Karakteristik Responden Berdasarkan Usia Karakteristik Responden Berdasarkan Pekerjaan Karakteristik Responden Berdasarkan Kepentingan Datang ke Centro

1. Karakteristik Responden Berdasarkan Usia

Tabel V.1 Karakteristik Responden Berdasarkan Usia Karaktersitik Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid 20 tahun 19 19.0 19.0 19.0 20 - 35 tahun 43 43.0 43.0 62.0 36 - 50 tahun 35 35.0 35.0 97.0 50 tahun 3 3.0 3.0 100.0 Total 100 100.0 100.0 Sumber: Pengolahan data primer 2012 Hasil analisis persentase pada karakteristik usia diketahui bahwa, mayoritas responden penelitian ini 43 berusia antara 25 sampai 35 tahun, 35 responden berusia antara 36 sampai 50 tahun, 19 responden berusia kurang dari 20 tahun dan 3 responden berusia lebih dari 50 tahun.

2. Karakteristik Responden Berdasarkan Pekerjaan

Tabel V.2 Karakteristik Responden Berdasarkan Pekerjaan Karaktersitik Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid Wiraswasta 7 7.0 7.0 7.0 Pelajar 26 26.0 26.0 33.0 Ibu Rumah Tangga 16 16.0 16.0 49.0 PNS 10 10.0 10.0 59.0 Pegawai Swasta 36 36.0 36.0 95.0 Pengajar 5 5.0 5.0 100.0 Total 100 100.0 100.0 Sumber: Pengolahan data primer 2012 Hasil analisis persentase pada karakteristik pekerjaan diketahui bahwa, mayoritas responden penelitian ini 36 bekerja sebagai pegawai swasta, 26 responden bekerja sebagai pelajar, 16 responden bekerja sebagai ibu rumah tangga, 10 responden bekerja sebagai pegawai negeri sipil, 7 responden bekerja sebagai wiraswasta dan 5 responden bekerja sebagai pengajar.

3. Karakteristik Responden Berdasarkan Kepentingan Datang ke Centro

Tabel V.3 Karakteristik Responden Berdasarkan Kepentingan Datang ke Centro Karaktersitik Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid Belanja 16 16.0 16.0 16.0 Menemani teman 16 16.0 16.0 32.0 Mengisi waktu luang 21 21.0 21.0 53.0 Jalan-jalan 47 47.0 47.0 100.0 Total 100 100.0 100.0 Sumber: Pengolahan data primer 2012 Hasil analisis persentase pada karakteristik kepentingan datang ke Centro diketahui bahwa, mayoritas responden penelitian ini 47 datang ke Centro untuk jalan-jalan, 21 responden datang ke Centro untuk mengisi waktu luang, 16 responden datang ke Centro untuk belanja dan 16 responden datang ke Centro untuk menemani teman.

4. Karakteristik Responden Berdasarkan Frekuensi Belanja ke Centro