleh pihak manajer itu sendiri, karena menggunakan Microsoft Excel dan telah diprint. Manager hanya diberikan informasi-informasi ataupun laporan pada akhir periode bulan saja. Hal ini membuat mereka kesulitan untuk mengakses informasi-informasi ataupun laporan yang seharusnya bisa mereka akses kapanpun. 85 9. Manajer Marketing menerima data laporan Laporan penjualan disajikan kepada manajer Bagian Gudang Bagian Pemasaran Staff SPG Laporan persediaan barang disajikan ke manajer Data penjualan Staff inventory Staff inventory 3. Laporan persediaan barang dan barang oleh pihak gudang 4. Menyerahkan laporan barang masuk dan keluar Tidak terintegrasinya aplikasi antara pihak gudang dan pemasaran membuat kendala keterlambatan didalam pencatatan persediaan Data yang dikelola masih manual menggunakan exel membutuhkan waktu dan dapat pula terjadi human error 1. Sales melakukan pre order ke outside sales Outside sales mencatat pre order customer dari kuitansi penjualan 2. 5. Pengecekkan Barang Persediaan oleh staff gudang 6. Dilakukannya pembuatan laporan 7. outside sales membuat laporan penjualan untuk manajer 8.staff inventory membuat laporan barang untuk manajer Gambar 4.2 Sistem Yang Berjalan

4.1.3 Identifikasi Masalah